Deskripsi ROE Pengolahan dan Analisis Deskriptif

pengaruh variabel independent terhadap variabel dependen dengan dasar keputusan dari uji F, uji T dan koofisien determinasi R 2 . Analisis Deskriptif Variabel Variabel-variabel yang dideskripsikan dalam penelitian ini di antaranya :

a. Deskripsi ROE

ROE merupakan variabel dependen dalam penelitian ini. Roe adalah alat untuk mengukur besarnya profitabilitas bank syariah. Penggunaan ROE sebagai variabel dependen lebih dikarenakan sampai saat ini bank syariah menggunakan ROE untuk menentukan tingkat bagi hasil pada masa yang akan datang. berdasarkan aturan yang telah ditetapkan BI untuk perbankan syariah. ROE yang baik tentunya memenuhi standar penilaian. BI menetapkan ROE yang baik 10 per tahun. TABEL ROE Tahun Triwulan BANK MUAMALAT BANK SYARIAH MANDIRI 2005 I 0.2455 0.2687 II 0.2249 0.2580 III 0.2140 0.2158 IV 0.1810 0.1456 2006 I 0.2361 0.1115 II 0.2129 0.0985 III 0.1977 0.0870 IV 0.2129 0.1043 2007 I 0.3115 0.2004 II 0.2972 0.1749 III 0.2429 0.1657 IV 0.2324 0.1605 2008 I 0.3749 0.2264 II 0.3437 0.2278 III 0.3321 0.2218 Rata-rata 0.2573 0.1778 Berdasarkan tabel 4.1, rata-rata ROE yang dihasilkan Bank Muamalat pada tahun 2005 sebesar 21,63 sedangkan ROE yang dihasilkan Bank Syariah Mandiri lebih besar dibandingkan Bank Muamalat yaitu 22,20. Ini berarti bahwa profitabilitas Bank Syariah Mandiri lebih besar dari pada profitabilitas Bank Muamalat. Dalam tahun 2005 baik Bank Muamalat maupun Bank Syariah mandiri termasuk kategori bank yang memiliki ROE sehat. Pada tahun 2006, rata-rata ROE yang dihasilkan Bank Muamalat sebesar 21,49, sedangkan ROE yang dihasilkan Bank Syariah Mandiri sebesar 10,32. Ini berarti bahwa profitabilitas yang dihasilkan Bank Muamalat Lebih besar dari pada Bank Syariah. Jika dibandingkan dengan rata-rata pada tahun sebelumnya baik Bank Muamalat mapupun Bank Syariah mandiri keduanya mengalami penurunan, tetapi dalam tahun ini baik Bank Muamalat maupun Bank Syariah mandiri termasuk kategori bank yang memiliki ROE sehat. Pada tahun 2007, terjadi kenaikan rata-rata ROE pada kedua bank tersebut jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Bank Muamalat memiliki rata-rata ROE sebesar 27,2 , sedangkan Bank Syariah Mandiri memiliki rata-rata ROE sebesar 17,53. Dalam tahun ini ROE Bank Muamalat dan Bank Syariah Mandiri dinyatakan Sehat. Pada tahun 2008, penulis hanya meneliti 3 trrwulan dari kedua bank tersebut.dikarenakan keterbatasan data dan waktu. Rata-rata ROE yang diperoleh Bank Muamalat sebesar 35, sedangkan rata-rata ROE Bank Syariah Mandiri sebesar 22,5. Walaupun hanya 3 triwulan, tetapi terlihat kenaikan ROE dari kedua bank tersebut. Jumlah rata-rata yang dikumpulkan dari triwulan 1 tahun 2005 sampai dengan triwulan 3 tahun 2008. Bank Muamalat memiliki rata-rata sebesar 25,73, sedangkan rata-rata Bank Syariah Mandiri sebesar 17.78. ini berarti bahwa profit yang dihasilkan Bank Muamalat lebih besar dibandingkan dengan Bank Syariah Mandiri.

a. Deskripsi Murabahah

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING FINANCING PEMBIAYAAN MURABAHAH, MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK UMUM SYARIAH

0 5 96

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MUSYARAKAH DAN Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah Dan Murabahah Terhadap Profitabilitas (Roa) Pt. Bank Syariah Mandiri, Tbk Periode 2009-2016.

0 2 16

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MUSYARAKAH DAN MURABAHAH TERHADAP PROFITABILITAS BPRS DI INDONESIA Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, dan Murabahah Terhadap Profitabilitas BPRS di Indonesia Periode 2012-2015.

0 4 11

ANALISIS PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, MUDHARABAH dan MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS BANK SYARIAH Analisis Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Mudharabah, dan Musyarakah Terhadap Profitabilitas Bank Syariah (periiode Desember 2007-Desember 2014).

1 3 12

ANALISIS PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, MUDHARABAH, dan MUSYARAKAH TERHADAP PROFITABILITAS Analisis Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Mudharabah, dan Musyarakah Terhadap Profitabilitas Bank Syariah (periiode Desember 2007-Desember 2014).

0 4 17

PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, PEMBIAYAAN MUSYARAKAH DAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Pembiayaan Musyarakah Dan Pembiayaan Mudharabah Terhadap Profitabilitas Bank Syariah (Studi Kasus pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk.).

0 3 15

PENGARUH PEMBIAYAAN MURABAHAH, PEMBIAYAAN MUSYARAKAH DAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH Pengaruh Pembiayaan Murabahah, Pembiayaan Musyarakah Dan Pembiayaan Mudharabah Terhadap Profitabilitas Bank Syariah (Studi Kasus pada PT. Bank Muamalat Indonesia, Tbk.).

0 2 15

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MUSYARAKAH, MURABAHAH, DAN SEWA IJARAH TERHADAP Analisis Pengaruh Pendapatan Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, Murabahah, Dan Sewa Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode

0 2 15

ANALISIS PENGARUH PENDAPATAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MUSYARAKAH, MURABAHAH, DAN SEWA IJARAH TERHADAP Analisis Pengaruh Pendapatan Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah, Murabahah, Dan Sewa Ijarah Terhadap Profitabilitas Bank Umum Syariah Di Indonesia Periode

0 2 16

Pengaruh Pendapatan Murabahah, Mudharabah, dan Musyarakah Terhadap Return on Equity PT Bank Syariah Mandiri

0 0 16