Kerangka Konsep Penelitian KERANGKA KONSEP

BAB III KERANGKA KONSEP

3.1. Kerangka Konsep Penelitian

Adapun kerangka konsep penelitian tentang faktor yang berhubungan dengan kepuasan pasien terhadap pelayanan kesehatan adalah sebagai berikut: Variabel Independen Variabel Dependen 3.2. Definisi Operasional 1. Kepuasan pasien adalah tingkat keadaan yang dirasakan pasien rawat inap yang merupakan ukuran subjektif hasil penilaian terhadap pelayanan kesehatan yang diselenggarakan Klinik Hariantary. Cara ukur : Kepuasan pasien dibagi 4 kriteria yaitu: a. Sangat puas, jika responden mempunyai total skor 76 - 100. b. Puas, jika responden mempunyai total skor 51 - 75 . c. Tidak puas, jika responden mempunyai total skor 26 - 50. d. Sangat tidak puas, jika responden mempunyai total skor 0 - 25. Kepuasan pasien Rawat Inap di Klinik Hariantary Pelayanan Kesehatan 1. Dokter medis 2. Perawat bidan 3. Administrasi 4. Sarana dan Prasarana 5. Lingkungan Fisik

1. Umur

2. Pendidikan

3. Pekerjaan

Universitas Sumatera Utara Skala ukur : Ordinal Alat ukur : Koesioner 2. Pelayanan kesehatan adalah kegiatan atau program kesehatan yang diselenggarakan pihak Klinik Hariantary meliputi pelayanan dokter, perawatbidan, administrasi, sarana dan prasarana, lingkungan fisik yang sesuai dengan standar profesi yang telah ditetapkan dan di ukur dari keramahan, kecepatan pelayanan, keteraturan dan kesigapan. Cara ukur : Kriteria pelayanan kesehatan dibagi 4 kriteria yaitu: a. Sangat Baik, jika responden mempunyai total skor 76 - 100. b. Baik, jika responden mempunyai total skor 51 - 75 . c. Tidak Baik, jika responden mempunyai total skor 26 - 50. d. Sangat tidak Baik, jika responden mempunyai total skor 0 - 25. Skala ukur : Ordinal Alat ukur : Koesioner 3. Umur adalah jumlah tahun hidup yang dijalani responden sejak lahir sampai dengan saat penelitian. 4. Pendidikan adalah jenjang formal pendidikan tertinggi yang dimiliki responden. Tingkat pendidikan ini terbagi atas: SDsederajat, SLTPsederajat, SLTAsederajat dan Perguruan tinggi. 5. Pekerjaan adalah jenis kegiatan responden yang menjadi sumber nafkah keluarga dalam memenuhi kebutuhan hidup. Universitas Sumatera Utara

3.3. Hipotesa Penelitian