TUJUAN DAN SASARAN Tujuan Pembangunan Kesehatan KEBI JAKAN DAN STRATEGI

Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 11 Strategi 1 : Penerapan sistem manajemen mutu dan SPI P Kebijakan :  Penerapan sistem manajemen mutu pada semua UPTD Puskesmas  Penerapan SPIP untuk Dinas Kesehatan dan UPTD Strategi 2 : Pengembangan sistem informasi kesehatan yang komprehensif Kebijakan :  Penerapan sistem informasi kesehatan pada semua unit pelayanan kesehatan.  Penyusunan Sistem Informasi Kesehatan Daerah SIKDA  Penyusunan Bank Data pada tingkat Kabupaten  Pengembangan Sistem I nformasi Manajemen Puskesmas SI MPUS  Penerapan migrasi penggunaan Sistem Operasi OS berlisensi atau open source.  Penerapan integrasi data pada tingkat kabupaten Strategi 3 : Memantapkan fungsi regulasi bidang kesehatan Kebijakan :  Penyusunan dan penerapan regulasi bidang kesehatan  Semua pelayanan kesehatan harus memperoleh izin operasional.  Penyiapan regulasi perubahan Puskesmas menjadi Rumah Sakit Tipe D.  Semua tenaga kesehatan harus sudah memiliki Surat Tanda Registrasi STR.  Menetapkan regulasi tata laksana rujukan Strategi 4 : Penerapan sistem PPK BLU di UPTD Kebijakan :  Penerapan sistem PPK BLU secara bertahap Strategi 5 : Memberikan Jaminan Pembiayaan kesehatan bagi masyarakat dan mendorong penyelenggaraan pembiayaan secara pra upaya Kebijakan :  Memberikan jaminan kesehatan bagi masyarakat Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 12  Penerapan total coverage jaminan kesehatan  Penerapan COB Contribution of Benefit  Pengembangan kepesertaan Asuransi Kesehatan Mandiri Misi 2 : Meningkatkan upaya pemberantasan penyakit, surveilans dan penyehatan lingkungan Strategi : 1. Peningkatan upaya pencegahan dan pengendalian PM dan PTM 2. Peningkatan sistem surveilans PM dan PTM serta pengendalian KLB 3. Meningkatkan cakupan sanitasi dasar dan kualitas lingkungan Strategi 1 : Peningkatan upaya pencegahan dan pengendalian PM dan PTM Kebijakan :  Melaksanakan upaya pencegahan dan pengendalian penyakit menular bersumber binatang  Melaksanakan upaya pencegahan dan pengendalian penyakit menular langsung  Melaksanakan upaya pencegahan dan pengendalian penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi  Melaksanakan upaya pengendalian Faktor Risiko PTM Strategi 2 : Peningkatan sistem surveilans PM dan PTM serta penanggulangan KLB Kebijakan :  Melaksanakan SKD KLB  Melaksanakan upaya penanggulangan KLB  Melaksanakan deteksi dini PTM Strategi 3 : Meningkatkan kualitas sanitasi dasar dan lingkungan Kebijakan :  Meningkatkan kualitas air bersih yang memenuhi syarat  Meningkatkan kualitas sanitasi dasar  Meningkatkan kualitas lingkungan  Pengembangan wilayah sehat Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 13 Misi 3 : Meningkatkan pelayanan kesehatan dan pemberdayaan masyarakat. Strategi : 1. Peningkatan kualitas pelayanan kesehatan keluarga 2. Peningkatan status gizi masyarakat 3. Peningkatan perilaku hidup bersih dan sehat Strategi 1 : Peningkatan kualitas pelayanan kesehatan keluarga Kebijakan :  Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan Ibu dan Keluarga Berencana  Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan bayi, balita dan anak usia sekolah  Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan remaja  Meningkatkan Kualitas pelayanan usila Strategi 2 : Peningkatan status gizi masyarakat Kebijakan :  Meningkatkan keluarga sadar gizi Kadarzi  Meningkatkan kualitas tata laksana perawatan gizi buruk balita  Memantapkan sistem kewaspadaan pangan dan gizi Strategi 3 : Peningkatan perilaku hidup bersih dan sehat Kebijakan :  Meningkatkan peran serta masyarakat unt uk berperilaku hidup bersih dan sehat  Meningkatkan strata Desa siaga aktif yang mandiri Misi 4: Meningkatkan pelayanan kesehatan medik dasar dan rujukan yang merata, bermutu dan terjangkau Strategi: 1. Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana pelayanan kesehatan dasar dan rujukan 2. Standarisasi dan pemantauan upaya pelayanan kesehatan 3. Pengembangan sumber daya manusia kesehatan Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 14 Strategi 1 : Meningkatkan kualitas dan kuantitas sarana pelayanan kesehatan dasar dan rujukan Kebijakan :  Peningkatan ketersediaan, pemerataan, keterjangkauan, mutu dan keamanan obat dan perbekalan kesehatan  Peningkatan infrastruktur pelayanan kesehatan dasar dan rujukan  Pengembangan sistim rujukan pelayanan kesehatan Strategi 2 : Penerapan Standar mutu upaya pelayanan kesehatan Kebijakan:  Standarisasi upaya pelayanan kesehatan pada semua tingkatan  Pemantauan standar mutu upaya pelayanan kesehatan pada semua tingkatan dan kesehatan tradisional Strategi 3 : Pengembangan sumber daya manusia kesehatan Kebijakan :  Pendayagunaan tenaga kesehatan sesuai standar kompetensi  Peningkatan profesionalisme SDM kesehatan 5. PROGRAM KEGI ATAN Program dan Kegiatan Urusan Kesehatan Khusus Dinas Kesehatan a. