Prof.Dr.Ramli,SE,MS 4. Drs.Kasyful Mahalli,SE,M.Si

Telah diuji pada Tanggal : 31 Agustus 2012 PANITIA PENGUJI TESIS : KETUA : Dr.H.B.Tarmizi,SE,SU ANGGOTA : 1. Dr.Rujiman, MA 2. Prof.Dr.Sya’ad Afifuddin,SE,M.Ec.

3. Prof.Dr.Ramli,SE,MS 4. Drs.Kasyful Mahalli,SE,M.Si

Universitas Sumatera Utara PERNYATAAN ANALISIS PENGARUH INVESTASI,TENAGA KERJA, DAN PENGELUARAN PEMERINTAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI PROPINSI SUMATERA UTARA Dengan ini saya menyatakan bahwa Tesis saya yang berjudul : “Analisis Pengaruh Investasi,Angkatan Kerja, Dan Pengeluaran Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Propinsi Sumatera Utara”. Adalah benar hasil karya saya sendiri dan belum pernah dipublikasikan oleh siapapun juga sebelumnya. Sumber-sumber data yang diperoleh dan digunakan telah dinyatakan secara jelas dan benar. Medan, Agustus 2012 Yang Membuat Pernyataan, Diharwan Universitas Sumatera Utara ANALISIS PENGARUH INVESTASI,TENAGA KERJA, DAN PENGELUARAN PEMERINTAH TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI PROPINSI SUMATERA UTARA ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh , investasi, Kesempatan kerja,Pengeluaran Pemerintah terhadap Prekonomian Propinsi Sumatera Utara dimana faktor-faktor yang diamati dalam penelitian ini adalah PDRB, Investasi, Kesempatan Kerja dan Pengeluaran Pemerintah Daerah. Untuk Tujuan Analisis, peneltian ini menggunakan Data Time Series Tahunan dari 2001 sampai dengan 2010 yang akan diinterpolasi menjadi Data Kwartalan. Model yang digunakan pada penelitian ini adalah dengan menggunakan Model Ekonometrik. Teknik Analisis menggunakan Regresi Linier Berganda. Hasil peneltian menunjukkan bahwa Variabel Investasi,Kesempatan Kerja, dan Pengeluaran Pemerintah signifikan mempengaruhi PDRB. Kata kunci : PDRB,Investasi,Kesempatan Kerja, dan Pengeluaran Daerah. Universitas Sumatera Utara ANALYSIS OF EFFECT OF INVESTMENT, EMPLOYMENT, AND EXPENDITURE OF GOVERNMENT PROVINCIAL ECONOMIC GROWTH NORTH SUMATRA ABSTRACT This study aimed to analyze the influence, investment, employment, government spending on the economy of North Sumatra province where factors such as observed in this study are PDRB, investment, employment and local government spending. For purposes of analysis, research using annual time series data from 2001 to 2010 to be interpolated into data quarterly. The model used in this research is to use econometric models.Techniques using Multiple Linear Regression Analysis. Other research results indicate that the variable investment, employment, and government spending significantly affect PDRB. Keywords: PDRB, Investment, Employment, Exports And Regional Expenditures. Universitas Sumatera Utara KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas segala rahmat dan karunianya yang telah memberikan taufik dan hidayahnya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Tesis ini. Penulis memperoleh gelar Magister Ekonomi Pembangunan S2 pada Sekolah Pascasarjana Program Magister Ilmu- Ilmu Ekonomi Universitas Sumatera Utara Medan. Tesis ini berisikan hasil penelitian Penulis yang berjudul : “Analisis Pengaruh Investasi,Angkatan Kerja Dan Pengeluaran Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Propinsi Sumatera Utara” Segala usaha yang penulis lakukan dalam menyelesaikan Tesis ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak. Oleh