Peranan Internet Landasan Teori

pelanggan lebih dari 100.000 pada akhir tahun 2000. pada awal tahun 1997 pemerintah Indonesia hanya memberi ijin pada jasa operator internet kepada pengusaha kecil dan menengah, namun karena perusahaan tersebut tidak dapat memberikan pelayanan yang baik, maka perusahaan – perusahaan besar diperbolehkan membuka jasa layanan internet. Pada tahun 2003 ini, kelanjutan dari tahun – tahun sebelumnya adalah pesatnya perkembangan warung internet di Indonesia yang dapat membantu masyarakat yang tidak mempunyai komputer dan koneksi internet dirumahnya. Seperti kita ketahui bahwa perkembangan usaha bisnis internet di Indonesia semakin marak dengan 120 + ISP yang memperoleh lisensi dari pemerintah. Tahun 1999 – 2000-an, teridentifikasi trafik antar ISP yang melalui internasional sangat memakan bandwidth internasional yang mahal. Efisiensi sambungan antar ISP terus dilakukan dengan membangun beberapa Internet Exchange IX. Beberapa diantaranya adalah Indosat, Telkom, APJII dan beberapa ISP lain yang saling exchange.

2.1.4. Peranan Internet

Pada dasarnya penggunaan internet yang tumbuh dengan sangat cepat di belahan dunia manapun memiliki beberapa peran strategis, yang diantaranya dapat dikemukakan pandangan Darma Oetomo 2007 : 2-5, beberapa peranan internet yang antara lain : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 1. Internet membidani ekonomi digital Internet yang di eksplorasi untuk pembangunan ekonomi di pelbagai belahan dunia telah melahirkan sistem yang disebut ekonomi digital atau disebut pula istilah – istilah lain seperti internet Economy, the New Economy atau Web Economy. Era ekonomi digital disebut juga era reformasi, di mana informasi telah menjadi kebutuhan pokok dan komoditas baru. Era demikian di picu teknologi informasi TI yang berperan mempercepat dan meningkatkan keakuratan dalam pencatatan dan pengolahan data menjadi suatu informasi. TI berperan mempercepat distribusi informasi melalui sistem jaringan. Kemudian, lewat jaringan komputer dan internet kita telah dapat melakukan integrasi data dari tempat transaksi yang tersebar. Kita pun dapat membuka aplikasi – aplikasi bisnis berbasis web yang disebut e-business dan popular di singkat e- biz. 2. Internet melahirkan system E-Government Penyerapan teknologi internet dalam lingkungan pemerintahan telah melahirkan suatu aplikasi yang disebut e-government. E-Government merupakan aplikasi berbasis komputer dan internet yang digunakan untuk meningkatkan hubungan dan layanan pemerintah kepada warga masyarakat atau sering disebut Government to citizen G2C. Selanjutnya hubungan antara pemerintah dengan perusahaan disebut Government to Business G2B, sedangkan hubungan dengan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. pemerintah daerah atau negara lain disebut Government to Government G2G sebagai mitranya. 3. Internet memfasilitasi sistem E-Education Elektronik edukasi atau yang lebih familiar disebut e-education merupakan suatu istilah untuk menamai kegiatan – kegiatan pendidikan yang dilakukan melalui internet. Sementara itu lahir pula istilah – istilah serba ‘e’, seperti e-learning, e-consulting, e-book, e- news, e-library dan berbagai istilah lain. Istilah – istilah menunjukkan bahwa kegiatan – kegiatan atau produk - produk yang menyertai kegiatan pendidikan telah memanfaatkan internet pula. 4. Internet memperpendek siklus jurnalistik Tanpa disadari, terciptanya internet telah menjadikan komoditas artikel, berita, dan informasi semakin memiliki nilai. Kecepatan dankeakuratan telah menjadi faktor penentu komoditas diatas. Para pembaca dapat memperoleh berita, khususnya kejadian – kejadian atau pengetahuan popular yang sedang hangat dan cepat. Media Koran, tabloid, atau majalah konvensional memiliki periodisasi waktu terbit. Ada yang harian, mingguan, bulanan atau bahkan semesteran. Di internet, siklus terbit artikel atau berita elektronik sangat pendek, bahkan hanya dalam hitungan menit. 5. Internet membangun pola hubungan sosial baru Komunitas – komunitas maya terbentuk berdasarkan kompetensi, bidang minat, dan fokusnya masing – masing. Oleh karena itu, dari Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. komunitas – komunitas demikian dapat lahir pemikiran – pemikiran dan gagasan – gagasan yang baru tentang bidangnya. Forum diskusi komunitas yang melibatkan para pemerhati, peminat dan ahli dalam bidang tertentu dari berbagai Negara tentu akan menghabiskan miliaran rupiah bila harus berkumpul dalam ruang konferensi. Namun, internet telah menyederhanakannya melalui ruang konferensi maya.

2.2. Internet Sebagai Media Komunikasi Massa

Dokumen yang terkait

Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Kepaniteraan Klinik FKG USU tentang Standard Precautions pada Pasien HIV, Hepatitis B, Hepatitis C dan TBC pada Tahun 2015

5 58 73

Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Fakultas Kedokteran USU Stambuk 2013/2014 tentang Akne Vulgaris

4 85 48

Tingkat Pengetahuan Tentang Penjahitan Luka Pada Mahasiswa Kepaniteraan Klinik Di Departemen Bedah Mulut Fkg Usu Periode 8-31 Oktober 2014

4 91 78

Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Kepaniteraan Klinik Terhadap Trigeminal Neuralgia Di Departemen Bedah Mulut Fkg Usu Periode Januari 2015-Februari 2015

2 108 70

Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Kepaniteraan Klinik Terhadap Antibiotik Dan Penatalaksanaan Alergi Antibiotik Di Klinik Bedah Mulut Fkg Usu 2015

2 87 101

Tingkat pengetahuan mahasiswa kepaniteraan klinik terhadap Pencegahan Komplikasi Lokal pada Penggunaan Anestesi Lokal di Departemen Bedah Mulut FKG USU periode Mei 2015 - Juni 2015

2 58 54

MOTIF MAHASISWA DALAM MENGGUNAKAN SITUS KASKUS DI INTERNET (Studi Deskriptif Motif Mahasiswa Surabaya Dalam Menggunakan Situs Kaskus di Internet).

0 0 143

MOTIF MAHASISWA SURABAYA DALAM MENGGUNAKAN SITUS TWITTER DI INTERNET (Studi Deskriptif Motif Mahasiswa Surabaya Dalam Menggunakan Situs Twitter di Internet).

0 0 103

MOTIF MAHASISWA SURABAYA DALAM MENGGUNAKAN SITUS TWITTER DI INTERNET (Studi Deskriptif Motif Mahasiswa Surabaya Dalam Menggunakan Situs Twitter di Internet)

0 0 22

MOTIF MAHASISWA DALAM MENGGUNAKAN SITUS KASKUS DI INTERNET (Studi Deskriptif Motif Mahasiswa Surabaya Dalam Menggunakan Situs Kaskus di Internet)

0 0 20