Latar Belakang Perumusan Masalah

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Magnesium Sulfat merupakan garam yang paling penting diantara garam yang lainnya. Salah satu jenis garam Magnesium Sulfat adalah garam Epsom atau Magnesium Sulfat heptahydrat MgSO 4 .7H 2 Secara umum pemakaian atau kegunaan dari Magnesium Sulfat heptahydrat MgSO O yang mengandung mineral-mineral magnesium. Bertambahnya kemajuan suatu negara maka akan bertambah pula tingkat kebutuhan akan Magnesium Sulfat. Kebutuhan akan Magnesium Sulfat terutama terutama Garam Epsom sebagai pupuk dalam pertanian sangat tinggi, terbukti pada tahun 1997 pupuk epsomit di negara kita masih mengandalkan produk impor dari Jerman. Hal ini secara ekonomis sangat tidak menguntungkan bagi kita, karena selain memerlukan devisa yang cukup besar juga menutup kemungkinan pengembangan teknologi khususnya pengolahan bahan dasar dalam negeri seperti dolomit yang mengandung banyak Magnesium Karbonat yang ditransformasikan menjadi kieserit dan epsomit. 4 .7H 2 1. Dalam skala besar digunakan dalam industri tekstil yaitu sebagai bahan celupan dengan warna anilin, pada pakaian dari bahan katun. O dapat dijelaskan sebagai berikut: 2. Digunakan sebagai koagulan dan bahan pengendap pada proses pengolahan air, baik air domestik maupun air buangan. 3. Digunakan sebagai bahan analgesik yaitu suatu obat yang dapat menghilangkan rasa nyeri. 4. Dalam pertanian garam Epsom dapat digunakan sebagai pupuk. Nurhaida, 1997. 5. Sebagai bahan purgatif yaitu dapat digunakan sebagai obat pencahar atau obat pencuci perut. Universitas Sumatera Utara

1.2 Perumusan Masalah

Melihat perkembangan produksi Magnesium Sulfat hepatahydrat MgSO 4 .7H 2 O, permintaan akan garam Inggris ini untuk keperluan-keperluan seperti industri tekstil, pengolahan limbah dan cat serta pupuk dalam pertanian belum dapat dipenuhi, karena kebutuhan Magnesium Sulfat heptahydrat terus meningkat untuk kebutuhan hidup manusia, sehingga perlu didirikan pabrik Magnesium Sulfat Heptahydrat MgSO 4 .7H 2 O.

1.3 Tujuan Pra Rancangan Pabrik