Manfaat PPL bagi Mahasiswa Hambatan-hambatan PPL

34

C. ANALISIS HASIL PELAKSANAAN DAN REFLEKSI

1. Manfaat PPL bagi Mahasiswa

Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan PPL yang dilaksanakan di SMP Negeri 2 Depok ini sangat bermanfaat meningkatkan kompetensi keguruan mahasiswa praktikan. Pengalaman belajar dan mengajar yang sebenarnya inilah yang membuat kompetensi mahasiswa praktikan sebagai calon pendidik menjadi lebih matang. Kegiatan PPL lebih memfokuskan pada kemampuan mahasiswa PPL dalam mengajar seperti penyusunan rancangan pembelajaran RPP, silabus, LKPD, media pembelajaran, metode, dan instrumen penilaian, pelaksanaan praktik mengajar di kelas, mengevaluasi pembelajaran, serta analisis hasil belajar siswa Mulai dari perencanaan pembelajaran, proses pembelajaran, serta kompetensi kepribadian dan sosial dapat berkembang. Pengetahuan dan pengalaman baru sangat banyak ditemukan dalam pelaksanaan program PPL baik di dalam kelas ataupun di luar kelas. Hal-hal yang diperoleh antara lain: a. Pengetahuan dan pengalaman tentang proses pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah menengah kejuruan baik di kelas maupun di luar kelas. b. Kesempatan berperan dalam memajukan pendidikan sekolah menengah kejuruan yaitu membantu menyampaikan materi pelajaran dan berbagi pengalaman belajar. c. Pengalaman dan keterampilan dalam melaksanakan pekerjaan guru antara lain menyiapkan perangkat pembelajaran, melaksanakan pembelajaran, dan mengevaluasi hasil pembelajaran. d. Keterampilan memilih strategi, model, dan metode pembelajaran yang sesuai untuk diterapkan dalam proses pembelajaran. e. Keterampilan dalam berkomunikasi dengan siswa secara langsung di depan kelas serta kemampuan beradaptasi dengan semua pihak yang ada di lingkungan sekolah. 35

2. Hambatan-hambatan PPL

Dalam setiap pelaksanaan kegiatan tentu akan ditemukan ketidaksesuaian antara perencanaan dan pelaksanaan. Hal tersebut menjadikan hambatan bagi mahasiswa praktikan, antara lain: a. Tidak tersedianya LCD di setiap kelas sehingga kegiatan pembelajaran yang bersifat mengamati video atau gambar susah dilakukan. b. Belum adanya buku Lembar Kegiatan Siswa untuk mata pelajaran IPS, sehingga referensi yang di dapatkan untuk latihan-latihan soal belum maksimal.

3. Solusi untuk mengatasi hambatan PPL

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL)/MAGANG III Tahun Akademik 2016/2017 SMPNEGERI 2 DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA Jl. Dahlia Perumnas Condongcatur, Depok, Sleman Yogyakarta.

0 6 212

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMP NEGERI 2 DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA Jl. Dahlia Perumnas Condong Catur, Depok, Sleman Yogyakarta.

0 1 253

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMP NEGERI 2 DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA Jl. Dahlia Perumnas Condong Catur, Depok, Sleman Yogyakarta.

0 0 90

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMP NEGERI 2 DEPOK SLEMAN Jl. Dahlia Perumnas Condongcatur Depok Sleman Yogyakarta.

0 2 203

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMPNEGERI 2 DEPOK SLEMAN YOGYAKARTA Jl. Dahlia Perumnas Condong Catur, Depok, Sleman Yogyakarta.

0 0 262

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Disusun sebagai Laporan Kegiatan Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Tahun Akademik 2016/2017 SMP NEGERI 2 DEPOK Jalan Dahlia Perumnas Condongcatur Depok, Sleman Yogyakarta, 55281 15 Ju

0 2 280

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Disusun sebagai Pertanggungjawaban Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Tahun Akademik 2015/2016 SMP NEGERI 2 DEPOK Jalan Dahlia , Perumnas Condongcatur Depok, Sleman Yogyakarta, 55281 1

0 1 191

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) Disusun sebagai Pertanggungjawaban Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Tahun Akademik 2015/2016 SMP NEGERI 2 DEPOK Jalan Dahlia , Perumnas Condongcatur Depok, Sleman Yogyakarta, 55281 1

0 0 212

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) PERIODE 10 AGUSTUS – 12 SEPTEMBER 2015 SMP NEGERI 2 DEPOK - SLEMAN Jalan Dahlia Perumnas Condongcatur Depok - Sleman.

0 7 117

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) PERIODE 10 AGUSTUS – 12 SEPTEMBER 2015 SMP NEGERI 2 DEPOK - SLEMAN Jalan Dahlia PErumnas Condongcatur Depok - Sleman.

0 4 115