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran Dinas Kesehatan 1. Penyediaan jasa surat menyurat 2. Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik 3. Penyediaan jasa pemeliharaan dan perizinan kendaraan dinas operasional 4. Penyediaan jasa administrasi keuangan 5. Penyediaan jasa kebersihan kantor 6. Penyediaan alat tulis kantor 7. Penyediaan barang cetakan dan penggandaan 8. Penyediaan komponen instalasi listrik penerangan bangunan kantor 9. Penyediaan peralatan dan perlengkapan kantor 10. Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan 11. Penyediaan makanan dan minuman Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 15 12. Penyediaan koordinasi dan konsultasi keluar daerah 13. Penyediaan koordinasi dan konsultasi dalam daerah 14. Penyediaan jasa tenaga pegawai tidak tetap b. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 1. Pemeliharaan rutin berkala gedung kantor 2. Pemeliharaan rutin berkala kendaraan dinas operasional 3. Pemeliharaan rutin berkala perlengkapan gedung kantor 4. Pemeliharaan rutin berkala alat kesehatan c. Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur d. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan 1. Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD 2. Penyusunan pelaporan keuangan semesteran 3. Penyusunan pelaporan keuangan akhir tahun e. Program Penyusunan Dokumen Perencanaan SKPD 1. Penyusunan Renstra SKPD 2. Penyusunan Rencana Kerja SKPD f. Program Pengawasan dan Pengendalian Program 1. Monitoring,evaluasi,pengendalian,dan pelaksanaan program dan kegiatan g. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan 1. Perencanaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan pengelolaan obat h. Program Upaya Kesehatan Masyarakat 1. Pengawasan kesehatan haji 2. Pelayanan kesehatan jiwa 3. Pelayanan kesehatan mata 4. Perijinan sarana kesehatan swasta dan distribusi pelayanan obat skala kabupaten 5. Operasional Puskesmas 6. Peningkatan pelayanan dan penanggulangan masalah kesehatan 7. Pelayanan penunjang kesehatan laborat 8. Pelayanan pencegahan dan penanggulangan penyakit tidak menular Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 16 i. Program Pengawasan Obat dan Makanan 1. Pemantauan dan Pengawasan OMKABA j. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat 1. Pengembangan Desa Siaga k. Program Perbaikan Gizi Masyarakat 1. Penanggulangan Kurang Energi Protein KEP, Anemia Gizi Besi, Gangguan Akibat Kurang Yodium GAKY, kurang vitamin A 2. Pemberian tambahan makanan dan vitamin pada balita, bumil dan bufas l. Program Pengembangan Lingkungan Sehat 1. Pengawasan kualitas air 2. Pengawasan kualitas lingkungan 3. Pengendalian dampak pencemaran pengelolaan limbah 4. Monitoring dan evaluasi stimulan jambanisasi m. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular 1. Peningkatan Surveillance Epidemiologi dan Penanggulangan Wabah 2. Pelayanan pencegahan dan penanggulangan penyakit menular DBD 3. Pelayanan pencegahan dan penanggulangan penyakit menular TB paru 4. Pelayanan pencegahan dan penanggulangan penyakit menular zoonosis flu burung 5. Pemberantasan Penyakit HI V AI DS 6. Pencegahan dan Penanggulangan penyakit Endemik Epidemik Malaria 7. Pencegahan dan penanggulangan penyakit Campak n. Program Standarisasi Pelayanan Kesehatan 1. Pembangunan dan pemutakhiran data dasar standar pelayanan kesehatan 2. Penilaian kinerja dokter dan paramedis 3. Penyelenggaraan Penilaian Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan 4. Pengembangan dan pelakanaan sistem informasi kesehatan 5. Penilaian Mutu Pelayanan dan Akreditasi Kinerja Puskesmas 6. I ntensifikasi pembinaan PPK BLUD Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 17 o. Program Pelayanan Kesehatan Penduduk Miskin 1. Pemantapan Komitmen pelayanan kesehatan gakin 2. Penguatan jejaring program Yankes bagi Gakin p. Program Pengadaan, Peningkatan dan Perbaikan Sarana dan Prasarana Puskesmas Pustu dan Jaringannya 1. DAK dan Pendamping DAK Bidang Kesehatan 2. Penyediaan fasilitas perawatan kesehatan bagi penderita akibat dampak asap rokok 3. Dana penyesuaian infrastruktur bidang kesehatan q. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak Balita 1. I munisasi bagi anak bayi,balita ,bumil,WUS,caten dan anak sekolah r. Program Peningkatan Pelayanan Kesehatan Lansia 1. Pelayanan kesehatan Usia Lanjut s. Program Pengawasan dan Pengendalian Kesehatan Makanan 1. Sertifikasi I ndustri makanan rumah tangga t. Program Peningkatan Keselamatan I bu Melahirkan dan Anak 1. Pelayanan Kesehatan I bu dan Bayi u. Program Peningkatan Keselamatan I bu Melahirkan dan Anak 1. Pelayanan Kesehatan Bayi, Balita dan apras. Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 18

