Instrumen Penelitian METODE PENELITIAN

daerah Yogyakarta dengan alasan kemudahan mengingat peneliti berdomisili di daerah tersebut.

E. Instrumen Penelitian

Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah menggunakan skala. Skala yang digunakan dalam penelitian ini yaitu skala kepuasan seksual dan skala kecemasan terhadap menopause. 1. Skala Kepuasan seksual Pengumpulan data menggunakan skala kepuasan seksual yang diberikan pada subjek penelitian. Skala ini digunakan untuk mengungkap kepuasan seksual. Skala ini disusun oleh peneliti berdasarkan pada aspek-aspek kepuasan seksul. Penyusunan skala menggunakan model skala Likert dengan metode Summated Ratting yang dimodifikasi menjadi 4 empat alternatif jawaban, yaitu Sangat Sesuai SS, Sesuai S, Tidak Sesuai TS, Sangat Tidak Sesuai STS. Hal ini dilakukan untuk menghindari kecenderungan menjawab pernyataan dengan alternatif jawaban yang bersifat ragu-ragu. Skala kepuasan seksual terdiri dari dua jenis pernyataan yaitu favorabel dan unfavorabel . Pernyataan favorabel berisi pernyataan yang mendukung atau menunjukkan ciri atribut yang akan diukur. Pernyataan unfavorabel adalah pernyataan yang isinya tidak mendukung atau tidak menunjukkan ciri atribut yang akan diukur. 2. Skala Kecemasan Terhadap Menopause Pengumpulan data menggunakan skala kecemasan terhadap menopause yang diberikan pada subjek penelitian. Skala ini digunakan untuk mengungkap kecemasan pada wanita menopause. Skala disusun oleh peneliti berdasarkan gejala kecemasan terhadap menopause. Penyusunan skala menggunakan model skala Likert dengan metode Summated Ratting yang dimodifikasi menjadi 4 empat alternatif jawaban, yaitu Sangat Sesuai SS, Sesuai S, Tidak Sesuai TS, Sangat Tidak Sesuai STS. Hal ini dilakukan untuk menghindari kecenderungan menjawab pernyataan dengan alternatif jawaban yang bersifat ragu-ragu. Skala kecemasan terhadap menopause terdiri dua jenis pernyataan yaitu favorabel dan unfavorabel. Pernyataan favorabel berisi pernyataan yang mendukung atau menunjukkan ciri atribut yang akan diukur. Pernyataan unfavorabel adalah pernyataan yang isinya tidak mendukung atau tidak menunjukkan ciri atribut yang akan diukur. Tabel 1 Blueprint Skala Kepuasan Seksual Sebelum Uji Coba No Aspek Kepuasan Seksual Favorable Unfavorable Jumlah Bobot 1. Keterbukaan 9 9 18 29 2. Komunikasi 12 12 24 39 3. Kedekatan emosional 10 10 20 32 Total 31 31 62 100 Tabel 2 Blueprint Skala Kepuasan Seksual Setelah Uji Coba No Aspek Kepuasan Seksual Favorable Unfavorable Jumlah Bobot 1. Keterbukaan 1, 3, 5, 7, 9, 11,13, 15, 17 2, 4, 6, 8, 10, 12, 14, 16, 18 6 21 2. Komunikasi 19,21,23,25,27, 29,31,33,35,37, 39,41 20,22,24,26,28, 30,32,34,36,38 40,42 14 48 3. Kedekatan emosional 43,45,47,49,51 53,55,57,59,61 44,46,48,50,52 54,56,58,60,62 9 31 Total 21 8 29 100 Tabel 3 Blueprint Skala Kecemasan Terhadap Menopause Sebelum Uji Coba No Gejala Kecemasan Favorable Unfavorable Jumlah Bobot 1. Gejala Fisik 15 15 30 50 2. Gejala Psikologis 15 15 30 50 Total 30 30 60 100 Tabel 4 Blueprint Skala Kecemasan Terhadap Menopause Setelah Uji Coba No Gejala Kecemasan Favorable Unfavorable Jumlah Bobot 1. Gejala Fisik 1,3,5,7,9, 11,13,15,17,19, 21,23,25,26,28 2,4,6,8,10, 12,14,16,18,20, 22,24,27,29,30 17 42 2. Gejala Psikologis 31,33,35,37,39, 41,43,45,47,49, 51,53,55,57,59 32,34,36,38,40, 42,44,46,48,50, 52,54,56,58,60 23 58 Total 18 22 40 100 3. Cara Pemberian Skor Penskoran pada kedua skala bergerak dari skor satu sampai empat, dilakukan dengan cara : Tabel 5 Skor Favorabel Aitem Favorabel Variasi respon Skor Sangat Sesuai SS 4 Sesuai S 3 Tidak Sesuai TS 2 Sangat Tidak Sesuai STS 1 Tabel 6 Skor Unfavorabel Aitem Unfavorabel Variasi respon Skor Sangat Sesuai SS 1 Sesuai S 2 Tidak Sesuai TS 3 Sangat Tidak Sesuai STS 4

F. Validitas, Reliabilitas, dan Seleksi Aitem 1. Validitas