Perumusan Masalah dan Pemecahan Masalah Tujuan Penelitian

tindakan, agar aktivitas dan hasil belajar siswa meningkat. Adapun alternatif yang dapat digunakan adalah dengan menggunakan pendekatan pembelajaran kontekstual, karena pendekatan ini dianggap paling tepat dan efektif karena pendekatan kontekstual mempunyai asas yang lengkap di dalamnya sehingga sangat sesuai untuk memecahkan permasalahan tersebut. Maka dilakukan penelitian tindakan kelas dengan judul Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Pendekatan Kontekstual Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara.

B. Perumusan Masalah dan Pemecahan Masalah

Perumusan Masalah Menurut latar belakang masalah di atas dapat dirumuskan masalah sebagai berikut : 1. Apakah dengan menggunakan pendekatan kontekstual aktivitas belajar siswa kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara akan meningkat? 2. Apakah dengan menggunakan pendekatan kontekstual aktivitas guru dalam pembelajaran IPA dapat meningkat? 3. Apakah dengan menggunakan pendekatan kontekstual hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara akan meningkat? 4. Apakah dengan menggunakan pendekatan kontekstual dapat meningkatkan respon siswa kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara terhadap pembelajaran? Pemecahan Masalah Alternatif tindakan yang dapat dilakukan adalah dengan melaksanakan tahapan-tahapan tindakan dalam pembelajaran kontekstual, diantaranya :

a. Konstruktivisme

Siswa dibangun pengetahuan dasarnya melalui pengalaman yang pernah dialami dalam kehidupannya sehari-hari.

b. Inkuiri

Proses pembelajaran didasarkan pada proses pencarian dan penemuan melalui proses berpikir secara sistematis. c. Bertanya Dalam kegiatan pembelajaran terjadi kegiatan tanya jawab antara guru dengan siswa. d. Masyarakat belajar Dalam kegiatan berkelompok masing-masing siswa melakukan diskusi mengenai materi yang sedang dipelajari. e. Pemodelan Proses pembelajaran dengan memperagakan sesuatu sebagai contoh yang dapat ditiru oleh semua siswa. f. Refleksi Proses pengendapan pengalaman yang telah dipelajari, yang dilakukan dengan cara mengurutkan kembali kejadian-kejadian atau peristiwa pembelajaran yang telah dilaksanakan. g. Penilaian Nyata Proses yang dilakukan guru untuk mengumpulkan informasi tentang perkembangan belajar yang dilakukan siswa.

C. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas dapat dirumuskan tujuan penelitian adalah sebagai berikut: 1. Meningkatkan aktivitas siswa dalam pembelajaran IPA melalui pendekatan kontekstual pada siswa kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara. 2. Meningkatkan aktivitas guru dalam pembelajaran IPA dengan menggunakan pendekatan kontekstual. 3. Meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA melalui pendekatan kontekstual pada siswa kelas IV SD Negeri 1 Sukosono Kedung Jepara. 4. Untuk meningkatkan respon siswa kelas IV SDN 1 Sukosono Kedung Jepara terhadap pembelajaran kontekstual dalam pembelajaran IPA.

D. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI METODE PEMBELAJARAN Peningkatan Aktivitas Belajar IPA Melalui Metode Pembelajaran College Ball Pada Siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun Pelajaran 2013/ 2014.

0 1 16

BAB I PENDAHULUAN Peningkatan Aktivitas Belajar IPA Melalui Metode Pembelajaran College Ball Pada Siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun Pelajaran 2013/ 2014.

0 1 10

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI METODE PEMBELAJARAN Peningkatan Aktivitas Belajar IPA Melalui Metode Pembelajaran College Ball Pada Siswa Kelas V SD Negeri 12 Purwodadi Kecamatan Purwodadi Kabupaten Grobogan Tahun Pelajaran 2013/ 2014.

0 2 14

PENINGKATAN MINAT DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 Peningkatan Minat Dan Hasil Belajar Ipa Dengan Media Gambar Pada Siswa Kelas V SD Negeri 2 Tambongwetan Kalikotes Tahun 2013/2014.

0 3 16

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MODELJIGSAW PADA SISWA KELAS V SD NEGERI CEPOKOSAWIT II Peningkatan Hasil Belajar Ipa Melalui Modeljigsaw Pada Siswa Kelas V SD Negeri Cepokosawit II Kecamatan Sawit Kabupaten Boyolali Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 14

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN INKUIRI PADA SISWA KELAS V Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Pembelajaran Inkuiri Pada Siswa Kelas V SD Negeri 02 Karangpandan Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 15

PENDAHULUAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI MIND MAP PADA PEMBELAJARAN IPA POKOK BAHASAN FOTOSINTESIS KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI I KURIPAN KECAMATAN PURWODADI KABUPATEN GROBOGAN.

0 1 11

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) PADA SISWA KELAS V Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Ipa Dengan Pendekatan Sains Teknologi Masyarakat (STM) Pada Siswa Kelas V SD Negeri 2 Karangkendal Kecamatan M

0 1 17

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA IPA KELAS V SD Nurlianah SD Negeri Lengkongwetan I ABSTRAK - PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA IPA KELAS V SD

0 0 13

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENDEKATAN INKUIRI DENGAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) SISWA KELAS V SDN 2 GUNUNGTUMPENG KABUPATEN GROBOGAN SEMESTER II TAHUN 20142015 SKRIPSI

0 1 16