Populasi dan Sampel Prosedur Peneltian

Siska Sukaesih, 2015 PENERAPAN MOD EL INKUIRI ABD UKTIF UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP D AN LITERASI SAINS SISWA SMA PAD A MATERI HUKUM NEWTON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Pada desain penelitian ini digunakan satu kelompok yang dikenakan perlakuan. Sebelum diberi perlakuan, kelompok tersebut diberi pretest terlebih dahulu. Untuk mengetahui pengaruh dari perlakuan maka dilakukan posttest setelah perlakuan tersebut diterapkan. Peneliti dapat mengetahui keberhasilan dari model pembelajaran yang diterapkan dengan cara menganalisis nilai skor pretest dan posttest. Instrumen yang digunakan pada pretest dan posttest adalah instrumen untuk mengukur penguasaan konsep dan literasi sains yang telah di judgement terlebih dahulu.

B. Populasi dan Sampel

Sampel merupakan sebagian dari populasi yang diberikan perlakukan yang dianggap mewakili populasi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X di salah satu SMA Negeri kota Bandung sedangkan yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah satu kelas X. Sampel tersebut diambil dengan teknik purposive sampling yaitu dengan cara mengambil subjek bukan didasarkan atas strata, random, atau daerah tetapi didasarkan atas adanya suatu tujuan tertentu Arikunto, 2010, hlm.183. Teknik ini dilakukan karena adanya beberapa pertimbangan yaitu selama penelitian berlangsung peneliti sedang melakukan PPL dan tidak memungkinkan untuk mengubah kelas yang sudah ada.

C. Prosedur Peneltian

1. Studi pendahuluan, dilakukan dengan cara observasi ke sekolah. Kegiatan yang dilakukan yaitu wawancara guru fisika dan melihat nilai ulangan harian siswa pada mata pelajaran fisika. Selain dilakukan studi pendahuluan ke sekolah, peneliti juga melakukan studi pendahuluan dengan mengkaji informasi bahwa masih rendahnya keterampilan literasi sains siswa Indonesia berdasarkan studi Internasional Programme for International student Assesment PISA. Temuan-temuan tersebut dapat digunakan sebagai pijakan untuk mengembangkan Model Inkuiri Abduktif selanjutnya. 2. Studi literatur, dilakukan untuk mengkaji temuan-temuan penelitian sebelumnya. Hasil studi literatur digunakan sebagai landasan untuk mengembangkan Model Inkuiri Abduktif. Siska Sukaesih, 2015 PENERAPAN MOD EL INKUIRI ABD UKTIF UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP D AN LITERASI SAINS SISWA SMA PAD A MATERI HUKUM NEWTON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Merumuskan masalah yang disusun berdasarkan masalah yang ditemukan dalam studi pendahuluan. Rumusan masalah juga dikaitkan dengan inkuiri abduktif yang dipilih untuk meningkatkan penguasaan konsep dan literasi sains siswa 4. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP, instrumen yang terdiri dari instrumen keterlaksanaan model inkuiri abduktif, tes penguasaan konsep, dan tes literasi sains. 5. Melakukan judgement Instrumen untuk memeriksa kesesuaian instrumen dengan indikator penguasaan konsep dan literasi sains. Selama proses judgement, peneliti melakukan konsultasi kepada dosen pembimbing mengenai perangkat pembalajaran. 6. Uji coba instrumen Tes untuk mengetahui validitas, reliabilitas, dan tingkat kesukaran. Instrumen penelitian diujicobakan pada siswa kelas XII salah satu SMA Negeri di Kota Bandung. 7. Menganalisis hasil uji coba instrumen dengan cara mengolah skor hasil tes untuk diketahui validitas, reliabilitas, dan tingkat kesukaran. Setelah itu dipilih butir soal tes yang layak digunakan untuk penelitian 8. Pemberian tes awal Pretest, digunakan untuk mengetahui penguasaan konsep dan listerasi sains siswa sebelum diberikan perlakuan. 9. Perlakuan, melakukan pembelajaran dengan Model Inkuiri Abduktif dalam pembelajaran. Selama memberikan perlakuan, observer mengamati keterlaksanaan pembelajaran dengan menggunakan Model Inkuiri Abduktif. 10. Pemberian tes akhir Posttest, untuk mengetahui penguasaan konsep dan listerasi sains siswa setelah diberikan perlakuan. 11. Mengolah hasil pretest dan posttest untuk diketahui peningkatan penguasaan konsep dan literasi sains dengan cara menghitung gain yang dinormalisasi. 12. Memberikan pembahasan terhadap temuan dari hasil pengolahan data. 13. Memberikan kesimpulan dan rekomendasi-rekomendasi terhadap aspek penelitian yang kurang. 14. Melakukan penyusunan laporan penelitian. Siska Sukaesih, 2015 PENERAPAN MOD EL INKUIRI ABD UKTIF UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP D AN LITERASI SAINS SISWA SMA PAD A MATERI HUKUM NEWTON Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

D. Definisi Operasional

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA KONSEP USAHA DAN ENERGI.

0 0 21

PENERAPAN MODEL INKUIRI ABDUKTIF DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN LITERASI SAINS SISWA SMA PADA MATERI FLUIDA STATIS.

1 3 37

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI DINAMIKA.

0 4 36

PENERAPAN MODEL KONTEKSTUAL BERBANTUAN MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN LITERASI SAINS SISWA PADA MATERI FLUIDA DI SMA KELAS XI IPA.

0 1 41

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL BERBANTUAN MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN LITERASI SAINS SISWA PADA MATERI FLUIDA DI SMA KELAS XI IPA.

0 3 44

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PENGALAMAN DENGAN PENDEKATAN INKUIRI PADA MATERI CAHAYA UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMP.

0 0 50

MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTIAL KOLB UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMA PADA MATERI HUKUM NEWTON.

7 10 46

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JUST-IN-TIME TEACHING (JITT) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMP PADA MATERI HUKUM NEWTON.

16 27 39

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN PENGUASAAN KONSEP SISWA SMA PADA MATERI DINAMIKA - repository UPI S FIS 1102059 Title

0 0 4

PENERAPAN MODEL INKUIRI ABDUKTIF UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DAN LITERASI SAINS SISWA SMA PADA MATERI HUKUM NEWTON - repository UPI S FIS 1103023 Title

0 0 4