Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian 1. Tujuan Sistematika Penulisan

B. Perumusan Masalah

Masalah merupakan pokok dari suatu kegiatan penelitian, untuk itu dalam penelitian ini ditegaskan dan dirumuskan masalah yang diteliti berdasarkan latar belakang dan uraian diatas penulis merumuskan masalah sebagai berikut : “Apakah sosial ekonomi rumah tangga berpengaruh terhadap kenakalan remaja di desa Sidodadi, kecamatan Birubiru, kabupaten Deli Serdang?” C. Tujuan dan Manfaat Penelitian C.1. Tujuan 1. Untuk mengetahui bentuk-bentuk kenakalan remaja. 2. Untuk mengetahui latar belakang sosial ekonomi rumah tangga pelaku kenakalan remaja. 3. Untuk mengetahui bagaimana sosial ekonomi keluarga mempengaruhi kenakalan remaja. C.2. Manfaat 1. Dapat digunakan untuk lebih mendalami pengaruh yang disebabkan sosial ekonomi rumah tangga terhadap kenakalan remaja. 2. Menjadi referensi dalam rangka pemahaman perilaku remaja. 3. Dapat digunakan sebagai bahan referensi dalam rangka pemecahan masalah kenakalan remaja. Universitas Sumatera Utara

D. Sistematika Penulisan

BAB I PENDAHULUAN Bab ini berisikan latar belakang masalah, perumusan maslah, tujuan dan manfaat penelitian serta sistematika penulisan penelitian. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Bab ini berisikan uraian dan teori-teori yang berkaitan dengan masalah dan objek yang akan diteliti, kerangka pemilihan, hipotesa, definisi konsep dan definisi operasional. BAB III METODE PENELITIAN Bab ini berisikan tipe penelitian, lokasi penelitian, populasi dan sampel penelitian, tehnik pengumpulan data, serta tehnik analisa data. BAB IV DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN Bab ini berisikan penguraian tentang sejarah geografis dan gambaran umum lokasi penelitian yang berhubungan dengan masalah objek yang diteliti. BAB V ANALISA DATA Bab ini berisikan tentang uraian data yang diperoleh dalam penelitian beserta analisanya. BAB VI PENUTUP Bab ini memuat tentang kesimpulan dari hasil penelitian dan saran atas penelitian yang telah dilakukan. Universitas Sumatera Utara

BAB II TINJAUAN PUSTAKA