Latar Belakang Rumusan Masalah

1

BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

PT PLN Persero adalah penyedia listrik Negara yang ada di Indonesia. Dalam penyaluran daya listrik, tidak seluruhnya dapat disalurkan kepada konsumen, karena akan hilang dalam bentuk susut energi. Susut pada sistem distribusi tenaga listrik yang biasanya diukur pada kurun waktu tertentu, merupakan salah satu ukuran efisien atau tidaknya suatu pengoperasian sistem tenaga listrik. Munculnya susut diakibatkan oleh sebab-sebab yang sifatnya teknis dan yang bersifat non teknis. Penyebab susut yang bersifat teknis pada jaringan distribusi adalah semata-mata akibat adanya kandungan tahanan dalam penghantar yang sifatnya permanen. Selain itu kemungkinan penyebab besarnya susut jaringan distribusi antara lain keadaan alamiah jaringan itu sendiri, seperti panjang jaringan yang cenderung terus bertambah. Beban yang melebihi standardnya diduga lebih memperburuk lagi kinerja penyulang itu dilihat dari aspek susut teknis jaringan. Hal inilah yang melatarbelakangi saya untuk mengadakan penelitian besar susut teknis pada jaringan distribusi PT PLN Persero Rayon Medan TD II GI Glugur Dengan diketahuinya nilai susut teknik maka diharapkan akan lebih memudahkan PT PLN Persero dalam melaksanakan analisa dan evaluasi susut energi di wilayah kerjanya. Universitas Sumatera Utara 2

1.2 Rumusan Masalah

Susut teknis yang terjadi pada jaringan distribusi akan cenderung bertambah setia tahunnya. Hal ini diakibatkan oleh dua hal penting yaitu konsumen yang semakin bertambah dan panjang jaringan yang juga cenderung bertambah. Keadaan konsumen dan panjang jaringan yang terus cenderung bertambah akan menyebabkan beban yang dilayani juga akan semakin besar, dan menyebabkan susut teknis pada jaringan semakin besar. Pada Tugas akhir ini akan dibahas besarnya susut teknis yang terjadi dalam interval waktu tertentu berdasarkan beban yang disalurkan kepada konsumen.

1.3 Batasan Masalah

Dokumen yang terkait

Studi Tata Ulang Letak Transformator Pada Jaringan Distribusi 20 KV Aplikasi PT. PLN (Persero) Rayon Binjai Timur

5 67 73

Studi Penempatan Transformator Distribusi Berdasarkan Jatuh Tegangan Pada PT. PLN (Persero) Rayon Medan Kota

28 168 69

Pengaruh Pemerataan Beban Terhadap Rugi-Rugi Jaringan Tegangan Rendah Transformator Distribusi (Aplikasi Pada PT. PLN (Persero) Rayon Medan Kota)

10 122 86

Pengaruh Ketidakseimbangan Beban Terhadap Arus Netral Dan Losses Pada Transformator Distribusi (Studi Kasus Pada PT. PLN (Persero) Cabang Medan, Rayon Medan Kota)

8 55 89

Studi Tentang Kualitas Kinerja Transformator Distribusi Dalam Melayani Beban Dengan Regulasi Tegangan Dan Efisiensi Sebagai Parameter (Aplikasi Pada Pt. Pln (Persero) Rayon Medan Kota)

16 75 110

Studi Penempatan Transformator Distribusi Berdasarkan Jatuh Tegangan (Studi Kasus Pada PT. PLN (Persero) Rayon Medan Kota)

4 89 99

Analisa Susut Energi Non Teknis pada Jaringan Distribusi PT.PLN (PERSERO) UPJ KENDAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR) Materi SEMINAR TA

0 1 11

Perhitungan Susut Daya Pada Jaringan Tegangan Menengah 20KV Pada Penyulang Meranti di PT. PLN (PERSERO) Rayon Ampera Palembang - POLSRI REPOSITORY

0 0 13

ANALISA PEMINDAHAN BEBAN UNTUK MENGATASI SUSUT DAYA PADA JARINGAN DISTRIBUSI DI PENYULANG JAMBI PT. PLN (PERSERO) RAYON KENTEN - POLSRI REPOSITORY

0 0 13

PENGARUH PEMERATAAN BEBAN TERHADAP RUGI-RUGI JARINGAN TEGANGAN RENDAH TRANSFORMATOR DISTRIBUSI DI PT PLN (PERSERO) RAYON SUKARAME

0 0 13