Variabel Independen Iklim Komunikasi

A. Variabel Independen Iklim Komunikasi

Dalam bab ini disajikan nilai data variable independent iklim komunikasi yang diperoleh dari jawaban angket yang disebarkan kepada responden. Untuk jelasnya maka di bawah ini penulis sajikan data dari hasil jawaban responden tiap-tiap indikator, yaitu:

a. Kepercayaan, yang diperoleh melalui jawaban pertanyaan nomor 1,2,3 sampai 9.

b. Pembuatan keputusan bersama, yang diperoleh melalui jawaban pertanyaan nomor 10 dan 11.

c. Dukungan, yang diperoleh melalui jawaban pertanyaan nomor 12 dan13.

d. Keterbukaan, yang diperoleh melalui jawaban pertanyaan nomor 14,15 dan 16.

e. Perhatian atas tujuan kinerja yang tinggi, yang diperoleh melalui jawaban pertanyaan nomor 17 dan 18. Setiap pertanyaan diberi empat alternatif jawaban dengan ketentuan

berikut :

a. Apabila responden menjawab SS (Sangat Setuju) memperoleh nilai 4.

b. Apabila responden menjawab S (Setuju) memperoleh nilai 3.

c. Apabila responden menjawab TS (Tidak Setuju) memperoleh nilai 2.

d. Apabila responden menjawab STS (Sangat Tidak Setuju) memperoleh nilai 1.

Di dalam penelitian ini, indikator yang digunakan untuk mengukur Iklim Komunikasi dalam Organisasi antara lain: Kepercayaan, Pembuatan keputusan bersama, Dukungan, Keterbukaan, Perhatian atas tujuan kinerja yang tinggi. Penulis sajikan tabulasi yang berhubungan dengan indikator- indikator seperti di atas sesuai jawaban yang ada berdasarkan pertanyaan nomor 1 sampai nomor 18. Sedangkan untuk mengetahui lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

Tabel 2

Atasan memiliki kepercayaan pada N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 1 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang menyatakan sangat setuju mengenai atasan memiliki kepercayaan terhadap responden sebanyak 22 orang (88%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak

3 orang (12%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap atasan memiliki kepercayaan terhadap pegawainya.

Tabel 3

Atasan percaya dengan kemampuan dan hasil kerja responden

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 2 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang menyatakan sangat setuju mengenai atasan yang percaya dengan kemampuan dan hasil kerja terhadap responden sebanyak 17 orang (68%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 8 orang (32%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap atasan mempercayai kemampuan dan hasil kerja terhadap pegawainya.

Tabel 4

Responden memiliki kepercayaan pada atasan

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

2 Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 3 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang menyatakan sangat setuju mengenai pegawai yang memiliki kepercayaan terhadap atasan sebanyak 23 orang (92%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak

2 orang (8%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap bahwa pegawai memiliki kepercayaan kepada atasannya.

Tabel 5

Responden percaya dengan kemampuan dan hasil kerja atasan

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 4 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai pegawai yang percaya dengan kemampuan dan hasil kerja terhadap atasan sebanyak 20 orang (80%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 5 orang (20%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap pegawai mempercayai kemampuan dan hasil kerja terhadap atasannya.

Tabel 6

Responden dan rekan kerja satu tingkat saling

memiliki kepercayaan N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 5

Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang menyatakan sangat setuju mengenai pegawai dan rekan kerja saling memiliki kepercayaan sebanyak 16 orang (64%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 9 orang (36%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap pegawai memiliki saling kepercayaan terhadap rekan kerja satu tingkatnya.

Tabel 7

Responden memiliki kepercayaan pada rekan kerja

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 6 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai pegawai memiliki kepercayaan terhadap rekan kerja sebanyak 15 orang (60%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 10 orang (40%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap bahwa pegawai memiliki kepercayaan terhadap rekan kerjanya.

