BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Dari hasil penelitian dengan judul Pengetahuan dan Sikap Suami Tentang Kanker Payudara Yang Diderita Isteri Di RSUD. Pirngadi Medan Tahun 2011 dengan sampel 30
responden dapat diambil kesimpulan : 1.
Dari hasil penelitian pengetahuan responden mayoritas berpengetahuan cukup sebanyak 12 responden 40. Hal ini karena sebagian suami 23 responden
76,6 mengetahui tentang tanda adannya kanker payudara pada isteri dan 13 responden 43,3 pengetahuan suami tidak mengetahui jika ada benjolan
dipayudara harus segera membawa isteri untuk mengontrol penyakit yang diderita isteri ke dokter.
2. Dari hasil penelitian sikap suami mayoritas sikap negatif sebanyak 17 responden
56,7. Hal ini karena responden ada yang menyatakan tidak setuju untuk menemanimendampingi isteri saat melakukan pemeriksaan 8 responden 26,7
dan yang sikap suami membawa istri kedukun saat pulang dari rumah sakit 6 responden 20 seharusnya sikap suami tidak membawa istri berobat kedukun.
Universitas Sumatera Utara
B. Saran
Saran-saran yang dapat penulis kemukakan adalah sebagai berikut : 1.
Bagi Rumah Sakit Pirngadi Medan Dapat memberikan penyuluhan khusus bagi suami yang menderita kanker
payudara agar suami dapat berperan postif dan tetap memberikan dukungan kepada isterinya pada selama proses pengobatan yang diberikan karena dengan
dukungan suami isteri akan menjadi semangat dan optimis. 2.
Bagi Peneliti Lanjutan Bagi peneliti lanjutan diharapkan dapat melakukan penelitian ini dengan kasus
yang sama ditempat penelitian yang berbeda untuk melihat pengembangan pengetahuan dan sikap suami terhadap isteri yang menderita kanker payudara.
3. Bagi Responden Dari hasil penelitian suami diharapkan mengikuti setiap penyuluhan yang ada
tentang pengetahuan kanker payudara agar suami tahu gejala kanker payudara, faktor penyebab, proses pengobatan dan bagaimana peran suami saat menghadapi
isteri yang menderita kanker payudara.
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR PUSTAKA
Andrews, Gilly. 2010. Buku Ajar Kesehatan Reproduksi Wanita. Jakarta : EGC Antaranews. 2009. Kanker Payudara Ancam Perempuan Indonesia, from
http : www.antarnews.comberita1289273968kanker-payudara-ancam- perempuan-indonesia.
Data WHO. 2008. Epidemiologi Kanker Di Dunia, from httpgayindo.forumotion.netpojok-kesehatan-health-cancer-f7data-who-2008-
epidemiologi-kanker-di-dunia-t3023.htm Gale, Danielle, dan Charette, Jane. 2000. Rencan Asuhan Keperawatan Onkologi.
Jakarta : EGC Hawari, Dadang. 2009. Kanker Payudara Dimensi Psikoreligi. Jakarta: Fakultas
Kedokteran Universitas Indonesia. Heriyadi, Yusuf. 2010. Isteri terkena kanker, bagaimana peran suami. from :
http:mimi-forum.blogspot.com201001isteri-terkena-kanker-bagaimana- peran.html
Jones, Derek Llewellyn. 2005. Setiap wanita. Indenesia : Delapratasa Publishing. Jong, De Wim. 2005. Kanker, Apakah Itu? Pengobatan, Harapan Hidup, dan
Dukungan Keluarga. Jakarta : Arcan. Magee, Elaine. 2000. Cegah Dini Kanker Payudara. Jakarta : PT. Bhuana Ilmu
Populer. Mardiana, Lina. 2009. Mencegah dan Mengobati Kanker Pada Wanita dengan
Tanaman Obat. Jakarta : Penebar Swadaya. Notoatmodjo. 2003. Pendidikan dan Perilaku kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta.
Universitas Sumatera Utara
Nurcahyo, Jalu. 2010. Awas bahaya kanker rahim dan kanker payudara. Yogyakarta: Wahana Totalita Publisher.
Nursallam. 2008. Konsep dan metode penelitian ilmu keperawatan. Jakarta : Salemba medika.
Otto, E Shirley. 2005. Buku Saku Keperawatan Onkologi. Jakarta : EGC Prawirahardjo, Sarwono. 2005. Ilmu kandungan. Jakarta : Yayasan Bina Pustaka
Sarwono Prawirahardjo. Purnomo, Heru. 2009. Pencegahan dan Pengobatan Penyakit Yang Paling
Mematikan. Yogyakarta : Buana Pustaka. Ranggiasanka, Aden. 2010. Waspada kanker pada pria dan wanita. Yogyakarta:
Siklus Sanggar kreator. Setiati, Eni. 2009. Waspadai 4 kanker ganas pembunuh wanita. Yogyakarta: Andi
Smart, Aqila. 2010. Kanker Organ Reproduksi. Yogyakarta : A
+
Plus Books Sylvia. 2009. Jika Isteri Kena Kanker Payudara, from
Http:www.tabloidnova.comnovakeluargapasanganjika-istri-kena-kanker - payudara-2.
Vedder, Teguh. 2010. Tips Mencegah Kanker Payudara, from http:www.news-medical.nethealthBreast-cancer-epidemiology-
indonesia.aspx Wibisono, Nancy. 2009. Melawan Kanker Payudara. Jakarta :Restu Agung
Universitas Sumatera Utara
Lampiran 1
LEMBAR PERSETUJUAN MENJADI PARTISIPAN
Saya benama Martalena Rouli Sirait105102009 adalah mahasiswa Program Studi D-IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. Saat ini
sedanng melakukan penelitian tentang Pengetahuan dan Sikap Suami Tentang Kanker Payudara Yang Diderita Istri Di RSUD. Dr. Pirngadi Medan Tahun 2011.
Penelitian ini merupakan salah satu kegiatan dalam menyelesaikan tugas akhir di Program Studi D-IV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.
Untuk keperluan tersebut saya mohon kesediaan bapak untuk menjadi partisipan dalam penelitian ini, dalam memberikan lembar soal kuesioner dengan menjawab soal sesuai
dengan pendapat bapak tanpa dipengaruhi oleh orang lain. Jika bersedia, silahkan menandatangani lembar persetujuan ini sebagai bukti kesukarelaan bapak. Partisipasi
bapak dalam penelitian ini bersifat sukarela, sehingga bebas mengundurkan diri setiap saat tanpa sanksi apapun. Identitas pribadi bapak dan semua informasi yang bapak
berikan akan dirahasiakan dan hanya digunakan untuk keperluan penelitian ini saja. Terima kasih atas partisipasi bapak dalam penelitian ini.
Penelitian Medan, 2011
Partisipan
Martalena Rouli Sirait ...................................................
Universitas Sumatera Utara
Lampiran 2
LEMBAR KUESIONER PENGETAHUAN DAN SIKAP SUAMI TENTANG KANKER PAYUDARA YANG DIDERITA ISTRI DI RSUD. PIRNGADI MEDAN
TAHUN 2011
A. DATA DEMOGRAFI