PENERAPAN “Akuntansi Pajak Penghasilan”.

- - - - - - - - - - - - - - - - - - - PT BANK INA PERDANA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN - Lanjutan Tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2012 Dengan angka perbandingan tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2011 Dinyatakan dalam Rupiah 32

3. PENERAPAN

PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN “PSAK” DAN INTERPRETASI STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN “ISAK” BARU DAN REVISI - lanjutan a. Standar yang Berlaku Efektif Dalam Tahun Berjalan - Lanjutan - PSAK No. 16 Revisi 2011, “Aset Tetap” yang menggantikan PSAK No. 16 Revisi 2007, “Aset Tetap” dan PSAK No. 47 1998, “Akuntansi Tanah”. - PSAK No.18 Revisi 2010, “Akuntansi dan Pelaporan Program Manfaat Purnakarya” yang menggantikan PSAK No. 18, “Akuntansi Dana Pensiun”. - PSAK No. 24 Revisi 2010, “Imbalan Kerja” yang menggantikan PSAK No. 24 Revisi 2004, “Imbalan Kerja”. - PSAK No. 26 Revisi 2011, “Biaya Pinjaman” yang menggantikan PSAK No. 26 Revisi 2008, “Biaya Pinjaman”. - PSAK No. 28 Revisi 2010, “Akuntansi Asuransi Kerugian” yang menggantikan PSAK No. 28 Revisi 1996, “Akuntansi Asuransi Kerugian”. - PSAK No. 30 Revisi 2011, “Sewa” yang menggantikan PSAK No. 30 Revisi 2007, “Sewa”. - PSAK No. 33 Revisi 2011, “Akuntansi Pertambangan Umum” yang menggantikan PSAK No. 33, “Akuntansi Pertambangan Umum”. - PSAK No. 34 Revisi 2010, “Kontrak Konstruksi” yang menggantikan PSAK No. 34, “Akuntansi Kontrak Kostruksi”. - PSAK No. 36 Revisi 2010, “Akuntansi Asuransi Jiwa” yang mengubah PSAK No. 36, “Akuntansi Asuransi Jiwa”. - PSAK No. 45 Revisi 2011, “Organisasi Nirlaba” yang menggantikan PSAK No. 45, “Organisasi nirlaba”. - PSAK No. 46 Revisi 2010, “Pajak Penghasilan” yang menggantikan PSAK No. 46 Revisi

2004, “Akuntansi Pajak Penghasilan”.

- PSAK No. 50 Revisi 2011, “Instrumen Keuangan: Penyajian” yang menggantikan PSAK No. 50 Revisi 2006, “Instrumen Keuangan: Penyajian dan Pengungkapan”. - PSAK No. 53 Revisi 2010, “Pembayaran Berbasis Saham” yang menggantikan PSAK No. 53 Revisi 1998, “Akuntansi Kompensasi Berbasis Saham”. - PSAK No. 55 Revisi 2011, “Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran” yang menggantikan PSAK No. 55 Revisi 2006, “Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran”. - PSAK No. 56 Revisi 2011, “Laba per Saham”, yang menggatikan PSAK No. 56, “Laba per Saham”. - PSAK No. 60, “Instrumen Keuangan: Pengungkapan”. - PSAK No. 61, “Akuntansi Hibah Pemerintah dan Pengungkapan Bantuan Pemerintah”. 32 I LAPORAN TAHUNAN 2012 I BANK INA PERDANA PT BANK INA PERDANA CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN - Lanjutan Tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2012 Dengan angka perbandingan tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2011 Dinyatakan dalam Rupiah 33

3. PENERAPAN PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN “PSAK” DAN