Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium PPPPTK Medan. Bahan dan Perlengkapan Penelitian Prosedur Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

3.1 Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium PPPPTK Medan.

3.2 Bahan dan Perlengkapan Penelitian

1. Bahan Analisa Bahan yang dianalisa dalam penelitian ini adalah : • Data pengukuran tegangan yang disuplai ke stator motor induksi tiga fasa. • Data pengukuran tegangan output rotor motor induksi tiga fasa. • Data waktu yang diperlukan untuk melakukan pengereman regeneratif. • Data tegangan DC output dari penyearah gelombang penuh satu fasa. 2. Bahan Perlengkapan Peralatan pendukung yang digunakan adalah : • Motor induksi • Modul mikrokontroler • Modul penyearah 28 Universitas Sumatera Utara • Voltmeter • Amperemeter • Tachometer • Pengaman MCB • Sumber tegangan AC dan DC • Laptop

3.3 Prosedur Penelitian

Dalam penelitian ini pengukuran tegangan dan arusdibutuhkan untuk melakukan pengereman regeneratif motor induksi tiga fasa. Untuk memperolehnya dilakukan dengan cara mengumpulkan data dari nameplate motor induksi tersebut, kemudian dilakukan perhitungan menggunakan rumus yang ada. Adapun langkah yang dilakukan dalam prosedur penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Dilakukan pemasangan semua peralatan termasuk alat-alat ukur sesuai rangkaian percobaan. 2. Diatur variabel dalam mikrokontroler menggunakan laptop yang akan mengatur besar keluaran tegangan DC dari komponen pengendali. 3. Dijalankan motor induksi tiga fasa menggunakan sumber tegangan AC tiga fasa. 4. Dicatat waktu yang diperlukan motor untuk berhenti tanpa pengereman. 29 Universitas Sumatera Utara 5. Dijalankan kembali motor induksi tiga fasa menggunakan sumber tegangan AC tiga fasa. 6. Ditekan tombol stop dan supplay AC tiga fasa di lepaskan dari terminal motor induksi melalui rele. 7. Dilepas sumber tegangan AC tiga fasa, maka secara otomatis stator terhubung dengan rangkaian penyearah gelombang penuh tiga fasa. 8. Dicatat waktu yang dibutuhkan motor oleh mikrokontroler dari keadaan berputar hingga berhenti. 9. Dibuat kesimpulan dengan menghitung waktu yang dibutuhkan motor induksi untuk berhenti. Dan menghitung tingkat efisiensi pengereman regeneratif tersebut. 30 Universitas Sumatera Utara Diagram Alir Flowchart Penelitian Mulai Pengaturan mikrokontroler Percobaan dilakukan Hasil pengukuran dengan bebearapa variabel Persiapan dan pemasangan peralatan Perbandingan data pengereman dan tanpa pengereman Selesai Gambar 3.1 Diagram alir penelitian 31 Universitas Sumatera Utara

BAB IV PENGUJIAN DAN HASIL ANALISA DATA