Tabel 8

Responden percaya dengan kemampuan dan hasil kerja rekan kerja

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 7 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai pegawai memiliki kepercayaan terhadap kemampuan dan hasil kerja rekan kerja sebanyak 12 orang (48%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 13 orang (52%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap bahwa pegawai memiliki kepercayaan terhadap kemampuan dan hasil kerja rekan kerjanya.

Tabel 9

Rekan kerja memiliki kepercayaan pada responden

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 8 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai rekan kerja yang memiliki kepercayaan pada responden sebanyak 13 orang (52%). Dan responden yang menyatakan menyatakan sangat setuju mengenai rekan kerja yang memiliki kepercayaan pada responden sebanyak 13 orang (52%). Dan responden yang menyatakan

Tabel 10

Rekan kerja Anda percaya dengan kemampuan

Dan hasil kerja responden N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 9 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai rekan kerja yang memiliki kepercayaan terhadap kemampuan dan hasil kerja responden sebanyak 16 orang (64%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 9 orang (36%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap bahwa rekan kerja memiliki kepercayaan terhadap kemampuan dan hasil kerja responden atau pegawai lainnya.

Tabel 11

Responden diajak berdiskusi tentang kebijakan organisasi

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 10 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa yang menyatakan sangat

setuju mengenai pegawai diajak berdiskusi tentang kebijakan organisasi sebanyak 19 orang (76%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak

6 orang (24%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap bahwa telah diajak berdiskusi tentang kebijakan organisasi.

Tabel 12

Laporan responden didengarkan oleh atasan

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 11 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa yang menyatakan sangat

setuju mengenai laporan pegawai didengarkan oleh atasan sebanyak 17 orang (68%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 8 orang (32%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap bahwa laporan pegawai didengarkan oleh atasannya.

Tabel 13

Responden memberikan dukungan setiap kebijakan organisasi

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 12 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai dukungan setiap kebijakan organisasi sebanyak 20 orang (80%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak

5 orang (20%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap memberikan dukungan pada setiap kebijakan organisasi.

Tabel 14

Organisasi mendukung atas perbedaan pendapat

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 13 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju mengenai dukungan organisasi atas perbedaan pendapat sebanyak 12 orang (48%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 13 orang (52%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap organisasi mendukung perbedaan pendapat dikalangan pegawai.

Tabel 15

Responden diberi kesempatan menyampaikan pendapat tentang kebijakan organisasi yang mungkin akan diambil

oleh atasan N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 14

Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa yang menyatakan sangat setuju mengenai kesempatan menyampaikan pendapat tentang kebijakan organisasi yang mungkin akan diambil oleh atasan sebanyak 19 orang (76%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 6 orang (24%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap diberikan kesempatan menyampaikan pendapat tentang kebijakan organisasi yang mungkin akan diambil oleh atasannya.

Tabel 16

Responden memiliki akses yang mudah terhadap informasi yang

berkaitan langsung dengan pekerjaan N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 15

Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa yang menyatakan sangat setuju mengenai akses yang mudah terhadap informasi yang berkaitan langsung dengan pekerjaan pegawai sebanyak 12 orang (48%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 13 orang (52%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap memiliki akses yang mudah terhadap informasi yang berkaitan langsung dengan pekerjaan pegawai.

Tabel 17

Responden menerima informasi tentang peningkatan

kemampuan kerja N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 16

Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa yang menyatakan sangat setuju mengenai penerimaan informasi tentang peningkatan kemampuan kerja sebanyak 18 orang (72%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 7 orang (28%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap menerima informasi tentang peningkatan kemampuan kerja.

Tabel 18

Responden berusaha menunjukan komitmen terhadap

organisasi untuk berkinerja tinggi N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 17 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan sangat setuju berusaha menunjukan komitmen terhadap organisasi untuk berkinerja tinggi sebanyak 18 orang (72%). Dan responden yang menyatakan setuju sebanyak 7 orang (28%). Jadi sebagian besar responden atau pegawai menganggap pegawai telah berusaha menunjukan komitmen terhadap organisasi untuk berkinerja tinggi.

