Indikator Pilihan Kata Indikator Struktur Kalimat

ejaanpenggunaan huruf kapital, penggunaan tanda koma, dan penggunaan tanda titik. 4. Kelengkapan Teks Pengumuman 1. Jika pengumuman yang ditulis terdapat kop surat, nomor surat, isi pengumuman, rincian pengumuman, penutup pengumuman serta pihak yang mengeluarkan pengumuman. 5 5 2. Jika pengumuman yang ditulis terdapat , nomor surat, isi pengumuman, rincian pengumuman, penutup pengumuman serta pihak yang mengeluarkan pengumuman. 4 3. Jika pengumuman yang ditulis terdapat , isi pengumuman, rincian pengumuman, penutup pengumuman serta pihak yang mengeluarkan pengumuman.. 3 4. Jika pengumuman yang ditulis terdapat isi pengumuman, penutup pengumuman serta pihak yang mengeluarkan pengumuman. 2 5. Jika pengumuman yang ditulis isi pengumuman. 1 Jumlah Skor 20

a. Indikator Pilihan Kata

Pilihan kata atau diksi adalah upaya yang dilakukan untuk memilih kata-kata tepat untuk menulis kalimat, paragraf, maupun wacana. Pemilihan kata dilakukan apabila kata-kata yang mempunyai artimakna yang hampir sama atau ada kemiripan arti. Oleh karena dalam menulis teks pengumuman diperlukan kejelian memilih kata-kata agar hasil menulis pengumumannya dapat dipahami pembaca. Apabila pilihan kata yang digunakan untuk menulis pengumuman terdapat kesalahan 1 sampai 2 kata, maka siswa mendapat skor 5. Apabila pilihan kata yang digunakan untuk menulis pengumuman terdapat kesalahan 3sampai 4 kata, maka siswa mendapat skor 4. Apabila pilihan kata yang digunakan untuk menulis pengumuman terdapat kesalahan 5 sampai 6 kata, maka siswa mendapat skor 3. Apabila pilihan kata yang digunakan untuk menulis pengumuman terdapat kesalahan 7 sampai 8 kata, maka siswa mendapat skor 2. Apabila pilihan kata yang digunakan untuk menulis pengumuman terdapat kesalahan lebih dari 8 kata, maka siswa mendapat skor 1.

b. Indikator Struktur Kalimat

Kalimat yang digunakan untuk menulis pengumuman haruslah efektif agar informasi yang disampaikan jelas dan dapat dimengerti serta tidak menimbulkan makna ganda. Adapun ciri kalimat efektif adalah kejelasan, ketegasan, kehematan dan kelogisan. Oleh karena itu menulis pengumuman juga diperlukan keefektifan kalimat agar sesuai dengan isi pengumumannya. Apabila dalam menulis pengumuman terdapat kesalahan 1 sampai 2 kalimat tidak efektif, maka siswa mendapat skor 5. Apabila dalam menulis pengumuman terdapat kesalahan 3 sampai 4 kalimat tidak efektif, maka siswa mendapat skor 4. Apabila dalam menulis pengumuman terdapat kesalahan 5 sampai 6 kalimat tidak efektif, maka siswa mendapat skor 3. Apabila dalam menulis pengumuman terdapat kesalahan 7 sampai 8 kalimat tidak efektif, maka siswa mendapat skor 2. Apabila dalam menulis pengumuman terdapat kesalahan lebih dari 8 kalimat tidak efektif, maka siswa mendapat skor 1.

d. Indikator Ketepatan Penggunaan Ejaan

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS TEKS PENGUMUMAN MELALUI TEKNIK PELATIHAN TERBIMBING PADA SISWA KELAS VII-A SMP NEGERI 2 PUGUNG TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 23 54

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS LAPORAN KUNJUNGAN MELALUI TEKNIK DISKUSI PADA SISWA KELAS VI SD NEGERI 2 SINAR SEMENDO TALANGPADANG TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 14 57

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS SURAT UNDANGAN MELALUI TEKNIK PEMODELAN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 TANGKIT SERDANG PUGUNG TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 23 120

PENINGKATAN KEMAMPUAN PARAFRASA MELALUI TEKNIK DISKUSI PADA SISWA KELAS VI-A SD NEGERI 4 TALANGPADANG TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 4 68

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS TEKS PENGUMUMAN MELALUI TEKNIK PELATIHAN TERBIMBING PADA SISWA KELAS VII-A SMP NEGERI 2 PUGUNG TANGGAMUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

2 17 92

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI MELALUI TEKNIK PELATIHAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 1 WAWAY KARYA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 80

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PENGALAMAN PRIBADI MELALUI TEKNIK PELATIHAN PADA SISWA KELAS VII SEMESTER GANJIL SMP NEGERI 1 WAWAY KARYA KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

4 53 61

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI MELALUI METODE PELATIHAN PADA SISWA KELAS VIIC SMPN 2 TEGINENENG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 6 93

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI MELALUI METODE PELATIHAN PADA SISWA KELAS VIIC SMPN 2 TEGINENENG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 18 60

PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA INDAH MELALUI TEKNIK PEMODELAN PADA SISWA KELAS VII-A SMP MUHAMMADIYAH BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 6 62