Notaris Pembuat Akta Koperasi NPAK

bertentangan antara isi dari satu pasal dengan pasal lainnya dalam akta otentik tersebut. Salah satu fungsi Notaris, walaupun bukan sebagai aparat penegak hukum mempunyai kedudukan yang sangat berperan dan strategis dalam bidang hukum perdata yaitu membantu mempercepat tugas hakim dalam mencari kebenaran formil formeel waarheid. Dengan isimateri yang jelas tidak bertentangan, tidak kabur dalam suatu akta otentik, maka hakim cukup menimbang bahwa terhadap suatu kasus apabila telah dipenuhi batas minimal pembuktiannya dapatlah diambil suatu keputusan. 83

5. Notaris Pembuat Akta Koperasi NPAK

Menurut Pasal 1 ayat 4 Keputusan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor 98KEPM.KUKMIX2004 tentang Notaris sebagai Pembuat Akta Koperasi NPAK adalah pejabat umum yang diangkat berdasarkan peraturan jabatan Notaris, yang diberikan kewenangan antara lain untuk membuat akta pendirian, akta perubahan anggaran dasar serta akta-akta lainnya yang dikaitkan dengan kegiatan koperasi. Keputusan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor 98KEPM.KUKMIX2004: 1. Suatu pembekalan bagi seluruh anggota Ikatan Notaris Indonesia INI dan memberikan sertifikasi kepada Notaris, dan diberi wewenang membuat akta 83 Ibid. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara koperasi yang meliputi akta pendirian, perubahan, berita acara dan akta-akta lain yang berkaitan dengan itu. 2. Bahwa Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah UKM dan Ikatan Notaris Indonesia INI sepakat menunjuk Ikatan Notaris Indonesia INI sebagai satu-satunya organisasi profesi Notaris bagi segenap Notaris di seluruh Indonesia, untuk mempersiapkan dan membuat standar akta pendirian, perubahan, berita acara, dan akta-akta lain yang berkaitan dengan koperasi sebagai badan hukum, yang berlaku baku dan akan digunakan sebagai pedoman bagi para Notaris, serta memberikan saran dan pertimbangan pada Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah UKM dalam rangka peningkatan pelayanan kepada masyarakat. 84 Hal-hal yang berkaitan dengan teknis pelayanan kerjasama ini, apabila diperlukan, akan diatur lebih lanjut secara bersama-sama oleh Kementerian Koperasi dan Usaha Mikro Kecil dan Menengah UMKM dan Ikatan Notaris Indonesia INI dan merupakan satu kesatuan dengan naskah nota Kesepahaman MoU ini. 85 Sebagai langkah konkrit dari adanya penandatanganan nota kesepahaman MoU tersebut, maka pada tanggal 24 September 2004, pemerintah melalui Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah UKM mengeluarkan Keputusan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia Nomor 98KEPM.KUKMIX2004 tentang Notaris sebagai Pembuat Akta Koperasi. 84 Karmila, 2006, Op.Cit, hal. 69. 85 Guritno Kusumo, Tien Norman dan Arry Supratmo, Renvoi, Juli 2004, hal. 26. p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, sim ply open the docum ent you want to convert, click “print”, select the “ Broadgun pdfMachine printer” and that’s it Get yours now Universitas Sumatera Utara

6. Prosedur menjadi Notaris Pembuat Akta Koperasi NPAK