Pengetahuan Dasar Himpunan Kasar

 atas dari A dalam K upper approximation atau negative region, dengan lambang K A, adalah K A  {[x] R  X R | [ x] R  A  } x X  {x  X | [ x] R  A  } ……….. 2.2 yaitu gabungan semua himpunan elementer yang beririsan dengan A. Hampiran bawah dari A menyajikan himpunan elemen-elemen semesta yang pasti merupakan anggota himpunan A, sedangkan hampiran atas dari A menyajikan himpunan elemen-elemen semesta yang mungkin merupakan anggota himpunan A . Perhatikan bahwa K A  A  K A. Elemen-elemen semesta yang tidak berada dalam hampiran atas dari A adalah elemen-elemen yang pasti tidak merupakan anggota A. Selisih hampiran atas dan hampiran bawah dari himpunan A dalam K, yaitu B K A  K A  K A, disebut daerah batas boundary dari himpunan A dalam K. Jika B K A  , yaitu K A  K A  A , maka A merupakan gabungan himpunan elementer dalam K dan disebut himpunan yang dapat dideskripsikan secara tepat dalam K atau himpunan tegas dalam K. Jika B K A  , maka A tidak dapat dideskripsikan secara tepat dalam K dan disebut himpunan kasar dalam K. Dengan perkataan lain, himpunan kasar adalah himpunan bagian dari semesta yang mempunyai daerah batas yang takkosong. Suatu ilustrasi himpunan kasar A dengan hampiran bawah dan hampiran atasnya dalam suatu ruang hampiran K  X , R disajikan dalam Gambar 2.2. K A A K A B K A K = X,R XR Gambar 2.2 Himpunan kasar A dengan hampiran bawah K A dan hampiran atas K A dalam ruang hampiran Susilo, 2006 K  X , R Kualitas hampiran dalam suatu ruang hampiran dinyatakan dengan suatu ukuran ketepatan. Bila K  X , R adalah suatu ruang hampiran dan A suatu himpunan bagian dari X, maka banyaknya atom dalam K A dan K A, yang disajikan dengan  A dan  A, berturut-turut disebut ukuran dalam dan ukuran luar dari A dalam K. Jika  A   A, maka A dikatakan terukur dalam K . Ketepatan hampiran dari A dalam K didefinisikan sebagai bilangan real  A   A K  A di mana terukur dalam K.  A  0. Jelas bahwa 0   K A  1 dan  K A  1 jika A

2.4 Reduct dan Core

Atribut dalam sistem informasi yang penting untuk mendapatkan knowledge dari data, secara tidak langsung direpresentasikan dalam struktur kelas ekivalensi atau disebut juga kelas partisi Pawlak, 1982. Reduct dapat dianggap sebagai sebuah himpunan atribut yang cukup atau minimal yang mampu untuk mengklasifikasikan dalam satu kategori yang sama dari elemen-elemen semesta dari seluruh atribut. Himpunan atribut yang selalu ada dalam hasil reduct disebut core Pawlak, 1982. Core ini tidak bisa dan tidak boleh dihapus dari sistem

Dokumen yang terkait

Implementasi algoritma reduct based decision tree untuk mengenali pola klasifikasi mahasiswa yang terkena sisip program.

0 1 229

Pencarian karakteristik calon mahasiswa baru Universitas Sanata Dharma yang tidak mendaftar ulang dengan menggunakan algoritma pohon.

0 0 125

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Pencarian karakteristik calon mahasiswa baru Universitas Sanata Dharma yang tidak mendaftar ulang dengan menggunakan algoritma pohon - USD Repository

0 0 123

Klasifikasi Data Penerimaan Mahasiswa Baru dan Prestasi akademik mahasiswa Jurusan Teknik Informatika Universitas Sanata Dharma dengan menggunakan algoritma naive bayesian - USD Repository

0 1 145

Pencarian pola klasifikasi mahasiswa yang tidak memenuhi sisip program berdasarkan nilai tes masuk penerimaan mahasiswa baru dan latar belakang mahasiswa Universitas Sanata Dharma dengan menggunakan algoritma C4.5 - USD Repository

0 0 175

Prediksi calon mahasiswa baru Universitas Sanata Dharma yang tidak mendaftar ulang menggunakan algoritma Naive Bayessian - USD Repository

0 0 119

Pengenalan pola klasifikasi status registrasi calon mahasiswa baru Universitas Sanata Dharma dengan algoritma Reduct Based Decision Tree (RDT) - USD Repository

0 1 151

Pencarian pola klasifikasi karya pengembangan profesi guru berdasarkan data sertifikasi guru dengan algoritma Reduct Based Decision Tree (RDT) - USD Repository

0 0 231

Implementasi algoritma reduct based decision tree untuk mengenali pola klasifikasi mahasiswa yang terkena sisip program - USD Repository

0 0 227