Jenis dan Sumber Data Penelitian Populasi, Sampel dan Teknik Sampling

Aisyah Agustiani, 2012 Pengaruh Kecerdasan Emosinal Dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Prstasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Di Kelas X SMK N 11 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu kognitif, hal tersebut dikarenakan objek yang diteliti hanya menggunakan pengukuran kognitif dalam penilaian evaluasi prestasi belajarnya, ranah afektif dan psikomotor digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam menentukan nilai siswa. Tabel 3. 3 Operasional Variabel Prestasi Belajar Variabel Indikator Ukuran Skala Variabel terikat Prestasi Belajar Siswa Y Abu Ahmadi dan Widodo Supriyono 2004: 198 Hasil yang diperoleh dari kegiatan belajar disekolah yang bersifat kognitif Nilai Ujian Akhir Semester Siswa kelas X tahun ajaran 2011-2012 pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Ratio

3.4 Jenis dan Sumber Data Penelitian

Dalam penelitian ini diperlukan sejumlah data yang relevan dengan masalah penelitian. Ada dua jenis data yang dibutuhkan dalam penelitian ini. Kedua jenis data tersebut adalah : a. Data primer Menurut Cooper dan Emory Trihandini, 2005: 45 data primer adalah data yang berasal langsung dari sumber data yang dikumpulkan secara khusus dan berhubungan langsung dengan masalah penelitian yang akan diteliti. Sumber data primer pada penelitian ini didapat dari penyebaran angket yang berisi Aisyah Agustiani, 2012 Pengaruh Kecerdasan Emosinal Dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Prstasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Di Kelas X SMK N 11 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu kuesioner kepada siswa kelas X program studi administrasi perkantoran yang dijadikan sampel penelitian. b. Data sekunder Semua data yang tidak langsung diperoleh dari sumber pertama penelitian didefinisikan sebagai data sekunder. Data ini erat kaitannya dengan masalah yang diteliti. Data sekunder dalam penelitian digunakan sebagai pendukung data primer. Dalam hal ini data sekunder berupa profil sekolah, jumlah siswai, data diri siswa usia, jenis kelamin dan lain-lain.

3.5 Populasi, Sampel dan Teknik Sampling

Sugiyono 2006: 90 mengungkapkan bahwa “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atau objeksubjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Populasi population atau universe adalah keseluruhan elemen atau unit penelitian atau unit analisis yang memiliki ciri atau karakteristik tertentu yang dijadikan sebagai objek penelitian atau menjadi perhatian dalam suatu penelitian pengamatan. Sontani, Uep Tatang dan Sambas Ali Muhidin, 2011: 131 Dengan demikian populasi adalah keseluruhan objek yang akan diteliti yang telah ditentukan atau ditetapkan serta memiliki karakteristik tertentu yang sesuai dengan apa yang akan dikaji atau diteliti oleh peneliti. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah siswa-siswi kelas X SMK Negeri 11 Bandung tahun ajaran 2011-2012 yang berjumlah 149 orang yang Aisyah Agustiani, 2012 Pengaruh Kecerdasan Emosinal Dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Prstasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Di Kelas X SMK N 11 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu terdiri dari empat kelas. Gambaran tentang jumlah populasi penelitian dapat dilihat pada Tabel. Tabel 3. 4 Populasi Penelitian N No Kelas Jumlah 1 1 X AP 1 36 Orang 2 2 X AP 2 35 Orang 3 3 X AP 3 39 Orang 4 4 X AP 4 39 Orang Jumlah 149 Orang Dalam suatu penelitian kadang-kadang tidak semua unit populasi diteliti karena keterbatasan biaya, tenaga dan waktu yang tersedia. Oleh karena itu peneliti diperkenankan mengambil sebagian dari objek populasi yang ditentukan, dengan catatan bagian yang diambil tersebut mewakili yang lain yang tidak diteliti. Sampel menurut Sugiyono 2006: 91 adalah “Bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut ”. Dengan meneliti sebagian dari jumlah populasi diharapkan dapat menggambarkan sifat dari populasi yang diteliti. Sampel dari penelitian ini adalah sebagian siswa kelas X SMK Negeri 11 Bandung yang sedang mengikuti mata pelajaran produktif administrasi perkantoran. Adapun teknik sampel yang dipergunakan adalah teknik penarikan sampel berdasarkan peluang yaitu probability sampling dengan cara simple random sampling yaitu pengambilan anggota sampel dari populasi dilakukan secara acak tanpa memperhatikan strata yang ada dalam populasi itu Sugiyono, 2006:92. Aisyah Agustiani, 2012 Pengaruh Kecerdasan Emosinal Dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Prstasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Di Kelas X SMK N 11 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Selanjutnya menurut William G. Cohran dalam Ating Somantri dan Sambas Ali Muhidin 2006:71 mengatakan bahwa sampling acak sederhana adalah sebuah metode seleksi terhadap unit-unit populasi, unit-unit tersebut di acak seluruhnya. Masing-masing unit atau unit satu dengan unit lainnya memiliki peluang yang sama untuk dipilih. Untuk menentukan besarnya sampel dari populasi yang ada, digunakan rumus dari Isaac dan Michael Sugiono, 2012: 87 � = � 2 �� 1−� � 2 �−1 +� 2 � 1−� dimana S = ukuran sampel yang diperlukan N = jumlah anggota populasi P = proporsi populasi = 0,50 maksimal sampel yang mungkin d = tingkat akurasi = 0,05 � 2 = tabel nilai chi-square sesuai dengan tingkat kepercayaan 0,95 = 1,841 Berdasarkan rumus di atas, maka dapat dihitung besarnya sampel berikut: � = 1,841 149 0,5 1 − 0,5 0,05 2 149 − 1 + 1,841 0,5 1 − 0,5 = 82,59 ≈ 83 Berdasarkan perhitungan di atas, diperoleh ukuran sampel yaitu 83. Dengan kata lain yang menjadi responden penelitian ini adalah 83 siswa-siswi kelas X SMK Negeri 11 Bandung. Dari jumlah sampel tersebut kemudian ditentukan jumlah masing-masing sampel menurut tiap kelas secara proporsional sesuai dengan populasi Sugiyono, 2012: 90. Aisyah Agustiani, 2012 Pengaruh Kecerdasan Emosinal Dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Prstasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Di Kelas X SMK N 11 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Tabel 3. 5 Penyebaran Proporsi Sampel No Kelas Jumlah Perhitungan Sampel 1 X AP 1 36 36149 x 83 20 2 X AP 2 35 35149 x 83 19 3 X AP 3 39 39149 x 83 22 4 X AP 4 39 39149 x 83 22 Jumlah Seluruh Siswa 149 83 3.6 Teknik dan Alat Pengumpul Data Usaha memperoleh data yang benar dan dapat dipertanggungjawabkan keabsahannya, maka data harus dikumpulkan dengan cara atau proses yang benar. Adapun teknik pengumpulan data yang akan digunakan meliputi: a. Teknik observasi, yaitu teknik pengumpulan data dimana peneliti mengadakan pengamatan terhadap kegiatan belajar siswa khususnya yang berhubungan dengan keadaan kecerdasan emosional, kecerdasan intelektual dan prestasi belajar siswa. b. Teknik angket adalah cara pengumpulan data berbentuk pengajuan pertanyaan tertulis melaui sebuah daftar pertanyaan yang sudah dipersiapkan sebelumnya. Alat pengumpul data dengan angket adalah kuesioner, yaitu alat pengumpul data berupa daftar pertanyaan yang disiapkan oleh peneliti untuk disampaikan kepada responden yang jawabannya diisi oleh responden sendiri Somantri, Ating dan Sambas Ali Muhidin, 2006: 32. Aisyah Agustiani, 2012 Pengaruh Kecerdasan Emosinal Dan Kecerdasan Intelektual Terhadap Prstasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produktif Administrasi Perkantoran Di Kelas X SMK N 11 Bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3.7 Uji Validitas dan Reliabilitas Alat Pengumpul Data

Dokumen yang terkait

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI.

1 7 62

PENGARUH MANAJEMEN KELAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK NEGERI 3 BANDUNG.

0 1 46

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR SISWA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG.

0 0 57

PENGARUH DISIPLIN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI KELAS XI SMK PASUNDAN 1 BANDUNG.

1 12 55

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJARSISWA KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK PASUNDAN 3 BANDUNG.

0 0 57

PENGARUH KETERAMPILAN MENGAJAR GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DI KELAS X SMK NEGERI 11 BANDUNG.

0 0 41

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI.

1 3 44

PENGARUH KECERDASAN INTELEKTUAL, KECERDASAN EMOSIONAL, DAN KECERDASAN SPIRITUAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA NEGERI DI SURAKARTA TAHUN PELAJARAN 2012/ 2013.

0 0 18

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI - repository UPI S PKR 1102768 Title

0 0 3

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS X DI SMK BINA WISATA LEMBANG - repository UPI S PKR 1205541 Title

0 0 3