Perincian Jumlah Tenaga Kerja Fasilitas Tenaga Kerja

Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim Karyawan Produksi 25 SMKPoliteknik Karyawan Teknik 20 SMKPoliteknik Karyawan Umum dan Keuangan 3 SMUD1Politeknik Karyawan Pembelian dan Pemasaran 2 SMUD1Politeknik Dokter 3 Kedokteran S1 Perawat 9 Akademi Perawat D3 Petugas Keamanan 6 SMUPensiunan ABRI Petugas Kebersihan 6 SMU Supir 4 SMUSTM Jumlah 139

X.8. Perincian Jumlah Tenaga Kerja

Jumlah tenaga kerja pabrik Asam Acetat dapat dilihat pada table berikut : Tabel X.3 Perincian Gaji Karyawan Gaji Jumlah gaji Jabatan Jumlah bulan bulan Rp Rp Dewan Komisaris 2 15,000,000 30,000,000 General Manager 1 15,000,000 15,000,000 Sekretaris 2 2,500,000 5,000,000 Manajer Produksi 1 12,000,000 12,000,000 Manajer Teknik 1 12,000,000 12,000,000 Manajer Umum dan Keuangan 1 12,000,000 12,000,000 Manajer Pembelian dan Pemasaran 1 12,000,000 12,000,000 Kepala Seksi Proses 1 5,000,000 5,000,000 Kepala Seksi Laboratorium QC 1 5,000,000 5,000,000 Kepala Seksi Utilitas 1 4,500,000 4,500,000 Kepala Seksi Mesin 1 4,500,000 4,500,000 Kepala Seksi Listrik 1 4,500,000 4,500,000 Kepala Seksi Instrumentasi 1 4,000,000 4,000,000 Kepala Seksi Pemeliharaan Pabrik 1 4,000,000 4,000,000 Kepala Seksi Keuangan 1 3,500,000 3,500,000 Kepala Seksi Administrasi 1 3,500,000 3,500,000 Kepala Seksi Personalia 1 3,000,000 3,000,000 Kepala Seksi Humas 1 3,000,000 3,000,000 Kepala Seksi Keamanan 1 3,000,000 3,000,000 Kepala Seksi Pembelian 20 3,000,000 60,000,000 Kepala Seksi Penjualan 20 3,000,000 60,000,000 Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim Karyawan Produksi 25 1,500,000 37,500,000 Karyawan Teknik 20 1,500,000 30,000,000 Karyawan Umum dan Keuangan 3 1,500,000 4,500,000 Karyawan Pembelian dan Pemasaran 2 1,500,000 3,000,000 Dokter 3 4,000,000 12,000,000 Perawat 9 1,500,000 13,500,000 Petugas Keamanan 6 1,000,000 6,000,000 Petugas Kebersihan 6 1,200,000 7,200,000 Supir 4 1,200,000 4,800,000 Jumlah 139 384,000,000

X.9 Fasilitas Tenaga Kerja

Selain upah resmi, perusahaan juga memberikan beberapa fasilitas kepada setiap tenaga kerja antara lain: 1. Fasilitas cuti tahunan. 2. Tunjangan hari raya dan bonus. 3. Fasilitas asuransi tenaga kerja, meliputi tunjangan kecelakaan kerja dan tunjangan kematian, yang diberikan kepada keluarga tenaga kerja yang meninggal dunia baik karena kecelakaan sewaktu bekerja maupun di luar pekerjaan. 4. Pelayanan kesehatan secara cuma-cuma. 5. Penyediaan sarana transportasibus karyawan. 6. Penyediaan kantin, tempat ibadah dan sarana olah raga. 7. Penyediaan seragam dan alat-alat pengaman sepatu, seragam dan sarung tangan. 8. Fasilitas kenderaan untuk para manajer bagi karyawan pemasaran dan pembelian. 9. Family Gathering Party acara berkumpul semua karyawan dan keluarga setiap satu tahun sekali. 10. Bonus 1 dari keuntungan perusahaan akan didistribusikan untuk seluruh karyawan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim Gambar X.1. Struktur Organisasi Perusahaan Kabag Produksi Direktur Produksi Direktur Administrasi Pemegang Saham Dewan Komisaris Dewan Komisaris Kabag Teknik Kabag Proses Kabag Umum Kabag Keuangan Kabag Pemasaran Kasie R D Kasie Pemelihar aanPerb aikan Kasie Utilitas Personalia Administrasi Keamanan Keuangan Kasie Pembelian K. Gudang Kasie Pemasaran Karyawan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Program Studi S - 1 Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UPN “Veteran” Jatim

BAB XI TATA LETAK DAN LOKASI