sebab itu Penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga terutama kepada Ayahanda Alm.S.Simatupang,SH dan Ibunda Tialis Hasibuan yang sangat penulis sayangi dan hormati yang telah membesarkan, mendidik, mendukung dan mendengarkan keluh-kesah penulis selama ini. Serta kepada Istri Ratnawati dan anak-anakku tercinta Linanda Ramadhani, Andi Dwika Praja dan Vicky Hanggara S yang selalu memberikan semangat dan membuat hidup penulis semakin berwarna. Pada kesempatan ini penulis juga menyertakan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Prof.Dr.dr.Syahril Pasaribu, DTMH, M.Sc CTM,Sp.AK, selaku Rektor Universitas Sumatera Utara USU. 2. Bapak Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang,MSIE, selaku Direktur Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara USU. Universitas Sumatera Utara 3. Bapak Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin Sembiring,SE ,M.Ec selaku Ketua dan selaku Komisi Pembanding Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 4. Bapak Prof. Dr. Ramli, SE,MS selaku Sektretaris dan selaku Komisi Pembanding Program Studi Magister Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 5. Bapak Drs. Kasyful Mahalli,SE,M.Si selaku Anggota Komisi Pembanding yang telah banyak memberikan masukan dan saran didalam penyempurnaan Tesis ini. 6. Bapak Dr. HB.Tarmizi, SE,SU, selaku Pembimbing satu yang telah membimbing dan memberikan arahan kepada Penulis sehingga Tesis ini semakin lebih baik. 7. Bapak Dr.Rujiman, MA, selaku Anggota Pembimbing yang telah membimbing dan memberikan arahan kepada Penulis sehingga Tesis ini semakin lebih baik. 8. Yang terhormat kepada seluruh Dosen yang mengajar di Sekolah Pasca Sarjana Ekonomi Pembangunan Universitas Sumateraa Utara atas segala kebaikan mereka dalam memberikan Ilmu Pengetahuan kepada Penulis. 9. Bapak dan Ibu Staf Administrasi Magister Ekonomi Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara. 10. Orang Tua dan Mertuaku Ibu Tialis Hasibuan dan Rosinah yang telah ikut mendukung serta mendo’akan penulis sehingga berhasil dan sukses. 11. Seluruh keluarga besarku yang telah memberikan semangat dan dukungan moril kepada penulis untuk dapat terus menimba ilmu setinggi-tingginya. Universitas Sumatera Utara 10. Seluruh Rekan-rekan Angkatan XIX Program Studi Pasca Sarjana Ekonomi Pembangunan Universitas Sumatera Utara, terima kasih atas segaala dukungan,bantuan dan kerja sama selama penulis menyelesaikan Tesis ini. Akhir kata penulis berharap semoga Tesis ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua pihak. Medan, September 2012 Penulis, Diharwan Universitas Sumatera Utara RIWAYAT HIDUP Nama : Diharwan Agama : Islam TempatTgl.Lahir : P.Sidempuan, 21 Atustus 1959 Jenis Kelamin : Laki-laki. Warga Negara : Indonesia. Alamat : Jl.Medan-Nemorambe Komplek K.Asri Blok I No.50 No.Handphone : 08126479459 Pekerjaan : PNS Kementerian PU pada BWSS II Nama Orang Tua Laki-laki : Alm.S.Simatupang,SH Nama Orang Tua Perempuan : Hj.Tialis Hasibuan. Nama Istri : Ratnawati. Nama Anak : 1. Linanda Ramadhani 2. Andi Dwika Praja. 3. Vicky Hanggara S Riwayat Pendidikan Formal : 1. SD Negeri P.Baru, Tamat Tahun 1973 2. SMP Negeri I P.Baru, Tamat Tahun 1976 3. SMU Negeri 2 Medan, Tamat Tahun 1980 4. Diploma III Fak.Ekonomi USU di Medan, Tamat Tahun1986

5. Sarjana Ekonomi STIE Indonesia di Medan, Tamat Tahun 2005