Uji Validitas Instrumen Pengujian Validitas dan Reliabilitas

Nur Hasanah Ismatullah, 2015 Pengaruh Spiritual Leadership Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru Di Madrasah Tsanawiyyah Mts Se-Kota Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu peraturan organisasi. Ketaatan terhadap prosedur kerja Tingkat kewaspadaan Ketaatan terhadap peraturan dan daftar pulang. 1. Memahami bidang tugas. 2. Menjalankan mekanisme kerja 3. Mengggunakan cara kerja yang inovatif 1. Memelihara dan menjaga kelengkapan kerja 2. Menjalin kerjasama yang baik 3. Menjaga lingkungan kerja 1. Menjalankan tata tertib, peraturan kedinasan 2. Patuh pada aturan kerja 12,13,14 15,16,17 18,19, 20 21,22,23 24,25 26,27,28 29,30,31 32,33

F. Pengujian Validitas dan Reliabilitas

1. Uji Validitas Instrumen

Hasil penelitian yang valid bila terdapat kesamaan antara data yang sesungguhnya terjadi pada obyek yang diteliti Sugiyono, 2010, hlm.121. Validitas menurut Arikunto 2012, hlm. 168 adalah “suatau ukuran yang menunjukan tingkat- tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrument”. Suatu instrument yang valid atau sahih, mempunyai validitas tinggi, begitupun sebaliknya instrument yang tidak valid memiliki validitas rendah. Untuk mengetahui validitas setiap butir item angket atau alat pengukur data penulis menggunakan teknik korelasi Product Moment dari pearson dengan bantuan program SPSS 20 For Windows. Adapun rumus Product Moment yang digunakan adalah sebagai berikut: Nur Hasanah Ismatullah, 2015 Pengaruh Spiritual Leadership Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru Di Madrasah Tsanawiyyah Mts Se-Kota Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Keterangan: N = Jumlah responden ΣXY = Jumlah perkalian X dan Y ΣX = Jumlah skor tiap butir ΣY = Jumlah skor total ΣX 2 = Jumlah skor-skor X yang dikuadratkan ΣY 2 = Jumlah skor-skor Y yang dikuadratkan Kriteria yang digunakan untuk menentukan suatu instrumen itu valid atau tidak, menggunakan distribusi Tabel r untuk α = 0,05 dengan derajat kebebasan dk=n-1 sehingga diperoleh nilai r tabel = 0,148. Adapun kaidah yang digunakan adalah apabila nilai r hitung lebih besar dari nilai r tabel atau nilai r hitung ˃ nilai r tabel, maka item tersebut adalah valid. Berdasarkan perhitungan hasil uji coba angket yang telah dilakukan, maka validitas setiap item untuk semua variabel diperoleh hasil sebagai berikut:

a. Validitas Variabel X

1 Spiritual Leadership Kepala Sekolah Hasil perhitungan variable X 1 tentang Spiritual leadership kepala sekolah terdiri dari 37 pernyataan dan seluruhnya valid. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Instrumen Variabel X 1 Spiritual Leadership Kepala Sekolah No. Item r hitung r tabel Keputusan Keterangan 1 0,587 0,148 Valid Digunakan 2 0,655 0,148 Valid Digunakan 3 0,532 0,148 Valid Digunakan 4 0,509 0,148 Valid Digunakan 5 0,296 0,148 Valid Digunakan 6 0,686 0,148 Valid Digunakan 7 0,622 0,148 Valid Digunakan 8 0,683 0,148 Valid Digunakan � = � − � − � − Nur Hasanah Ismatullah, 2015 Pengaruh Spiritual Leadership Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru Di Madrasah Tsanawiyyah Mts Se-Kota Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No. Item r hitung r tabel Keputusan Keterangan 9 0,592 0,148 Valid Digunakan 10 0, 362 0,148 Valid Digunakan 11 0,476 0,148 Valid Digunakan 12 0,452 0,148 Valid Digunakan 13 0,700 0,148 Valid Digunakan 14 0,434 0,148 Valid Digunakan 15 0,461 0,148 Valid Digunakan 16 0,500 0,148 Valid Digunakan 17 0,616 0,148 Valid Digunakan 18 0,638 0,148 Valid Digunakan 19 0,705 0,148 Valid Digunakan 20 0,748 0,148 Valid Digunakan 21 0,652 0,148 Valid Digunakan 22 0,522 0,148 Valid Digunakan 23 0,619 0,148 Valid Digunakan 24 0,617 0,148 Valid Digunakan 25 0,300 0,148 Valid Digunakan 26 0,605 0,148 Valid Digunakan 27 0,573 0,148 Valid Digunakan 28 0,510 0,148 Valid Digunakan 29 0,592 0,148 Valid Digunakan 30 0,473 0,148 Valid Digunakan 31 0,407 0,148 Valid Digunakan 32 0,720 0,148 Valid Digunakan 33 0,433 0,148 Valid Digunakan 34 0,498 0,148 Valid Digunakan 35 0,326 0,148 Valid Digunakan 36 0,335 0,148 Valid Digunakan 37 0,201 0,148 Valid Digunakan

