Perubahan penggunaan lahan pemukiman Perubahan penggunaan lahan semak belukar

79 79 Secara keseluruhan dalam kurun waktu 1996-2006 perubahan lahan kebun campuran terjadi pengurangan seluas 3777,2 ha 41,686 dengan laju pengurangan 5,25 per tahun. Perubahan luas perkebunan disajikan pada gambar 17 berikut ini Gambar 17. Perubahan Luas Lahan Kebun Campuran Sub DAS Keduang selama tahun 1996 – 2006

d. Perubahan penggunaan lahan pemukiman

Pada kurun waktu tahun 1996 – 2001 terjadi penambahan luasan pemukiman sebesar 151,6 ha 16,034 . Penambahan luas pemukiman ini berasal dari perubahan kebun campuran , sawah dan tegalan dengan luas masing- masing 118,8a 78,41, 3,7 ha 2,41 dan 29,1 19,188. Sedangkan pada tahun 2001-2006 terjadi lagi penambahan luas pemukiman yang berasal dari penggunaan lahan yang sama seperti pada kurun waktu 1996-2001, yaitu dari Kebun Campuran 9061.117 6340.537 5283.88 2000 4000 6000 8000 10000 1996 2001 2006 Tahun L u a s h a Luas 80 80 Pemukiman 944.879 1096.385 1309.17 400 800 1200 1600 1996 2001 2006 Tahun Lu a s H a Luas kebun campuran, sawah dan tegalan dengan luas masing-masing 163,7 ha 76,95, 10,9 ha 5,104 dan 38,2 17,.945. Secara keseluruhan dalam kurun waktu 1996-2006 perubahan luas pemukiman terjadi penambahan seluas 364,3 ha 38,554 dengan laju penambahan 3,31 per tahun. Perubahan luas lahan pemukiman disajikan pada gambar 18 berikut ini : Gambar 18. Perubahan luas lahan pemukiman Sub DAS Keduang selama Tahun 1996 – 2006

e. Perubahan penggunaan lahan semak belukar

Pada kurun waktu tahun 1996 – 2001 terjadi perubahan luasan semak belukar. Perubahan yang terjadi yaitu adanya Pengurangan lahan semak belukar tersebut terkonversi menjadi tanah terbuka 73,9 ha dan tegal 400 ha . Selain itu terjadi pula penambahan luas semak belukar sebesar 94,7 ha yang berasal dari konversi hutan. Jadi pada kurun waktu 1996-2001 terjadi pengurangan luas semak belukar sebesar 379,2 ha 7.302 . Sedangkan pada tahun 2001-2006 terjadi 81 81 Semak Belukar 5193.297 4814.098 4738.036 4500 4600 4700 4800 4900 5000 5100 5200 5300 1996 2001 2006 Tahun L u a s H a Luas pengurangan semak belukar seluas 76,1 ha 1,5799 . Perubahan semak belukar ini menjadi tegalan seluas 148,3 ha, tetapi terjadi juga konversi dari hutan ke semak belukar seluas 72,2 ha. Secara keseluruhan dalam kurun waktu 1996-2006 perubahan lahan semak belukar terjadi pengurangan seluas 455,3 ha 8,766 dengan laju pengurangan 0,91 per tahun. Perubahan luas semak belukar disajikan pada gambar 19 berikut ini Gambar 19 Perubahan luas lahan semak belukar Sub DAS Keduang selama Tahun 1996 – 2006

f. Perubahan penggunaan lahan sawah