Obligasi Kajian Pustaka .1 Pasar Modal

14 Right merupakan surat yang diterbitkan oleh perusahaan yang memberikan hak kepada pemegangnya pemilik saham biasa untuk membeli tambahan saham pada penerbitan saham baru. 4 Waran Waran adalah hak untuk membeli saham biasa pada waktu dan harga yang sudah ditentukan. Biasanya waran dijual bersamaan dengan surat berharga lain, misalnya obligasi atau saham 2 Opsi Opsi adalah surat pernyataan yang dikeluarkan oleh seseorang atau lembaga bukan emiten untuk memberikan hak kepada pemegangnya untuk membeli saham call option dan menjual saham put option pada harga yang telah ditentukan sebelumnya.

2.1.2 Obligasi

Fahmi 2012:318 menyatakan bahwa, obligasi adalah surat berharga yang dijual kepada publik yang disertakan dengan berbagai ketentuan yang menjelaskan beberapa hal seperti nilai nominal, tingkat suku bunga, jangka waktu, nama penerbit dan beberapa ketentuan lainnya. Darmadji dan Fakhruddin 2006:16 menyatakan bahwa, obligasi merupakan surat berharga yang menunjukkan bahwa penerbit obligasi meminjam sejumlah dana kepada masyarakat dan memiliki kewajiban untuk membayar bunga secara berkala serta mempunyai kewajiban melunasi pokok hutang pada waktu yang telah ditentukan. 15 Obligasi merupakan suatu instrumen pendapatan tetap fixed income securities yang dikeluarkan oleh penerbit dengan menjanjikan suatu tingkat pengembalian kepada pemegang obligasi atas dana yang diinvestasikan investor berupa kupon yang dibayarkan secara berkala dan nilai pokok ketika obligasi tersebut jatuh tempo. Manfaat dari obligasi adalah sebagai sebuah instrumen investasi yaitu memberikan pendapatan tetap berupa kupon dan keuntungan atas penjualan obligasi. Bursa Efek Indonesia membagi obligasi menjadi 4 jenis yang berbeda yaitu. 1 Dilihat dari sisi penerbit 1 Corporate Bond yaitu obligasi yang diterbitkan oleh perusahaan baik yang berbentuk badan usaha milik negara atau badan usaha swasta. 2 Goverment Bond yaitu obligasi yang diterbitkan oleh pemerintah pusat. 3 Municipal Bond yaitu obligasi yang diterbitkan oleh pemerintah daerah untuk membiayai proyek-proyek yang berkaitan dengan kepentingan publik. 2 Dilihat dari sistem pembayaran bunga 1 Zero Coupon Bond yaitu obligasi yang tidak melakukan pembayaran bunga secara periodik namun bunga dan pokok dibayarkan sekaligus pada saat jatuh tempo. 2 Coupon Bond yaitu obligasi dengan kupon yang dapat diuangkan secara periodik sesuai dengan ketentuan penerbitnya 3 Fixed Coupon Bond yaitu obligasi dengan tingkat bunga yang telah ditetapkan sebelum masa penawaran dipasar perdana dan akan dibayarkan secara periodik. 16 4 Floating Coupon Bond yaitu obligasi dengan tingkat bunga yang ditentukan sebelum jangka waktu tersebut berdasarkan acuan tertentu seperti Average Time Deposit ATD yaitu rata-rata tertimbang tingkat suku bunga deposito baik dari pemerintah ataupun swasta. 3 Dilihat dari hak penukaran atau opsi 1 Convertible Bond yaitu obligasi yang memberi hak kepada pemegang obligasi untuk mengkonversikan obligasi tersebut ke dalam sejumlah saham milik penerbitnya. 2 Exchangeable Bond yaitu obligasi yang memberi hak kepada pemegang obligasi untuk menukar saham perusahaan ke dalam sejumlah saham perusahaan afiliasi milik penerbitnya. 3 Callable Bond yaitu obligasi yang memberikan hak kepada emiten untuk membeli kembali obligasi pada harga tertentu sepanjang umur obligasi tersebut. 4 Putable Bond yaitu obligasi yang memberikan hak kepada investor yang mengharuskan emiten untuk membeli kembali obligasi pada harga tertentu sepanjang umur obligasi tersebut. 4 Dilihat dari segi jaminan atau kolateralnya 1 Secured Bond yaitu obligasi yang dijamin dengan kekayaan tertentu dari penerbitnya atau pihak ketiga. 2 Unsecured Bond yaitu obligasi yang tidak dijaminkan dengan kekayaan tertentu tetapi dijamin dengan kekayaan penerbitnya secara umum. 17 Obligasi termasuk surat berharga dengan tingkat risiko yang relatif rendah, namun obligasi tetap mengandung risiko, yaitu. 1 Risiko Default Risiko default adalah risiko perusahaan tidak mampu membayar kupon obligasi atau tidak mampu mengembalikan pokok obligasi. 2 Risiko tingkat suku bunga Pergerakan harga obligasi sangat ditentukan oleh pergerakan tingkat suku bunga. Pergerakan harga obligasi berbanding terbalik dengan tingkat suku bunga.

2.1.3 Peringkat Obligasi

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Maturity, Financial Leverage, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 49 112

PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN JAMINAN TERHADAP PERINGKAT OBLIGASI PADA PERUSAHAAN KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

2 14 94

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, UMUR OBLIGASI DAN Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Leverage, Umur Obligasi dan Reputasi KAP Terhadap Peringkat Obligasi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 4 15

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, UMUR OBLIGASI DAN Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Leverage, Umur Obligasi dan Reputasi KAP Terhadap Peringkat Obligasi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 2 16

PENDAHULUAN Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, Leverage, Umur Obligasi dan Reputasi KAP Terhadap Peringkat Obligasi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2015.

0 5 11

Pengaruh Leverage, Profitabilitas, Pertumbuhan Perusahaan Dan Jaminan Terhadap Peringkat Obligasi Sektor Jasa Di Bursa Efek Indonesia.

1 4 39

Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Likuiditas, Dan Maturity Terhadap Peringkat Obligasi Perusahaan Di Bursa Efek Indonesia.

3 2 22

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN,OPERATING LEVERAGE, DAN PERINGKAT OBLIGASI TERHADAP PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 16

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Maturity, Financial Leverage, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 4 13

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Maturity, Financial Leverage, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Peringkat Obligasi Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 0 13