b. Validitas Variabel X

2 Motivasi Kerja Guru Hasil perhitungan variable X 2 tentang Motivasi kerja guru terdiri dari 37 pernyataan. 36 pernyataan dinyatakan valid, dan 1 item pernyataan dinyatakan tidak valid, yaitu item no.34. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Nur Hasanah Ismatullah, 2015 Pengaruh Spiritual Leadership Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru Di Madrasah Tsanawiyyah Mts Se-Kota Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Instrumen Variabel X 2 Motivasi Kerja Guru No. Item r hitung r tabel Keputusan Keterangan 1 0,433 0,148 Valid Digunakan 2 0,546 0,148 Valid Digunakan 3 0,421 0,148 Valid Digunakan 4 0,474 0,148 Valid Digunakan 5 0,362 0,148 Valid Digunakan 6 0,587 0,148 Valid Digunakan 7 0,541 0,148 Valid Digunakan 8 0,457 0,148 Valid Digunakan 9 0,454 0,148 Valid Digunakan 10 0,444 0,148 Valid Digunakan 11 0,520 0,148 Valid Digunakan 12 0,331 0,148 Valid Digunakan 13 0,543 0,148 Valid Digunakan 14 0,418 0,148 Valid Digunakan 15 0,497 0,148 Valid Digunakan 16 0,520 0,148 Valid Digunakan 17 0,495 0,148 Valid Digunakan 18 0,476 0,148 Valid Digunakan 19 0,593 0,148 Valid Digunakan 20 0,616 0,148 Valid Digunakan 21 0,428 0,148 Valid Digunakan 22 0,415 0,148 Valid Digunakan 23 0,487 0,148 Valid Digunakan 24 0,533 0,148 Valid Digunakan 25 0,357 0,148 Valid Digunakan 26 0,509 0,148 Valid Digunakan 27 0,341 0,148 Valid Digunakan 28 0,450 0,148 Valid Digunakan 29 0,516 0,148 Valid Digunakan 30 0,355 0,148 Valid Digunakan 31 0,309 0,148 Valid Digunakan 32 0,479 0,148 Valid Digunakan Nur Hasanah Ismatullah, 2015 Pengaruh Spiritual Leadership Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru Di Madrasah Tsanawiyyah Mts Se-Kota Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No. Item r hitung r tabel Keputusan Keterangan 33 0,407 0,148 Valid Digunakan 34 0,122 0,148 Tidak Valid Diperbaiki 35 0,312 0,148 Valid Digunakan 36 0,367 0,148 Valid Digunakan 37 0,302 0,148 Valid Digunakan