Tabel 19

Kesejahteraan semua pegawai sangat penting

N = 25

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Setuju

3 Tidak Setuju

4 Sangat Tidak Setuju

Jumlah

Sumber: Item pertanyaan nomor 18

Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang menyatakan sangat setuju mengenai kesejahteraan semua pegawai sangat penting sebanyak 19 orang (76%). Dan responden yang menyatakan setuju Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang menyatakan sangat setuju mengenai kesejahteraan semua pegawai sangat penting sebanyak 19 orang (76%). Dan responden yang menyatakan setuju

Selanjutnya untuk mengetahui secara keseluruhan variabel independent yaitu iklim komunikasi, maka jawaban jawaban-jawaban responden diklasifikasikan ke dalam kategori sangat tinggi, tinggi,rendah dan sangat rendah. Setelah skor jawaban dari masing-masing responden diketahui, langkah selanjutnya menentukan jarak interval kelas dari skor jawaban untuk variable independent Iklim Komunikasi. Caranya adalah dengan mengetahui dahulu skor tertinggi dan skor terendah.

Berdasarkan 18 item pertanyaan yang diberikan, skor atau nilai tertinggi yang diperoleh adalah 72 dan skor terendah adalah 55. kemudian dihitung range dan interval kelas dengan rumus :

Range = data terbesar data terkecil Range

Interval kelas = ----------------

Jumlah kelas

Oleh karena skor tertinggi adalah 72 dan skor terendah adalah 55, maka :

Range = 72 55 = 17 Setelah diperoleh besarnya nilai R, yaitu sebesar 17, maka

selanjutnya adalah mencari lebar interval (I) yang akan digunakan untuk menentukan pengelompokan tiap-tiap kategori adapun cara untuk mencari lebar interval (I), yaitu seperti tersebut di muka :

Range Interval kelas = ---------------- Jumlah kelas Dimana:

Range

= Selisih data terbesar dengan data terkecil Jumlah kelas = Jumlah kategori yang dikehendaki. Dalam penelitian ini jumlah kelas adalah 4, yaitu kategori sangat tinggi, tinggi,sedang dan rendah. Jadi lebar intervalnya adalah :

I = --------

Dengan demikian nilai tiap-tiap kategori adalah sebagai berikut : - Skor 55 59, termasuk kategori sangat rendah - Skor 60 64, termasuk kategori rendah - Skor 65 69, termasuk kategori tinggi - Skor 70 74, termasuk kategori sangat tinggi Selanjutnya memasukan skor yang terdapat dalam tabulasi (dari

keempat indicator) ke dalam kategori yang sudah ditetapkan, sehingga diperoleh komposisi angka-angka/ skor sebagai berikut :

- Kategori sangat rendah muncul (berfrekuensi) = 4 - Kategori rendah muncul (berfrekuensi) = 4 - Kategori tinggi muncul (berfrekuensi) = 6 - Kategori sangat tinggi muncul (berfrekuensi) = 11

Untuk lebih jelasnya bagaimana hasil pengolahan data tentang variable iklim komunikasi, dapat dilihat pada tabel dibawah ini :

Tabel 20

Tingkat Iklim Komunikasi Di Kantor UP3AD Kabupaten Karanganyar

No.

Kategori Jawaban

F Prosentase (%)

1 Sangat Tinggi

4 Sangat Rendah

Sumber: Item pertanyaan nomor 1 19 Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa responden yang

menyatakan iklim komunikasi di dalam kantor UP3AD Kabupaten Karanganyar, yang termasuk kategori sangat tinggi sejumlah 11 atau 44% responden. Sedangkan responden yang menyatakan tinggi sebanyak 6 atau 24%. Dan yang menyatakan rendah sebanyak 4 atau 16%, sama halnya dengan responden yang menyatakan sangat rendah. Jadi dapat ditarik kesimpulan bahwa iklim komunikasi di kantor UP3AD Kabupaten Karanganyar adalah tinggi.