ANALISIS DAN EVALUASI KINERJA Jumlah SDM yang menyelesaikan pendidikan, memperoleh capaian sebesar 100. Target untuk

31 dalam berbagai diklatworkshopseminar terkait pengembangan fungsional. Selain itu, hal tersebut juga dikarenakan oleh semakin intensifnya forum diskusi terkait fungsional di UPT BPML-LIPI yang mampu memberikan berbagai informasi terkait fungsional peneliti, maupun fungsional lainnya. Upaya penunjukkan pembina fungsional peneliti peneliti senior untuk membimbing peneliti lainnya peneliti junior oleh Kepala UPT BPML-LIPI juga menjadi salah satu kunci meningkatnya jumlah SDM yang naik jabatan fungsional pada Tahun 2013. Tabel 3.3 Kenaikan jenjang fungsional SDM UPT BPML-LIPI No. Nama Jenjang Fungsional Lama Jenjang Fungsional Baru 1 Yayat Iman S Kandidat Peneliti Peneliti Pertama III-b 2 Kusno Isnugroho Kandidat Peneliti Peneliti Pertama III-b 3 David Chandra B Kadidat Peneliti Peneliti Pertama III-b 4 Fajar Nurjaman Peneliti Muda III-c Peneliti Muda III-d 5 Achmad Shofi Kandidat Peneliti Peneliti Pertama III-a Sasaran-2: Meningkatnya hasil dan penelitian yang diukur dari peningkatan jumlah publikasi dan HKI Salah satu output yang diharapkan dari hasil penelitian adalah berupa informasi terkait hasil penelitian yang disampaikan kepada masyarakat melalui berbagai media, diantaranya adalah dalam bentuk karya tulis ilmiah jurnal, prosiding, dan buku. Hak Kekayaan Intelektual, juga menjadi output yang sangat penting bagi Lembaga Litbang untuk menunjukkan kualitas dari suatu hasil penelitian yang dilakukan. Tabel 3.4 Target dan Capaian UPT BPML-LIPI terkait Sasaran-2 Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target dan Capaian Capaian 2013 Target 2014 Capaian 2014 Meningkatnya hasil dan pene-litian yang diukur dari pening- katan jumlah publikasi dan HKI JUMLAH PUBLIKASI a Jumlah publikasi jurnal . ilmiah Nasional 4 5 5 100 b Jumlah publikasi jurnal . ilmiah Internasional 2 c. Jumlah publikasi prosiding ilmiah Nasional 22 13 15 115 d Jumlah publikasi prosiding ilmiah 2 1 1 100 32 Target dan Capaian Sasaran Strategis Indikator Kinerja Capaian 2013 Target 2014 Capaian 2014 Internasional e Jumlah Buku . - JUMLAH HKI 1 1 - a Jumlah Paten . 1 1 1 100 b Jumlah Desain . - c. Jumlah MerkNama Dagang - d Jumlah Copy Right . - Semakin banyak publikasi ilmiah dan HKI yang dimiliki oleh suatu Lembaga Litbang menunjukkan tingginya aktivitas kegiatan litbang di instansi tersebut, serta menunjukkan peran sertanya dalam mencerdaskan Bangsa dan Negara. Pada Tahun 2014, UPT BPML telah mentargetkan jumlah publikasi ilmiah, seperti tampak pada Tabel 3.4 di atas. Berikut ada lah uraian analisis terkait publikasi ilmiah tersebut. a. Jumlah Publikasi Jurnal Ilmiah Nasional, memperoleh capaian target sebesar 100. Sebanyak lima buah karya tulis ilmiah telah dipublikasikan pada Jurnal Nasional. Kondisi ini lebih baik bila dibandingkan dengan tahun kemarin yang tidak memenuhi target capaian. Berikut di bawah ini adalah daftar hasil karya tulis ilmiah UPT BPML-LIPI pada Tahun 2014 yang dipublikasikan dalam bentuk Jurnal Nasional. Tabel 3.5 Data Publikasi Ilmiah di Jurnal Nasional Tahun 2014 No. Penulis Judul Publikasi Jurnal Nasional Publikasi 1 Achmad Shofi, Widi Astuti, Fajar Nurjaman Pengaruh Thermal Hardening terhadap Karakteristik Struktur Mikro dan Sifat Mekanik Besi Tuang Putih Paduan Khrom Tinggi untuk Aplikasi Grinding Ball Majalah Metalurgi, Vol. 28, No. 3, Edisi Desember 2013, ISSN : 0126-3188 2 Yayat Iman Supriyatna, Rina Ristiana, Fajar Nurjaman, Achmad Shofi Rancang Bangun Tungku Busur Listrik Satu Fase Untuk Peleburan Bijih Mangan, Bijih Besi Dan Skrep Besi Menjadi Feromangan Jurnal Teknologi Mineral dan Batubara Volume 10, Nomor 3, September 2014, ISSN:1979-6560 33 No. Penulis Judul Publikasi Jurnal Nasional Publikasi 3 Suharto, Yayat Iman Supriyatna, M. Amin, Soesaptri dan Muhamad Lutfi Pengaruh Temperatur Dan Jenis Reduktor Pada Pembuatan Sponge Iron Menggunakan Teknologi Direct Reduced Iron Dalam Rotary Kiln Jurnal Teknologi Mineral dan Batubara Volume 10, Nomor 1, Januari 2014,ISSN:1979-6560 4 Fika Rofiek Mufakhir, Slamet Sumardi Mangan Characterization Of Manganese Ore In Tanggamus And Way Kanan Regency Lampung Province And Prospective Process Jurnal Teknologi Indonesia, Vol. 37, No. 1, 2014, ISSN:0126-1533 b. Jumlah Publikasi Jurnal Ilmiah Internasional, pada Tahun 2014 tidak ditargetkan dikarenakan beberapa peneliti aktif yang sedang melaksanakan tugas belajar di luar negeri. Targetan jumlah publikasi ilmiah internasional lebih baik dari tahun 2013 yang memiliki target satu buah publikasi di jurnal internasional.