c. Validitas Variabel Y Disiplin Kerja Guru

Hasil perhitungan variable Y tentang Disiplin kerja guru terdiri dari 33 pernyataan dan seluruhnya valid. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 3.7 Hasil Uji Validitas Instrumen Variabel Y Disiplin Kerja Guru No. Item r hitung r tabel Keputusan Keterangan 1 0,214 0,148 Valid Digunakan 2 0,639 0,148 Valid Digunakan 3 0,340 0,148 Valid Digunakan 4 0,419 0,148 Valid Digunakan 5 0,493 0,148 Valid Digunakan 6 0,601 0,148 Valid Digunakan 7 0,580 0,148 Valid Digunakan 8 0,547 0,148 Valid Digunakan 9 0,507 0,148 Valid Digunakan 10 0,484 0,148 Valid Digunakan 11 0,259 0,148 Valid Digunakan 12 0,623 0,148 Valid Digunakan 13 0,712 0,148 Valid Digunakan 14 0,658 0,148 Valid Digunakan 15 0,694 0,148 Valid Digunakan 16 0,542 0,148 Valid Digunakan 17 0,482 0,148 Valid Digunakan 18 0,279 0,148 Valid Digunakan 19 0,637 0,148 Valid Digunakan Nur Hasanah Ismatullah, 2015 Pengaruh Spiritual Leadership Kepala Sekolah Dan Motivasi Kerja Terhadap Disiplin Kerja Guru Di Madrasah Tsanawiyyah Mts Se-Kota Sukabumi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu No item r hitung r tabel keputusan keterangan 20 0,469 0,148 Valid Digunakan 21 0,152 0,148 Valid Digunakan 22 0,392 0,148 Valid Digunakan 23 0,556 0,148 Valid Digunakan 24 0,378 0,148 Valid Digunakan 25 0,364 0,148 Valid Digunakan 26 0,523 0,148 Valid Digunakan 27 0,279 0,148 Valid Digunakan 28 0,383 0,148 Valid Digunakan 29 0,434 0,148 Valid Digunakan 30 0,482 0,148 Valid Digunakan 31 0,511 0,148 Valid Digunakan 32 0,421 0,148 Valid Digunakan 33 0,462 0,148 Valid Digunakan

2. Uji Reliabilitas Instrumen

Dokumen yang terkait

Hubungan persepsi guru tentang komunikasi interpersonal kepala sekolah dengan disiplin kerja guru di MTs al-Awwabin Sawangan -Depok tahun 2010-2011

4 53 115

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM PENINGKATAN DISIPLIN KERJA GURU MELALUI PROGRAM Kontribusi Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Disiplin Kerja Guru Melalui Program Workshop Motivasi Kerja Di Mts Muhammadiyah Surakarta.

0 4 18

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM PENINGKATAN DISIPLIN KERJA GURU MELALUI PROGRAM Kontribusi Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Disiplin Kerja Guru Melalui Program Workshop Motivasi Kerja Di Mts Muhammadiyah Surakarta.

0 3 14

KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, BUDAYA ORGANISASI, DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA Kontribusi Kepemimpinan Kepala Sekolah, Budaya Organisasi, Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Guru Di MTs Negeri Se-Kabupaten Sragen.

0 2 15

STUDY TENTANG KINERJA MENGAJAR GURU:Analisis Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah, Budaya Madrasah, Motivasi Kerja, dan Komitmen Kerja Terhadap Kinerja Mengajar Guru Madrasah Aliyah Se-Kota Bekasi.

0 10 94

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Madrasah dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru di MTs Dinniyah Putri Lampung

1 12 120

PENGARUH SPIRITUAL LEADERSHIP KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP DISIPLIN KERJA GURU DI MADRASAH TSANAWIYYAH (MTs) SE-KOTA SUKABUMI - repository UPI T ADP 1201299 Title

0 0 3

171342591 TESIS PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN KOMPETENSI MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH TERHADAP DISIPLIN KERJA GURU

2 3 147

PENGARUH KEPALA SEKOLAH SEBAGAI LEADER DAN PEMBERIAN MOTIVASI KERJA TERHADAP DISIPLIN KERJA GURU SD

0 0 11

Pengaruh supervisi akademik kepala sekolah, iklim kerja sekolah dan disiplin kerja terhadap kepuasan kerja guru SLB se Kota Yogyakarta tahun ajaran 2013/2014

0 0 9