Struktur Organisasi Perpustakaan Universitas Sumatera Utara

Perpustakaan sebagai fasilitas penunjang utama program Tridharma memiliki peranan yang besar dalam mendukung misi dan tujuan USU sebagai pusat pendidikan yang mampu menghasilkan lulusan yang berkualitas, pusat pendidikan yang mampu bersaing secara global dan mampu mengembangkan diri sesuai dengan kebutuhan lingkungan kerja, penelitian yang mampu mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni serta sebagai pusat konsultasi dan rujukan bagi dunia usahaindustri. Berkaitan dengan itu, Perpustakaan terus berupaya untuk menyelaraskan peranannya dalam mengikuti dinamika perkembangan USU

B. Struktur Organisasi Perpustakaan Universitas Sumatera Utara

Seluruh kegiatan Perpustakaan dilayani oleh 124 orang staf yang terdiri dari 5 lima orang tenaga Dosen Kepala Perpustakaan, Wakil Kepala Perpustakaan dan Staf Ahli, 27 dua puluh tujuh orang tenaga Fungsional Pustakawan dan 28 dua puluh delapan orang PNS dan 64 enam puluh empat orang adalah tenaga honorer. Sehubungan dengan perubahan status USU dari PTN menjadi PT-BHMN PP No. 56 Tahun 2003 tanggal 11 Nopember 2003, organisasi dan tata kerja Perpustakaan mengalami perubahan mengikuti Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga ADART USU. Struktur organisasi yang baru telah ditetapkan dengan SK Rektor USU No.1177J05SKKP2005 pada tanggal 12 September 2005. Sesuai dengan struktur organisasi dan tatakerja yang baru, Perpustakaan dipimpin oleh Kepala Perpustakaan dan Sistem Informasi yang dibantu oleh Universitas Sumatera Utara Wakil Kepala, 3 tiga orang Kepala Sub Bidang, 12 dua belas orang. Ketua Tim 1 satu orang Kepala Sub Bagian Tata Usaha. Kepala Perpustakaan juga dibantu oleh tiga orang staf ahli masing-masing untuk bidang pengembangan sistem dan perencanaan, pelatihan perpustakaan dan pengelola American Corner. Adapun struktur organisasi Perpustakaan yang baru adalah seperti berikut: Kepala Sub Bidang Dukungan Teknis Kepala Sub Bidang Pelayanan Pengguna KetuaTim Pengadaan KetuaTim Pengatalogan dan Data Bibliografis Ketua Tim Dukungan TIK dan E- Library Ketua Tim Sirkulasi Ketua Tim Rujukan dan Bantuan Pengguna Ketua Tim Penataan Bahan Pustaka Cetak 2 Ketua Tim Penataan Bahan Pustaka Cetak 1 Kepala Sub Bidang Manajemen Koleksi dan Cabang Ketua Tim Perpustakaan Cabang Ketua Tim Manajemen Koleksi Kepala Sub Bagian Tata Usaha Perpustakaan Kelompok Pustakawan Ketua Tim Pemeliharaan Koleksi Ketua Tim Koleksi Khusus Wakil Kepala Bidang Perpustakaan Ketua Tim Layanan Digital Kepala Perpustakaan dan Sistem Informasi Staf Ahli Sumber : LAKIP Perpustakan USU, 2009 Gambar 3.1 Struktur Organisasi Perpustakaan per 12 September 2009 Universitas Sumatera Utara

C. Visi dan Misi Perpustakaan Cita-cita Perpustakaan USU dituangkan dalam Visi sebagai berikut: