Deskripsi Data Hasil Belajar Biologi

1. Deskripsi Data Hasil Belajar Biologi

a. Diskripsi Data Hasil Belajar Biologi Secara Keseluruhan Penelitian mendapatkan hasil belajar biologi ranah kognitif, afektif dan psikomotor. Hasil perhitungan distribusi hasil belajar biologi siswa dapat dilihat pada Lampiran 3 (hal.100) dan terangkum dalam Tabel 14, Tabel 15, dan Tabel

16. Tabel 14. Distribusi Hasil Belajar Biologi Ranah Kognitif.

No Interval Nilai

Batas Bawah

Tabel 15. Distribusi Hasil Belajar Biologi Ranah Afektif. No Interval Nilai

Batas Bawah

Frekuensi

1 46-52

45,5

2 53-59

52,5

3 60-66

59,5

12

4 67-73

66,5

14

5 74-80

73,5

14

6 81-87

80,5

7 88-94

87,5

Jumlah

57

commit to user

No Interval Nilai

Batas Bawah

Berdasarkan Tabel 14, tabel 15 dan tabel 16 di atas dapat diinterpretasikan sebagai berikut:

1) Tabel 14 menunjukan 24 siswa nilainya kurang dari 70 (batas tuntas nilai biologi SMA Negeri 8 Surakarta), artinya lebih dari 25% siswa belum mencapai ketuntasan.

2) Tabel 15 menunjukan 21 siswa nilainya kurang dari 70 (batas tuntas nilai biologi SMA Negeri 8 Surakarta), artinya lebih dari 25% siswa belum mencapai ketuntasan.

3) Tabel 16 menunjukan bahwa siswa yang belum mencapai batas tuntas lebih dari 25% yaitu 24 siswa sedangkan siswa yang mencapai ketuntasan ada 33 siswa atau kurang dari 75%.

b. Hasil Belajar Biologi Ditinjau dari Model Pembelajaran Data hasil penelitian berupa hasil belajar siswa yang mencakup ranah kognitif, afektif, dan psikomotor. Ranah kognitif berupa penilaian produk atau konten yaitu pemahaman siswa terhadap materi yang diajarkan, ranah psikomotor merupakan penilaian pada proses pembelajaran yang berupa keterampilan, dan ranah afektif berupa penilaian sikap. Data hasil belajar diperoleh dari dua kelas yaitu kelas kontrol dan kelas eksperimen. Kelas X 8 sebanyak 30 siswa dengan menggunakan pembelajaran konvensional sebagai kelompok kontrol dan kelas X

5 sebanyak 27 siswa dengan menerapkan pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share.

commit to user

1) Hasil Belajar Biologi Ranah Kognitif Data penelitian hasil belajar biologi ranah kognitif pada kelompok kontrol dan kelompok eksperimen selengkapnya dapat dilihat pada Lampiran 3 (hal.94) dan terangkum pada Tabel 17 sebagai berikut: Tabel 17. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Kognitif Ditinjau dari Model

Pembelajaran. Hasil Statistik

Kelompok Kontrol

(Konvensional)

Kelompok Eksperimen (Think Pair Share)

Rata-rata

70,767

73,148 Standar deviasi

30 27 Tabel di atas menunjukan bahwa rata-rata nilai kognitif siswa pada

kelompok eksperimen lebih tinggi daripada kelompok kontrol. Standar deviasi dan variansi pada kelompok eksperimen juga lebih tinggi daripada kelompok kontrol artinya tingkat keragaman dan penyimpangan dari nilai rata-rata pada kelompok eksperimen lebih besar. Keragaman tersebut dapat dilihat juga dari rentang nilai maksimum dan minimum pada kelompok eksperimen yang lebih besar dibandingkan kelompok kontrol. Median atau nilai tengah pada kelas eksperimen juga lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol.

2) Hasil Belajar Biologi Ranah Afektif Data penelitian hasil belajar biologi ranah afektif pada kelompok kontrol dan kelompok eksperimen selengkapnya dapat dilihat pada Lampiran 3 (hal.96) dan terangkum pada Tabel 18 di bawah ini:

commit to user

Pembelajaran. Hasil Statistik

Kelompok Kontrol

(Konvensional)

Kelompok Eksperimen (Think Pair Share) Rata-rata

66,267

72,481 Standar deviasi

30 27 Tabel di atas menunjukan bahwa rata-rata nilai afektif siswa pada

kelompok eksperimen lebih tinggi daripada kelompok kontrol. Standar deviasi dan variansi pada kelompok eksperimen juga lebih tinggi daripada kelompok kontrol, artinya tingkat keragaman dan penyimpangan nilai dari rata-rata pada kelompok eksperimen lebih besar. Keragaman tersebut dapat dilihat juga dari rentang nilai maksimum dan minimum pada kelompok eksperimen yang lebih besar dibandingkan kelompok kontrol. Median atau nilai tengah pada kelas eksperimen juga lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol.

3) Hasil Belajar Biologi Ranah Psikomotor Data penelitian hasil belajar biologi ranah psikomotor pada kelompok kontrol kelas dan kelompok eksperimen selengkapnya dapat dilihat pada Lampiran 3 (hal.98) dan terangkum pada Tabel 19 sebagai berikut: Tabel 19. Deskripsi Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotor Ditinjau dari Strategi

Pembelajaran . Hasil Statistik

Kelompok Kontrol

(Konvensional)

Kelompok Eksperimen (Think Pair Share) Rata-rata

70,3

76,543 Standar deviasi

30 27 Tabel di atas menunjukan bahwa rata-rata nilai psikomotor siswa pada

kelompok eksperimen lebih tinggi daripada kelompok kontrol. Standar deviasi

commit to user

kontrol, artinya tingkat keragaman dan penyimpangan dari nilai rata-rata pada kelompok eksperimen lebih besar. Keragaman tersebut dapat dilihat juga dari rentang nilai maksimum dan minimum pada kelompok eksperimen yang lebih besar dibandingkan kelompok kontrol. Median atau nilai tengah pada kelas eksperimen juga lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol.

Berdasarkan data pada Tabel 17, Tabel 18, dan Tabel 19 dapat dibuat diagram batang perbandingan hasil belajar biologi kelompok kontrol dan kelompok eksperimen seperti pada Gambar 2.

Gambar 2. Perbandingan Hasil Belajar Biologi Kelompok Kontrol dan Kelompok

Eksperimen. Gambar 2 menunjukan rata-rata hasil belajar siswa pada kelas eksperimen lebih tinggi daripada kelas kontrol baik dari aspek kognitif, afektif maupun psikomotor. Keadaan tersebut menunjukan bahwa penerapan pambelajaran kooperatif Think Pair Share mampu meningkatkan hasil belajar

siswa.