Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

commit to user

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan terhadap siswa SMA Muhammadiyah 1 dapat disimpulkan hasil penelitan sebagai berikut: 1. Terdapat hubungan positif dan sangat signifikan antara pemanfaatan sumber belajar dengan hasil belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo Jawa Timur. Hasil penghitungan dan analisis Regresi Y atas X 1 menghasilkan Ŷ = 43,922 + 0,506X 1. Dengan demikian variasi yang terjadi pada hasil belajar geografi siswa Y ditentukan sebesar 9,73 persen oleh vareasi pada skor pemanfaatan sumber belajar X 1 sedangkan sisanya disebabkan oleh faktor lainnya. Atau dengan kata lain skor pemanfaatan sumber belajar memberikan kontribusi sebesar 9,73 persen terhadap skor hasil belajar geografi siswa. Hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif antara pemanfaatan sumber belajar X 1 dengan hasil belajar geografi Y secara sangat signifikan. 2. Terdapat hubungan positif dan sangat signifikan antara motivasi belajar dengan hasil belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo Jawa Timur. Hasil penghitungan dan analisis Regresi Y atas X 2 menghasilkan Ŷ 2 = 27,529 + 0,396X 2. Dengan demikian variasi yang terjadi pada hasil belajar geografi siswa Y ditentukan sebesar 17,3 persen oleh variasi pada skor motivasi belajar X 2 sedangkan sisanya disebabkan oleh faktor lainnya. Atau dengan kata lain skor motivasi belajar memberikan commit to user kontribusi sebesar 17,3 persen terhadap skor hasil belajar geografi siswa, hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan positif antara motivasi belajar X 2 dengan hasil belajar geografi Y secara sangat signifikan. 3. Terdapat hubungan positif dan sangat signifikan antara pemanfaatan sumber belajar dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan hasil belajar geografi siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Ponorogo Jawa Timur. Korelasi ganda untuk mengetahui besarnya kontribusi faktor Pemanfaatan Sumber Belajar dan Motivasi Belajar secara bersama-sama terhadap Hasil Belajar Geografi Ŷ = 17,1148 + 0,3545 X 1 + 0,3416 X 2 . Jadi koefisien korelasi tersebut sangat berarti dan dapat digunakan untuk menentukan basar kontribusi variabel pemanfaatan sumber belajar X 1 dan variabel motivasi belajar X 2 . Terhadap variabel hasil belajar geografi Y. Harga koefisien korelasi ganda antara pemanfaatan sumber belajar X 1 dan motivasi belajar X 2 dengan hasil belajar geografi Y sebesar 0,467, ini berarti 21,81 persen variasi yang terjadi pada hasil belajar geografi siswa ditentukan oleh pemanfaatan sumber belajar dan motivasi belajar secara bersama-sama. Berarti terdapat hubungan yang positif dan sangat signifikan antara pemanfaatan sumber belajar dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan hasil belajar geografi.

B. Implikasi

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X LAB SCHOOL BANDA ACEH

0 2 1

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN KESIAPAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR GEOGRAFI SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 KOTABUMI LAMPUNG UTARA TAHUN PELAJARAN 2011-2012

0 14 72

Korelasi Pemanfaatan Sumber Belajar Geografi di Perpustakaan dengan Prestasi Belajar Geografi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Karangdowo Kabupaten Klaten Tahun Ajaran 2005 2006

1 23 137

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN KELUARGA DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR PADA Hubungan Antara Lingkungan Keluarga Dan Pemanfaatan Sumber Belajar Dengan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama

0 3 19

HUBUNGAN ANTARA LINGKUNGAN KELUARGA DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR PADA Hubungan Antara Lingkungan Keluarga Dan Pemanfaatan Sumber Belajar Dengan Motivasi Belajar Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas VIII Sekolah Menengah Pertama

0 2 12

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR PERPUSTAKAAN DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN HASIL BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS X SMA SWASTA SE-KECAMATAN SUNGGAL.

0 0 26

HUBUNGAN ANTARA PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR PERPUSTAKAAN DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DENGAN HASIL BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS X SMA SWASTA SE KECAMATAN SUNGGAL.

0 1 12

HUBUNGAN ANTARA DISIPLIN BELAJAR, KREATIVITAS BELAJAR, DAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA KELAS XI SMA NEGERI BINJAI.

0 2 25

HUBUNGAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN MOTIVASI BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI SISWA KELAS XI SMA

0 0 11

HUBUNGAN PEMANFAATAN SUMBER BELAJAR DENGAN HASIL PEMBELAJARAN GEOGRAFI SISWA KELAS X SMAN 9 PONTIANAK

0 0 9