Konsep Concept Perancangan Design Pengumpulan Bahan Material Collecting

56

3.2 Metode Pengembangan Aplikasi multimedia

Untuk pembuatan aplikasi peneliti akan menggunakan metode pengembangan multimedia menurut Luther dalam Sutopo, 2003: 32 yang terdiri dari enam tahap, seperti pada Gambar 3.1. Gambar 3.1 Siklus Pengembangan Aplikasi Multimedia Sumber: Soetopo, 200: 32

3.2.1 Konsep Concept

Tahap konsep concept yatu menentukan tujuan pembuatan aplikasi tentang ginjal, identifikasi audiens, macam aplikasi presentasi dan interaktif, tujuan aplikasi informasi dan hiburan. Dasar aturan untuk perancangan juga ditemukan pada tahap ini seperti ukuran aplikasi. Yang perlu diperhatikan pada tahap ini adalah menentukan tujuan dari multimedia serta audien yang menggunakannya. Tujuan dari audien berpengaruh pada nuansa multimedia, sebagai pencerminan identitas dari organisasi yang menginginkan informasi sampai ke audien. Multimedia dikatakan komunikatif jika dapat memahami karakteristik user. 57

3.2.2 Perancangan Design

Pada tahap ini membuat spesifikasi secara rinci mengenai arsitektur proyek, gaya dan kebutuhan material untuk proyek. Spesifikasi dibuat cukup rinci sehingga pada tahap berikutnya tidak diperlukan keputusan baru. Spesifikasi yang akan dibuat berdasarkan pada langkah berikut: 1. Perancangan storyboard  Storyboard Intro  Storyboard Menu Utama  Storyboard Bagian-bagian Ginjal dan Fungsi  Storyboard Simulasi Kerja Ginjal  Storyboard Visualisasi Ginjal 3D  Storyboard Evaluasi  Storyboard Tentang Pembuat 2. Desain struktur navigasi berupa hirarki menu 3. Perancangan bagan alir flowchart view  Flowchart Intro  Flowchart Awal  Flowchart tampilan  Flowchart Pengertian Ginjal  Flowchart Fungsi dan Bagian-bagian ginjal  Flowchart Simulasi Kerja Ginjal  Flowchart Visualisasi Ginjal 3D  Flowchart Evaluasi  Flowchart Tentang Pembuat 58 4. Perancangan diagram transisi state transition diagram 5. Perancangan antar muka user interface

3.2.3 Pengumpulan Bahan Material Collecting

Pada tahap pengumpulan bahan material collecting dilakukan pengumpulan bahan seperti image, animasi, audio dan foto yang diperlukan untuk tahap berikutnya. Bahan-bahan yang akan digunakan untuk kebutuhan aplikasi, diperoleh dengan menggunakan beberapa program, seperti: Adobe Photoshop, Macromedia Flash, 3D Studio Max, Macromedia Director.

3.2.4 Pembuatan Assembly