c. Jumlah Publikasi Prosiding Ilmiah Nasional, memperoleh capaian melebihi target, yaitu sebesar

315. Pada Tahun 2014, jumlah Publikasi Prosiding Ilmiah Nasional ditargetkan sebanyak 13 buah, namun realisasi capaian diperoleh sebanyak 15 buah. Daftar karya tulis yang dipublikasi dalam Prosiding Ilmiah Nasional dapat dilihat pada Tabel 3.6 dibawah. Tingginya animo peneliti untuk mempublikasikan karya tulis dalam bentuk Prosiding Nasional dikarenakan para peneliti berasumsi melalui Seminar Nasional mereka dapat berinteraksi langsung dengan peneliti lainnya yang memiliki kompetensi sejenis, sehingga para peneliti tersebut dapat saling bertukar informasi terkait hasil penelitiannya untuk pengembangan ke arah lebih lanjut. Selain itu, kehadiran pihak stake holder dalam Seminar Nasional juga menjadi salah satu ajang bagi para peneliti di UPT BPML-LIPI untuk mempromosikan hasil penelitiannya kepada stake holder tersebut. Tabel 3.6 Data Publikasi Ilmiah di Prosiding Nasional Tahun 2014 No. Penulis Judul Publikasi Jurnal Nasional Publikasi 1 Slamet Sumardi, Fika Rofiek Mufakhir, Erik Prasetyo, Pius Sebleku Studi Pendahuluan Pelindian Kolom Bijih Mangan Daerah way Kanan Lampung Seminar Nasional Teknologi Industri Hijau 2014 2 Achmad Shofi, Slamet Sumardi Karakterisasi Bijih Nikel Laterit Sulawesi Tenggara dan Prospek Pengolahannya menjadi NPI dengan menggunakan Blast Furnace 3 Fika Rofiek Mufakhir, Slamet Pengaruh Waktu dan Penambahan H2SO4 pada proses pelindian Reduktif No. Penulis Judul Publikasi Jurnal Nasional Publikasi Sumardi Bijih Mangan Kadar Rendah menggunakan Limbah tapioka sebagai Reduktor dalam suasana Asam 4 Fajar Nurjaman, Achmad Shofi Karakterisasi Ferromangan Impor sebagai Referensi untuk Pembuatan Ferromangan Lokal 5 Muhammad Amin, Kusno Isnugroho Pengolahan Mineral Feldspart Lampung sebagai bahan baku Industri Keramik 6 Fika Rofiek Mufakhir, Slamet Sumardi Kajian Pengolahan Bijih Mangan Dan Prospek Aplikasinya Di Indonesia Seminar Nasional Teknologi Pengolahan Mineral dan Biomassa SINTESA 2014 7 Azhar, Donny Lesmana, Suharto Peningkatan Kerjasama Perguruan TinggiLembaga Penelitian – Pengusaha – Pemerintah Untuk Penguasaan Teknologi Pengolahan Mineral 8 Fajar Nurjaman Teknik Pembuatan Steel Grit Dan Aplikasinya 9 Muhammad Amin, Suharto Karakteristik Kuat Tekan Semen Gigi Berbasis Porselen Sebagai Bahan Baku Industri Kesehatan Gigi 10 Achmad Shofi, Fajar Nurjaman Uji Ketahanan Aus Material Mild Steel, Baja Per, Quenched-Tempered SteelUntuk Aplikasi Komponen Hammers Pada Mesin Hammer Mill 11 M. Yunus Analisis Pemanfatan Air Condensate Sebagai Air Umpan Dalam Upaya Peningkatkan Pada Boiler Tipe Fire Tube Guna Efisiensi Konsumsi Energi Pada Industri Minyak Sawit 12 Muhammad Amin Pengaruh Partikel Slag Industri Terhadap Karakteristik Beton Keramik 13 Slamet Sumardi, Nurbaiti Marsas, Pius P Validasi Metode Analisis Logam Mangan Dan Besi Dalam Filtrat Pelindian Bijih Mangan Dengan Menggunakan Spektrofotometer Serapan Atom 14 Achmad Shofi, Fajar Nurjaman, Slamet Sumardi Proses Pengolahan Bijih Nikel Jenis Limonit Menjadi Npi Dengan Menggunakan Hot Blast Cupola Seminar Nasional Material Metalurgi 2014 15 Achmad Shofi, Fajar Nurjaman, Slamet Sumardi Optimasi Pembuatan Npi Nickel Pig Iron Dari Bijih Nikel Limonit Menggunakan Tungku Hot Blast Cupola Furnace Seminar Nasional SINAS 2014 34