Media, Alat Dan Sumber Belajar Kegiatan Pembelajaran Pertemuan 1

dan neraca saldo 3.5.3 Menjelaskan langkah penyusunan posting transaksi ke buku besar dan neraca saldo 4.5 Mempraktikkan siklus akuntansi perusahaan jasa 4.5.1 Mendiskusikan materi pembelajaran mengenai entri transaksi perusahaan jasa ke dalam buku besar dan neraca saldo 4.5.2 Menyusun buku besar dan neraca saldo dari berbagai jenis transaksi dalam perusahaan jasa

D. Materi Pembelajaran 1.

Memahami penyusunan buku besar dan neraca saldo.

2. Mendiskripsikan penyusunan buku besar dan neraca saldo.

3. Melakukan posting akun ke dalam buku besar dan neraca saldo.

Materi pembelajaran terlampir

E. Pendekatan Dan Metode Pembelajaran

Pendekatan : Scientific Metode : Group Investigation Model : Penugasan, tanya jawab, diskusi kelompok

F. Media, Alat Dan Sumber Belajar

1. Media Lembar kerja, bahan tayang PPT, dan stiker nomor kelompok 2. Alat dan Bahan Bolpoin, LCD, Spidol, gunting, selotip. 3. Sumber Belajar • Sari Dwi Astuti dkk. 2014. Ekonomi untuk SMAMA XII Peminatan Ilmu-ilmu Sosial. Bandung: Mediatama • Tim Penyusu Ilmu Sosial. 2013. LKS KREATIF Ekonomi SMAMA Kelas XII Semester 2. Klaten: Viva Pakarindo • Sumber dari Internet yang sesuai dengan materi. • Dan sumber belajar lain yang relevan.

G. Kegiatan Pembelajaran Pertemuan 1

No Deskripsi Alokasi Waktu 1 Kegiatan Awal a. Mengucapkan salam b. Doa c. Melakukan presensi d. Melakukan apersepsi e. Memberikan motivasi Tindakan guru :  Guru menanyakan kepada siswa apakah ada yang mengetahui tentang buku besar dan neraca saldo  Guru menanyakan kepada siswa apakah pernah menyusun buku besar dan neraca saldo f. Menyampaikan tujuan pembelajaran 10 menit 2 Kegiatan Inti a. Mengamati Peserta didik mengamati contoh buku besar dan neraca saldo. b. Menanya Dengan bimbingan guru, peserta didik mengajukan beberapa pertanyaan terkait buku besar dan neraca saldo tersebut. c. Mencoba  Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang telah diajukan, peserta didik berdiskusi kelompok mengerjakan soal kasus. d. MenalarMengasosiasi  Setelah melakuan kegiatan pada tahap mengumpulkan informasi dan menjawab pertanyaan, peserta didik menyimpulkan mengenai pencatatan akun ke buku besar dan neraca saldo. e. MenyajiMengomunikasikan  Beberapa peserta didik perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusinya  Guru memberikan umpan balik dan menegaskan simpulan peserta didik 70 menit 3 Kegiatan Penutup a. Memberikan evaluasi b. Menyampaikan kesimpulan Tindakan guru: 10 menit  Meminta siswa untuk menyimpulkan materi yang telah disampaikan c. Memberikan tugas d. Menyampaikan materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya Pertemuan 2 No Deskripsi Alokasi Waktu 1 Kegiatan Awal a. Mengucapkan salam b. Doa c. Melakukan presensi d. Melakukan apersepsi e. Memberikan motivasi Tindakan guru :  Guru menanyakan kepada siswa apakah ada yang mengetahui tentang buku besar dan neraca saldo  Guru menanyakan kepada siswa apakah pernah menyusun buku besar dan neraca saldo f. Menyampaikan tujuan pembelajaran 10 menit 2 Kegiatan Inti a. Mengamati Peserta didik mengamati contoh buku besar dan neraca saldo. b. Menanya Dengan bimbingan guru, peserta didik mengajukan beberapa pertanyaan terkait buku besar dan neraca saldo tersebut. c. Mencoba  Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan yang telah diajukan, peserta didik mengerjakan soal kasus. d. MenalarMengasosiasi  Setelah melakuan kegiatan pada tahap mengumpulkan informasi dan menjawab pertanyaan, peserta didik menyimpulkan mengenai pencatatan akun ke buku besar dan neraca saldo. e. MenyajiMengomunikasikan  Beberapa peserta didik mempresentasikan hasil pekerjaannya.  Guru memberikan umpan balik dan menegaskan simpulan peserta didik 70 menit 3 Kegiatan Penutup a. Memberikan evaluasi 10 menit b. Menyampaikan kesimpulan Tindakan guru:  Meminta siswa untuk menyimpulkan materi yang telah disampaikan c. Memberikan tugas d. Menyampaikan materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya

H. Penilaian