Alur Penelitian METODE PENELITIAN

Aries setia nugraha, 2015 Penerapan metode quantum writing melalui kalimat tesis dalam pembelajaran menulis esay pada mahasiswa program studi pendidikan bahasa sastra indonesia dan daerah Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN PEMBELAJARAN

DENGAN MENERAPKAN METODE QUANTUM WRITING MELALUI PENGGUNAAN KALIMAT TESIS MELALUI PENGUNAAN KALIMAT TESIS

5.1 Rancangan Metode dan Satuan Acara Pembelajaran

5.1.1 Rancangan Metode Pembelajaran

Sebelumnya telah disampaikan, metode quantum writing melalui penggunaan kalimat tesis didasari oleh kemampuan berpikir. Quantum dapat diartikan sebagai interaksi yang mengubah energy menjadi cahaya yang super dahsyat. Quantum dapat dimaknai sebagai proses keterampilan yang mampu mengubah potensi yang ada dalam diri manusia menjadi sebuah karya besar, karya tersebut yang kemudian dalam penelitian ini disebut esai. Woodman menyatakan bahwa semua orang pada hakikatnya melakukan perjalanan batin sebagai bentuk pencarian jati diri. Hal tersebut berlaku juga pada konteks menulis, seorang penulis yang jaya adalah dia yang senantiasa melakukan proses menulisnya sebagai perjalan batin yang mengantarkan pada karya. Kekayaan batin seseorang dapat terbentuk dan tergambarkan tergantung pada kemauaan seseorang dalam mencurahkan isi pikir dan rasa. Kebebasan dan kejujuran dalam pengungkapan isi pikir dan rasalah yang kemudian mengantarkan penulis pada karya sempurna yang jujur, penuh penghayatan, dan mangandung totalitas kemampuan. Setelah seseorang mampu mengungkapkan isi pikir dan rasa yang secara sederhana disebut isi batin, langkah selanjutnya adalah mewujudkannya dalam bentuk peta berpikir. Pemetaan pikiran yang telah rampung dibuat, dapat dijadikan pedoman dalam penyusunan kerangka tulisan. Dengan begitu, tulisan yang dibuat akan menjadi sebuah tulisan yang terencana dengan sangat baik. Selanjutnya, penulis tinggal melakukan proses penulisan berdasarka kerangka yang telah dibuat. Mengenai hal tersebut di atas, peneliti merancangnya ke dalam sebuah langkah operasional metode quantum writing melalui penggunaan kalimat tesis yang diterapkan dalam pembelajaran menulis esai. Adapun rancangannya sebagai berikut. Tabel 5.1 Strategi Merode Quantum Writing Sistem PAK Strategi PAK Pusatkan pikiran Gugus Tulis cepat Atur Peta pikiran Kerangka Karang Target Draft Hebat Hebat kreatif Hebat kritis

1. Pusatkan Perhatian

Langkah pertama dalam menulis yang perlu diperhatikan adalah konsentrasi. Caranya dengan memusatkan pikiran, menulis beragam ide dan menyusun poin-poin

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN KEMAMPUAN SPASIAL DENGAN KEMAMPUAN KONSEPTUAL DALAM MENYELESAIKAN SOAL-SOAL KIMIA DASAR II (STUDI KASUS MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA FKIP UNSYIAH TAHUN AKADEMIK 2015/2016)

0 10 1

KALIMAT TIDAK EFEKTIF DALAM SKRIPSI MAHASISWA PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA UNIVERSITAS JEMBER

5 95 118

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRESTASI BELAJAR PENGANTAR AKUNTANSI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI JURUSAN PENDIDIKAN IPS FKIP UNILA ANGKATAN 2007 NON-REGULER TAHUN AKADEMIK 2009/2010

0 4 18

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INKUIRI UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI BIAYA MAHASISWA SEMESTER VI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FKIP UM METRO TAHUN AKADEMIK 2011/2012

0 6 91

MEDIA PEMBELAJARAN POWERPOINT DENGAN VIDEO PADA MATA KULIAH SEJARAH ASIA TENGGARA SEMESTER IV PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SEJARAH FKIP UNILA TAHUN AKADEMIK 2013/2014

0 8 55

ALIH KODE DAN CAMPUR KODE PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA DAN IMPLIKASINYA PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA

3 12 76

ANALISIS KESULITAN DALAM MENGEMBANGKAN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA MAHASISWA FKIP UNA

0 0 8

View of PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU TERHADAP HASIL BELAJAR EVALUASI PEMBELAJARAN

0 0 10

Rina Agustini Universitas Galuh Ciamis Rinaagustini140889gmail.com ABSTRAK - POLA KESANTUNAN BERBAHASA INDONESIA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FKIP UNIVERSITAS GALUH

0 3 7

PEMBELAJARAN RITMIK MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MUSIK SEMESTER I STKIP CITRA BAKTI MELALUI METODE EURYTHMICS DALCROZE

0 6 9