Simpulan SIMPULAN DAN SARAN

105 2. Masyarakat hendaknya melakukan penaburan bubuk abate setiap 2-3 bulan pada TPA, sehingga dapat mengurangi risiko keberadaan larva Aedes aegypti dan terjadinya DBD. 3. Masyarakat hendaknya menghindari kebiasaan menggantung pakaian di dalam rumah agar mengurangi risiko terjadinya DBD. 7.2.3 Saran Bagi Peneliti Selanjutnya 1. Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut dengan menggunakan penelitian jenis kualitatif, sehingga informasi tentang faktor- faktor yang terkait dengan pelaksanaan 3M Plus khususnya faktor budaya bisa dibahas secara mendalam. 2. Perlu dilakukan observasi jentik dengan menggunakan single larva methode untuk memastikan lebih lanjut apakah jentik yang ditemukan Aedes aegypti atau bukan. DAFTAR PUSTAKA Achmadi, Umar Fachmi. 2008. Manajemen Penyakit Berbasis Wilayah. Penerbit Rajawali Pers, Jakarta. Achmadi, Umar Fachmi. 2011. Dasar-Dasar Penyakit Berbasis Lingkungan. PT Rajagafindo Persada: Jakarta. Alupaty, dkk. 2012. Pemetaan Distribusi Densitas Larva Aedes aegypti dan Pelaksanaan 3M dengan Kejadian DBD di Kelurahan Kalukuang Kecamatan Tallo Kota Makassar Tahun 2012. Jurnal Kesehatan Lingkungan. Universitas Hasanuddin. Makassar. Anggara. 2005. Hubungan 3M dan 3M plus dengan keberadaan larva aedes aegypti di wilayah Kerja Puskesmas Dahlia Kota Makassar Tahun 2005. Skripsi. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Universitas Hasanuddin. Makassar. Azwar, M. 2009. Faktor yang berhubungan dengan kejadian demam berdarah dengue di wilayah kerja Puskesmas Lompoe Kota Pare-Pare. Skripsi. Universitas Hasanuddin. Makassar. Benvie. 2005. Hubungan 3M dan 3M plus dengan Demam Berdarah Dengue di wilayah Puskesmas Maricayya Selatan. Skripsi. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Universitas Hasanuddin. Makassar. Bustan, M, N. 2007. Epidemiologi Penyakit Menular. Surakarta: Rineka Cipta. Cendrawirda. 2003. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Terjadinya Penyakit Demam Berdarah Dengue Di Kelurahan Tembelahan Kota Kecamatan Tembelahan Kabupaten Endragem Heler Propinsi Riau Tahun 2003. Skripsi. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Univeristas Sumatera Utara. Medan. Dahlan, M.Sopiyudin. 2010. Evidence Based Medicine Seri 3:Langkah-langkah Membuat Proposal Penelitian Bidang Kedokteran dan Kesehatan. Cetakan kedua, Sagung Seto: Jakarta. Dewi, dkk. 2013. Hubungan Pemberantasan Sarang Nyamuk PSN DBD dengan