DUKUNGAN SOSIAL TEMAN SEBAYA.

69

3.4.2 DUKUNGAN SOSIAL TEMAN SEBAYA.

Pengukuran variabel dukungan sosial teman sebaya menggunakan metode pengisian skala Student Social Support Scale. Subjek diminta untuk mengisi skala dengan dukungan sosial teman sebaya yang terdiri dari aspek: dukungan emosional, penghargaan, instrumental, dan informasi. Skala Student Social Support Scale di susun oleh Malecki dan Elliott 1999, digunakan sebagai acuan dan dimodifikasi oleh penulis berdasarkan aspek-aspek dukungan sosial teman sebaya, disusun berdasarkan teori House Smet, 1994. dengan tingkat validitas bergerak dari 0,325-0,381, dengan tingkat reliabilitas 0,97. Tabel 3.2 Daftar Item Skala Dukungan Sosial Teman Sebaya Aspek Indikator Item Jumlah Item F U 1.Dukungan emosional. Empati, kepulian, kasih sayang,dan mendengarkan 1.Memahami keadaan teman 2.Bersedia untuk 1.Teman saya berusaha membuat saya tenang ketika berada dalam kondisi yang sedang kacau. 2.Teman saya memaafkan ketika saya membuat kesalahan. 3.Ketika saya sedih, teman saya memahami perasaan saya. 1 2 3 4.Teman saya selalu memberikan perhatian yang positif buat saya 5.Ketika saya sedang dalam masalah, teman 4 70 mendengarkan keluhan teman bersedia mendengarkan keluhan saya. 5 2.Dukungan penghargaan. Memberikan ungkapan- ungkapan positif yang membangun, dorongan untuk maju, memberikan pujian dan memiliki rasa hormat kepada teman. 1.Memberikan pujian terhadap hal-hal yang positif 6.Teman saya memuji saya ketika saya melakukan sesuatu yang positif. 7. Teman saya selalu menghargai saya. 8.Teman-teman saya melakukan hal-hal yang baik kepada saya. 6 7 8 2.Saling memberikan saran kepada teman dalam sebuah kelompok atau tim. 9.Teman saya meminta saya untuk memberikan saran atau ide. 10. Saya dipilih untuk menjadi anggota dalam suatu tim. 9 10 3.Dukungan Instrumental. Bantuan yang diwujudkan dalam bentuk materi, waktu,tenaga. 1. Memberikan waktu kepada teman yang membutuhkan untuk memecahkan masalah yang dihadapi. 2.Kepekaan pada kebutuhan teman 11. Tidak ada teman yang membantu saya dalam memecahkan masalah yang saya hadapi. 12. Teman saya selalu bertanya tentang apa yang saya butuhkan. 12 11 13. Teman saya membantu saya dalam menyelesaikan tugas- tugas di kelas. 14.Teman saya meluangkan untuk 13 14 71 melakukan berbagai kegiatan bersama denganku. 15.Teman menolong dalam kebutuhan sekolah. 15 4.Dukungan informasi. Nasehat, petunjuk, saran, ide, bimbingan untuk dapat memecahkan masalah yang sedang dihadapi oleh teman. 1.Memberikan informasi kepada teman yang membutuhkan. 2.Bersedia memberikan bantuan tenaga untuk menolong teman. 16.Teman memberikan penjelasan kepada saya ketika ada hal-hal yang membuat saya bingung. 17.Teman tidak memberikan informasi kepada saya tentang kegiatan yang ada di sekolah. 18.Teman tidak menasehatkan saya ikut terlibat aktif dalam kegiatan di sekolah. 16 17 18 19.Tidak ada teman yang mau meluangkan waktu untuk mengerjakan sesuatu yang sulit dengan saya. 20.Teman membantu saya ketika saya membutuhkannya. 19 20 JUMLAH 20 16 4 72

3.4.3 SKALA HUBUNGAN ORANGTUA-REMAJA