Prestasi Peran diri untuk menjadi siswa berprestasi Peranan orang tua dalam prestasi anak

bakat yang dimiliki siswa dan kurangnya perhatian terhadap siswa yang berprestasi. Dalam artian sekolah hanya mau menerima kabar baik tanpa ada tindak lanjut terhadap siswa yang berprestasi.

2.3.1 Prestasi

Prestasi adalah dambaan setiap orang, namun tidak semua orang bisa menjadi orang yang berprestasi. Menurut adi nugroho. Prestasi adalah segala jenis pekerjaan yang berhasil dan prestasi itu menunjukkan kecakapan suatu bangsa.

2.3.2 Peran diri untuk menjadi siswa berprestasi

Semua orang berusaha untuk menjadi yang terbaik, banyak cara dan jalan yang diterapkan masing-masing siswa setiap anak memiliki macam- macam gaya yang diperoleh prestasi. Ada beberapa cara yang dapat mencapai prestasi : 1. Luruskan niat Meluruskan niat dalam belajar selain untuk menambah wawasan juga untuk ibadah dengan Tuhan. 2. Kesungguhan dalam minat Sekolah bukanlah sekedar untuk bermain, mencari teman, dll tetapi sekolah adalah aktivitas belajar yang memerlukan kesungguhan. 3. Disiplin dalam menggunakan waktu Disiplin dalam menggunakan aktu merupakan hal yang utama untuk mencapai sebuah keberhasilan secerdas dan sekaya apapun kita tanpa displin maka prestasi itu takkan pernah kita capai. Disiplin waktu perlu diterapkan dalam kehidupan kita sehari-hari. 38 4. Percaya diri Percaya diri merupakan hal yang penting bagi setiap orang, karena lota harus percaya pada kemampuan yang kita miliki. 5. Tentukan target Pada perjalanan setiap manusia tentu selalu memiliki tujuan kemana kita melangkah dan apa yang akan kita lakukan. Jika kita ingin memiliki prestasi maka kita harus memiliki target dalam belajar, berapa nilai yang harus di capai. Semua target yang dudah ditentukan harus dilakukan secara maksimal agar target tersebut bisa tercapai. 6. Tumbuhkan motivasi Motivasi atau dorongan perlu dimiliki oleh setiap orang baik motivasi diri sendiri ataupun dari orang lain. Pelajar yang berpretasi adalah pelajar yang memiliki motivasi besar untuk maju.

2.3.3 Peranan orang tua dalam prestasi anak

Orang tua adalah lembaga yang terpenting dan juga sebagai media utama untuk keberhasilan anak yakni dalam hal berprestasi. Orang tua memiliki peranan penting bagi anak. Banyak cara yang dilakukan dan diterapkan dalam menunjang hal tersebut. 2.3.3.1 Kotmitmen orang tua Pandangan keliru sebagaian kecil orang tua adalah mengarahkan tanggung jawab belajar anak kepada pihak sekolah. Prestasi anak disekolah hanya tergantung pada pembelajaran yang dijalankan oleh guru. Justru orang tua memiliki peranan penting yang tak kalah pentingnya dalam menciptakan anak berprestasi. Kerjasama antara orang tua dan sekolah dapat meningkatkan prestasi belajar anak disekolah. 39 2.3.3.2 Lingkungan belajar Peranan penting orang tua di rumah adalah menciptakan lingkungan belajar yang kondusif bagi anak. Artinya orang tua menciptakan suasana yang dapat mendorong anak untuk mau belajar dirumah. Menyediakan fasilitas dan kebutuhan anak di rumah. 2.3.3.3 Peraturan dirumah Aturan dirumah tangga perlu disepakati oleh semua anggota keluarga. 2.3.3.4 Pemberian hadiah kepada anak Perlu budayakan pemberian hadiah kepada anak yang berprestasi. Dan hadiah itu dapat menarik bagi anak dan meningkatkan semangat berprestasi. 2.3.3.5 Kemandirian anak Orang tua perlu mendampingi anak. Namun bukan selalu membantu kesulitan anak. Biarkan anak dapat menyelesaikan kesulitan yang dihadapi. Tugas orang tua hanya mengarahkan dan memberikan motivasi dalam menyelesaikan masalah. Sikap diambil agar anak tidak tergantung kepada orang tua.

2.3.4 Peran guru terhadap siswa berprestasi