BAB I V PENCAPAI AN PROGRAM KESEHATAN

A. DERAJAT KESEHATAN 1 . Angka kematian

a. Angka Kematian Bayi AKB

Angka kematian bayi AKB di Kabupaten Kulon Progo dari tahun 2000 sampai dengan tahun 2004 menunjukkan kecenderungan menurun, sedangkan mulai tahun 2004 sampai tahun 2007 cenderung mengalami kenaikan dari tahun 2004 sebanyak 7,15 1.000 kelahiran hidup, tahun 2005 sebanyak 11,80 1.000 kelahiran hidup, tahun 2006 sebanyak 14,26 1.000 kelahiran hidup, tahun 2007 sebesar 19,6 1.000 kelahiran hidup, tahun 2008 sebesar 12,8 1.000 kelahiran hidup, tahun 2009 sebesar 15,9 1.000 kelahiran hidup, tahun 2010 sebesar 9,8 1.000 kelahiran hidup dan tahun 2011 sebesar 12,8 1.000 kelahiran hidup, walaupun masih dibawah angka nasional. Lihat lampiran Tabel 7 . Sumber : Data t erolah Grafik 4.1 ANGKA KEMATI AN BAYI AKB KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2000 - 2011 18,78 13,1414,2112,06 7,15 11,8 14,26 19,6 12,8 15,9 9,8 12,8 5 10 15 20 25 20 00 20 01 20 02 20 03 20 04 20 05 20 06 20 07 20 08 20 09 20 10 20 11 Tahun A K B p e r 1 k e la h ir a n h id u p Profil Kesehatan Kabupaten Kulon Progo tahun 2012 19 Dari hasil laporan audit tentang kematian bayi tahun 2011 diketahui bahwa penyebab utama pada kematian bayi yang terjadi adalah karena Asfiksia dan BBLR seperti pada tabel dibwah ini Tabel 4.1 . Urutan Penyebab Kematian bayi di Kabupaten Kulon Progo tahun 2011 NO PENYEBAB Persen 1 Asfiksia 31,51 2 BBLR 26,03 3 Kelainan bawaan 15,07 4 Sepsis 6,85 5 Aspirasi Pneumonia 5,48 6 Diare 4,11 7 Bronco Pneumonia 4,11 68 Meningitis 2,74 79 Dysentri 1,37 10 Epilepsi 1,37 11 Perdarahan otak 1,37 Sumber : Seksi Kesehatan Keluarga Adapun penyebaran kematian bayi dapat dilihat pada gambar dibawah : 2011 2010 PETA PENYEBARAN KASUS KEMATI AN BAYI DI WI LAYAH PUSKESMAS KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2010 DAN 2011 Kok a p 1 Giri m u l y o 2 Kok a p 2 Ka li b a w an g Pe n g a sih 1 Ga lu r 1 Se n t o lo 1 Giri m u l y o 1 Se n t o lo 2 G a lu r 2 W a t e s Le n d a h 1 Le n d a h 2 N a n gg u la n Sa m ig al u h 1 Pe n g a sih 2 Sa m ig a l u h 2 Pa n j a t a n 1 Pa n j a t a n 2 Te m o n 2 Te m o n 1 Ke m a t ia n Ba y i 1 2 3 4 5 6 8 1 0 Kok a p 1 Gir im u ly o 2 Ko k a p 2 Ka li b a w a ng Pe n g a sih 1 Ga lu r 1 Se nt o lo 1 Gir im u ly o 1 Se nt o lo 2 Ga lu r 2 W a t e s Le n da h 1 Le n d a h 2 N a n g g u la n Sa m i g a l uh 1 Pe n ga sih 2 Sa m i g a l u h 2 Pa n j a t a n 1 Pa n j a t a n 2 T e m o n 2 Te m on 1