Pengumpulan Data Kalibrasi instrumen tes

97 Tabel 3.5 Hasil Perhitungan Uji Normalitas One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test JIGSAW TGT N Mean Std. Deviation Absolute Positive Negative 32 32 Normal Parameters a,,b 73.75 71.81 9.715 7.137 Most Extreme Differences .115 .114 .104 .078 -.115 -.114 Kolmogorov-Smirnov Z .650 .645 Asymp. Sig. 2-tailed .791 .800 a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data.

3.2.6.2 Uji Homogenitas

Teknik analisis yang digunakan untuk menguji data hasil penelitian menggunakan uji Levene’s Test. Hipotesis yang diajukan pada uji homogenitas adalah H = kelompok data homogen H 1 = kelompok data tidak homogen Dari hasil perhitungan menunjukkan nilai p-value 0,05. Maka H diterima artinya data hasil penelitian merupakan data yang homogen. Tabel 3.6 Hasil Perhitungan Uji Homogenitas Test of Homogeneity of Variances nilai Levene Statistic df1 df2 Sig. .992 10 18 .484 98

3.2.7 Pengujian Hipotesis

Uji- t menilai apakah mean dan keragaman dari dua kelompok berbeda secara statistik satu sama lain. Analisis ini digunakan apabila kita ingin membandingkan mean dan keragaman dari dua kelompok data, dan cocok sebagai analisis dua kelompok rancangan percobaan acak. Uji hipotesis menggunakan rumus : Keterangan : t = harga didtribusi yang dicari = nilai rata – rata siswa menggunakan pembelajaran model jigsaw = nilai rata – rata siswa menggunakan pembelajaran model TGT n 1 = jumlah siswa menggunakan pembelajaran model jigsaw n 2 = jumlah siswa menggunakan pembelajaran model TGT = varians siswa menggunakan pembelajaran model jigsaw = varians siswa menggunakan pembelajaran model TGT S = simpangan baku gabungan Dengan kriteria uji; terima H o jika t hitung t tabel dan terima H 1 jika t hitung t tabel, taraf signifikansi 0,05 dan derajat kebebasan dk = n 1 + n 2 – 2. Sudjana, 2002 : 239 137 DAFTAR PUSTAKA Abdurrahman, Mulyono. 2003. Pendidikan bagi anak berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Bilesanmi-Awoderu Jumoke Bukunola and Oludipe Daniel Idowu. 2012. Effectiveness of Cooperative Learning Strategies on Nigerian Junior Secondary Students’ Academic Achievement in Basic Science. http:www.sciencedomain.org British Journal of Education, Society Behavioural Science 23: 307-325, 2012. SCIENCEDOMAIN international Budiningsih, C. Asri. 2005. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT Rineka Cipta. Callahan, Joseph F. 2003. Foundation of Education. New York: Mac Millan Publising Co. Dahar, RW. 2005. Teori-teori Belajar. Jakarta: Erlangga. Depdikbud. 2002. Model Pembelajaran Kooperatif. Semarang : Depdikbud. Depdiknas. 2003. Pengembangan Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jakarta: Direktorat Pendidikan Menengah Umum. Dick, Walter, Lou Carey, and James O Carey. 2005. The Syistematic designof Instruction 6 ed,Boston. Pearson. Dimyati dan Mudjiono. 2002. Belajar dan Pembelajaran. Penerbit Rineka Cipta. Jakarta Djaali. 2003. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PPS UNJ. Djamarah, Syaiful Bahri. 2002. Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Emildadianty. 2008. Peningkatan Kreativitas Siswa melalui Cooperative Learning-Teknik Jigsaw pada Mata Pelajaran Matematika Siswa Kelas X SMAN 2 Bandung. Furchan, Arif. 2004. Pengantar Penelitian dalam Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Gagne, Robert M. 2002. Essential og Learning for Instructioan. Terjemahan Abdillah Hanafi dan Abdul Manan. Surabaya: Usaha Nasional. Gagne, Robert M dan Brigss, Leslie J. 2002. Principles of Instructional Design. New York: Holt Rinehart Winston.

Dokumen yang terkait

Penerapan Metode Cooperative Jigsaw Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Mengenal Sistem Pemerintahan Pusat di MI Al-Mujahidin Kota Tangerang

3 30 115

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT (Team Games Tournament) Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi

1 3 310

PERBEDAAN PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK PADA PEMBELAJARAN IPA DENGAN REFLEKSI DAN KEBIASAAN BELAJAR DI SMP NEGERI 6 TERBANGGI BESAR

0 9 13

KAJIAN SOSIOLOGIS TENTANG KOMUNITAS ANAK NAKAL (Studi Di Desa Terbanggi Besar Kecamatan Terbanggi Besar Kabupaten Lampung Tengah)

2 25 81

IMPLEMENTASI PROGRAM AKSELERASI PENDIDIKAN (STUDI KASUS PADA SMA NEGERI 1 TERBANGGI BESAR LAMPUNG TENGAH)

0 18 166

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) DAN JIGSAW PADA PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI MOTIVASI BELAJAR SISWA SMP DI KABUPATEN BLORA

0 3 118

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TEAM GAMES TOURNAMENT DAN QUANTUM TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS DITINJAU DARI KEMAMPUAN AWAL SISWA SD NEGERI KECAMATAN PARANGGUPITO.

0 0 16

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA MELALUI METODE PEMBELAJARAN TEAM GAMES TOURNAMENTS DAN TEAM ASSISTED | Putri | MANAJERIAL 20097 1 SM

0 2 16

Perbedaan Prestasi Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Jigsaw Dan Two Stay Two Stray Dengan Kemampuan Awal Di Sma Negeri 1 Terbanggi Besar

0 0 12

Efektivitas Pembelajaran Matematika Kooperatif Jigsaw Dan Teams Games Tournaments (Tgt) Ditinjau Dari Kemampuan Awal

0 0 80