Analisis Hasil Uji Hipotesis A. Uji Hipotesis I Uji Hipotesis II

D. Analisis Hasil Uji Hipotesis A. Uji Hipotesis I

Tabel 4.4 Paired Samples Statistic Mean N Std. Deviation Std. Error Mean Pair 1 ROA SATU TAHUN SEBELUM .9725 12 1.62882 .47020 ROA SATU TAHUN SESUDAH 4.4545 12 12.50995 3.61131 Sumber: Lampiran 6, 2010 Tabel Paired Sample Statistics Tabel 4.4 menunjukkan bahwa return on total asset satu tahun sesudah dengan satu tahun sebelum sertifikasi ISO 9001:2000 mengalami peningkatan dari rata-rata awal 0.9725 menjadi 4.4545. Tabel 4.5 Paired Samples Test Paired Differences Mean Std. Deviation t df Sig. 2- tailed Pair 1 Satu Tahun Sebelum Satu Tahun Sesudah -3.91878 17.41271 -0.746 11 0.473 Sumber: Lampiran 6, 2010 Tabel Paired Samples Test Tabel 4.5 pada kolom Mean menunjukkan perbedaan rata-rata sebelum treatment dengan sesudah treatment yaitu -3.91878. Kolom Std. Deviation menunjukkan standard deviasi dari nilai perbedaan rata-rata yaitu 17.41271. Sig 2-tailed 0.473 ½α 0,025 maka H1 ditolak, yaitu tidak terdapat perbedaan yang signifikan return on total assets antara satu tahun sebelum dan satu tahun sesudah sertifikasi sistem manajemen mutu ISO 9001:2000 pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Universitas Sumatera Utara Sehingga hasil yang diperoleh sesuai dengan hasil yang diuraikan pada landasan teori yakni setelah sertifikasi ISO diharapkan profitabilitas perusahaan akan meningkat.

B. Uji Hipotesis II

Walaupun sudah dilakukan transformasi data, return on total assets dua tahun setelah sertifikasi ISO 9001:2000 tidak berdistribusi normal sehingga untuk mengetahui perbedaan return on total assets satu tahun sebelum dan dua tahun setelah sertifikasi ISO 9001:2000 dilakukan uji Wilcoxon. Tabel 4.6 Ranks N Mean Rank Sum of Ranks ROA DUA TAHUN SESUDAH - ROA SATU TAHUN SEBELUM Negative Ranks 3a 5.00 15.00 Positive Ranks 9b 7.00 63.00 Ties 0c Total 12 Sumber: Lampiran 7, 2010 Tabel Paired Sample Statistics Tabel 4.6 menunjukkan bahwa return on total assets dua tahun sesudah dengan satu tahun sebelum sertifikasi ISO 9001:2000 mengalami penurunan dari rata-rata awal 7,00 menjadi 5,00. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.7 Test Statisticsb ROA DUA TAHUN SESUDAH - ROA SATU TAHUN SEBELUM Z -1.883a Asymp. Sig. 2-tailed .060 Sumber: Lampiran 7, 2010 Tabel Test Statistics Tabel 4.7 menunjukkan nilai Asymp. Sig 2-tailed 0.060 ½α 0,025 maka H2 ditolak, yaitu tidak terdapat perbedaan yang signifikan return on total assets antara satu tahun sebelum dan dua tahun sesudah sertifikasi sistem manajemen mutu ISO 9001:2000 pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Sehingga hasil yang diperoleh tidak sesuai dengan hasil yang diuraikan pada landasan teori yakni setelah sertifikasi ISO diharapkan profitabilitas perusahaan akan meningkat.

C. Uji Hipotesis III Tabel 4.8

Dokumen yang terkait

Pengaruh Penerapan Sertifikasi ISO 9001 : 2000 Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Jakarta

0 28 73

Analisis Profitabilitas Sebelum dan Sesudah Memperoleh Sertifikasi ISO 9001:2000 pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Jakarta

1 31 116

ANALISIS KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 17 1

ANALISIS KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 5 5

ANALISIS KINERJA KEUANGAN SEBELUM DAN SESUDAH AKUISISI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 32 5

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH SERTIFIKASI ISO 9000 PADA BEBERAPA PERUSAHAAN DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 2 16

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Sebelum Dan Sesudah Adopsi Ifrs

1 4 16

Analisis Profitabilitas Berbagai Sektor Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Sebelum dan Sesudah Penerapan Asean-China Free Trade Area.

0 0 6

KAKPM-32. ANALISIS EFISIENSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA SEBELUM DAN SESUDAH BERLAKUNYA UNDANG-UNDANG PERPAJAKAN 2000

0 0 14

1 ANALISIS PROFITABILITAS SEBELUM DAN SESUDAH PERISTIWA STOCK SPLIT (Studi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di BEI)

0 0 89