Skor Pemanfaatan Sumber Belajar X Skor Motivasi Belajar X Skor Hasil Belajar Geografi Y

commit to user

B. Deskripsi Data

Jumlah subyek dalam penelitian ini sebanyak 100 siswa siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 di Kabupaten Ponorogo, variabel dalam penelitian ini terdiri dari dua variabel bebas dan satu variabel terikat. Variabel bebas pertama adalah pemanfaatan sumber belajar, variabel bebas kedua adalah motivasi belajar. Sedangkan variabel terikat dalam penelitian ini adalah hasil belajar geografi. Deskripsi data hasil penelitian ini dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Skor Pemanfaatan Sumber Belajar X

1 Data tentang skor pemanfaatan sumber belajar diperoleh melalui kuesioner. Deskripsi data skor pemanfaatan sumber belajar menunjukkan nilai mean sebesar 44,40, median sebesar 44, modus sebesar 42, standar deviasi sebesar 5,08 dan dengan nilai minimum sebesar 32 dan nilai maksimum sebesar 56. Distribusi frekuensi data tentang skor pemanfaatan sumber belajar dapat dilihat tabel berikut. Tabel 10. Distribusi Frekuensi Skor Pemanfaatan Sumber Belajar X 1 Kelas Interval Frekuensi Absolut Frekuensi Relatif 32,0 – 35,0 5 5 35,1 – 38,0 6 6 38,1 – 41,0 4 4 41,1 – 44,0 38 38 44,1 – 47,0 22 22 47,1 - 50,0 14 14 50,1 – 53,0 5 5 53,1 – 56,0 6 6 Jumlah 100 100 Sumber : Data Primer Penelitian 2010 commit to user Distribusi frekuensi Skor Pemanfaatan Sumber Belajar X 1 dapat disajikan dalam Gambar 1 berupa histogram seperti berikut. Gambar 1. Histogram Skor Pemanfaatan Sumber Belajar X 1

2. Skor Motivasi Belajar X

2 Data tentang skor motivasi belajar diperoleh dari angket. Hasil deskripsi statistik menunjukkan nilai mean motivasi belajar siswa sebesar 98,3 median sebesar 99,00, modus sebesar 94,0, standar deviasi sebesar 8,67 dan dengan nilai minimum sebesar 76 dan nilai maksimum sebesar 115. Distribusi data Skor Motivasi Belajar dapat dilihat pada Tabel 2 berikut ini: Tabel 11. Distribusi Frekuensi Skor Motivasi belajar X 2 Kelas Interval Frekuensi Absolut Frekuensi Relatif 76,0 – 80,9 2 2 81,0 – 85,8 4 4 85,9 – 90,7 90,6 – 95,6 34 34 95,7 – 100,5 18 18 100,6 – 105,4 20 20 105,5 – 110,3 14 14 110,4 – 115,0 8 8 Jumlah 100 100 Sumber : Data Primer Penelitian 2010 commit to user Distribusi frekuensi Skor Motivasi Belajar X 2 dapat disajikan dalam Gambar 2 berupa histogram berikut ini. Gambar 3. Histogram Skor Motivasi Belajar X 2

3. Skor Hasil Belajar Geografi Y

Data tentang skor hasil belajar geografi diperoleh dari nilai tes hasil belajar. Hasil deskripsi statistik menunjukkan nilai mean hasil belajar siswa sebesar 66,41 median sebesar 66,00, modus sebesar 61,0, standar deviasi sebesar 8,2 dan dengan nilai minimum sebesar 54 dan nilai maksimum sebesar 89. Dari data skor tersebut dapat dilihat pada Tabel 3 berikut ini: Tabel 12. Distribusi Frekuensi Skor Hasil Belajar Geografi Y Interval Frekuensi Absolut Frekuensi Relatif 54,0 – 58,4 15 15 58,5 – 62,8 23 23 62,9 – 67,2 67,3 – 71,6 35 35 71,7 – 76,0 10 10 76,1 – 80,4 8 8 80,5 – 84,8 5 5 84,9 – 89,0 4 4 Total 100 100 Sumber : Data Primer Penelitian 2010 commit to user Sedangkan dari distribusi frekuensinya skor hasil belajar geografi Y dapat disajikan dalam Gambar 3 berupa histogram Gambar 3 Histogram Skor Hasil Belajar Geografi Y

C. Uji Persyaratan Analisis

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X LAB SCHOOL BANDA ACEH

0 2 1

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN KESIAPAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 KOTABUMI LAMPUNG UTARA TAHUN PELAJARAN 2011-2012

0 14 72

Korelasi Pemanfaatan Sumber Belajar Geografi di Perpustakaan dengan Prestasi Belajar Geografi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Karangdowo Kabupaten Klaten Tahun Ajaran 2005 2006

1 23 137

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN KELUARGA DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR PADA Hubungan Antara Lingkungan Keluarga Dan Pemanfaatan Sumber Belajar Dengan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama

0 3 19

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN KELUARGA DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR PADA Hubungan Antara Lingkungan Keluarga Dan Pemanfaatan Sumber Belajar Dengan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama

0 2 12

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR PERPUSTAKAAN DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN HASIL BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS X SMA SWASTA SE-KECAMATAN SUNGGAL.

0 0 26

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR PERPUSTAKAAN DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN HASIL BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS X SMA SWASTA SE KECAMATAN SUNGGAL.

0 1 12

HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN BELAJAR, KREATIVITAS BELAJAR, DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA KELAS XI SMA NEGERI BINJAI.

0 2 25

HUBUNGAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI SISWA KELAS XI SMA

0 0 11

HUBUNGAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL PEMBELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS X SMAN 9 PONTIANAK

0 0 9