Identifikasi Keberbakatan Cabang Olahraga Loncat Indah Identifikasi Keberbakatan Cabang Olahraga Lari Lompat

commit to user 40

3. Identifikasi Keberbakatan Cabang Olahraga Loncat Indah

Data idetifikasi keberbakatan cabang olahraga Loncat Indah pada siswa putra kelas 1 SMP Negeri Se-Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar Tahun 2008 sebagai berikut : 5 10 15 20 25 SB B CB KB TB Gambar 3. Grafik identifikasi bakat cabang olahraga Loncat indah Berdasarkan Grafik tersebut menunjukkan bahwa, berdasarkan hasil tes keberbakatan yang meliputi tes Tinggi badan, Tinggi duduk, Berat badan, Rentang tangan, Lempar tangkap bola tenis, Lempar bola basket , Loncat tegak, Lari kelincahan, Lari cepat 40 meter, Lari Multi tahap MFT pada siswa putra kelas 1 SMP Negeri Se-Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar Tahun 2008 yang berjumlah 95 siswa yang memiliki kategori berbakat pada cabang olahraga Loncat Indah sebanyak 1 siswa, yang memiliki kategori cukup berbakat dalam cabang olahraga Loncat Indah sebanyak 25 siswa, dan yang memiliki kategori kurang berbakat dalam cabang olahraga Loncat Indah sebanyak 8 siswa. commit to user 41

4. Identifikasi Keberbakatan Cabang Olahraga Lari Lompat

Data idetifikasi keberbakatan cabang olahraga Lari Lompat pada siswa putra kelas 1 SMP Negeri Se-Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar Tahun 2008 sebagai berikut : 2 4 6 8 10 12 14 SB B CB KB TB Gambar 4. Grafik identifikasi bakat cabang olahraga Lari Lompat Berdasarkan Grafik tersebut menunjukkan bahwa, berdasarkan hasil tes keberbakatan yang meliputi tes Tinggi badan, Tinggi duduk, Berat badan, Rentang tangan, Lempar tangkap bola tenis, Lempar bola basket , Loncat tegak, Lari kelincahan, Lari cepat 40 meter, Lari Multi tahap MFT pada siswa putra kelas 1 SMP Negeri Se-Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar Tahun 2008 yang berjumlah 95 siswa yang memiliki kategori sangat berbakat pada cabang olahraga Lari Lompat sebanyak 1 siswa, yang memiliki kategori berbakat dalam cabang olahraga Lari Lompat sebanyak 6 siswa, yang memiliki kategori cukup berbakat dalam cabang olahraga Lari Lompat sebanyak 14 siswa, dan yang memiliki kategori kurang berbakat dalam cabang olahraga Lari Lompat sebanyak 2 siswa. commit to user 42

5. Identifikasi Keberbakatan Cabang Olahraga Tenis Meja