Kebutuhan Zat Besi Pada Ibu Hamil

tersebut akan diserap oleh janin untuk cadangan zat besi karena setelah kelahiran, bayi hanya mendapat sedikit zat besi dari ASI Putri, 2013.

2.2.10. Distribusi Tablet Zat Besi Pada Ibu Hamil

Distribusi tablet zat besi melalui jalur pemerintahan maupun jalur swasta dan kemandirian. Melalui jalur pemerintah, tablet besi dari produsen dikirim langsung ke gudang farmasi di tingkat kabupaten yang kemudian didistribusikan ke puskesmas. Dari puskesmas tablet tersebut didistribusikan ke puskesmas pembantu pustu, posyandu, polindes pondok bersalin desa, bidan di desa, dukun bayi dan pos obat desa POD, ibu hamil mendapatkan tablet zat besi melalui petugaskader disarana pelayanan tersebut. Tablet zat besi diberikan kepada ibu hamil setelah rasa mual hilang yaitu memasuki usia kehamilan 16 mg, dikonsumsi satu tablet sehari minimal 90 hari. Tiap tablet mengandung FeSO4 320 mg zat besi 60 mg dan asam folat 500 mg Haryani, 2014.

2.2.11. Upaya Pencegahan dan Penanggulangan Anemia Pada Ibu Hamil

Upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah dan menanggulangi kurang zat besi pada ibu hamil menurut Departemen Kesehatan 2001 adalah : 1. Meningkatkan konsumsi zat besi dan sumber alami, terutama makanan sumber hewani hem iron yang mudah diserap seperti hati, daging, ikan. Selain itu perlu ditingkatkan juga, makanan yang banyak mengandung Vitamin C dan Vitamin A buah – buahan dan sayuran untuk membantu penyerapan zat besi dan membantu proses pembentukan Hb. 2. Fortifikasi bahan makanan yaitu menambahkan zat besi, asam folat, vitamin A dan asam amino esensial pada bahan makanan yang dimakan secara luas oleh kelompok sasaran. Penambahan zat besi ini umumnya dilakukan pada bahan makanan hasil produksi industri pangan. 3. Suplementasi besi-folat secara rutin selama jangka waktu tertentu, bertujuan untuk meningkatkan kadar Hb secara cepat. Dengan demikian suplemen zat besi hanya merupakan salah satu upaya pencegahan dan penanggulangan kurang zat besi yang perlu diikuti dengan cara lain. 2.3. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil 2.3.1. Pengetahuan Pengetahuan merupakan faktor dalam perilaku seseorang karena pengetahuan dapat menimbulkan perubahan persepsi dan kebiasaan masyarakat.Pengetahuan yang meningkat dapat merubah persepsi masyarakat tentang penyakit. Mengkatkan pengetahuan juga dapat mengubah perilaku masyarakat dari yang negatif menjadi positif, selain itu pengetahuan juga membentuk kepercayaan Pengetahuan kesehatan reproduksi menyangkut pemahaman tentang pentingnya pemeriksaan kehamilan, penyuluhan, tanda dan cara mengatasi anemia pada ibu hamil diharapkan dapat mencegah ibu hamil dari anemia. Adanya kecenderuangan bahwa semakin rendah pengetahuan kesehatan reproduksi, maka akan semakin tinggi angka kejadian anemiaWawan, 2010.

Dokumen yang terkait

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ibu Dalam Pemberian ASI Eksklusif Di Kelurahan Bandar Selamat Lingkungan II Kecamatan Medan Tembung Tahun 2013

1 107 66

Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Gizi Pada Ibu Hamil Di Kota Bogor Propinsi Jawa Barat

0 14 108

analisis faktor faktor yang berhubungan dengan kejadian anemia ibu hamil di Puskesmas prambanan sleman yogyakarta.

0 4 153

Lampiran 1 KUESIONER PENELITIAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA DI KELURAHAN BANDAR SELAMAT KECAMATAN MEDAN TEMBUNG TAHUN 2015

0 0 16

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Kesehatan Reproduksi Ibu Hamil - Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Kelurahan Bandar Selamat Kecamatan Medan Tembung Tahun 2015

0 0 15

BAB I PENDAHULUAN - Faktor-faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil Di Kelurahan Bandar Selamat Kecamatan Medan Tembung Tahun 2015

0 0 9

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGANKEJADIANANEMIA PADA IBU HAMIL DI KELURAHAN BANDAR SELAMATKECAMATANMEDAN TEMBUNG TAHUN 2015 SKRIPSI

0 0 13

FAKTOR – FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS UMBULHARJO II

0 0 16

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS TEGALREJO TAHUN 2016 NASKAH PUBLIKASI - FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS TEGALREJO TAHUN 2016 -

0 0 15

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGANDENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS MANTRIJERON YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS MANTRIJERON YOGYAKARTA - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 14