Sri Heryati, 2015 PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA KONSEP
SUMBER ENERGI GERAK DIKELAS IV Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu
Catatan penilaian : 12
× 10, ℎ
4 + 4 + 4 12
× 10 = 10
D. Analisis Data
Analisis data terdiri dari :
1. Teknik Pengumpulan Data
Pengumpulan data disini dilakukan dengan cara : a.
Observasi, memuat lembar observasi minat belajar siswa. b.
Tes, membuat lembar tes untuk siswa. 2.
Pengolahan Data Maksud pengolahan data dilihat dari nilai yang di dapat siswa dan jumlah
siswa. 3.
Analisis Data Kriteria penilaian yaitu
Nilai = ℎ � � � �
� � ℎ �
ℎ � × 100
4. Penafsiran Data
Maksud dari penafsir disini adalah tafsiran hasil dari nilai banyaknya presentase yang didapat.
Sri Heryati, 2015 PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA KONSEP
SUMBER ENERGI GERAK DIKELAS IV Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu
BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI
A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas tentang “Penerapan Pendekatan Saintifik Untuk meningkatkan Hasil Belajar IPA Pada Konsep
Sumber Energi Gerak Di Kelas IV Penelitian Tindakan Kelas di Kelas IV SDN
Sumampir Kecamatan Purwakarta Kota Cilegon” dapat disimpulkan
sebagai berikut :
1. Perencanaan pembelajaran dengan pendekatan saintifik berjalan dengan
baik, dengan mempersiapkan berbagai rencana pembelajaran, desain pembelajaran, objek pengamatan, serta lokasi kunjungan yang dilakukan
pada saaat pengamatan.semuanya berjalan sesuai rencana yang sudah dibuat.
2. Implementasi pembelajaran dengan penerapan pendekatan saintifik pada
konsep sumber energi gerak bahwa pada saat pelaksanaan siswa sudah mengikuti lima langkah pendekatan saintifik mengamati, menanya,
mengumpulkan informasi,menalar, dan mengomunikasikan yang sudah diberikan guru, dengan objek pembelajaran sumber energi gerak. Siswa
sangat aktif dan antusias dalam melakukan pembuatan kincir-kincir sederhana serta menjadi pembelajaran yang menyenangkan untuk siswa.
Aktifitas siswa dalam pelaksanaan pembelajaran ini berhasil dengan melihat peningkatan aktifitas disetiap siklusnya.
3. Setelah pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik terjadi
peningkatan pemahaman siswa terhadap konsep sumbe energi gerak. Hal ini terbukti dari nilai rata-rata hasil belajar siswa yang terus meningkat
dari pra siklus sampai dengan siklus III yaitu : pra siklus 56, siklus I 64, siklus II 77, dan siklus III 87. Peningkatan pemahaman siswa ini karena
pembelajaran yang mengkaitkan materi yang diajarkan dengan situasi dunia nyata siswa dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
Dengan pembelajaran seperti itu memungkinkan siswa mempunyai daya
Sri Heryati, 2015 PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA KONSEP
SUMBER ENERGI GERAK DIKELAS IV Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu
ingat yang lebih lama tersimpan dalam memorinya, karena mengamati, mendengar, melakukan sendiri dan menyimpulkan sendiri apa yang
dilakukannya. Belajar dengan mengalami langsung apa yang dipelajarinya dibandingkan dengan sekedar tahu berdasarkan penjelasan ternyata dapat
mengendap lebih lama daya ingat siswa sehingga pembelajarannya pun lebih bermakna. Dengan menggunakan pendekatan Saintifik di kelas IV
SDN Sumampir maka hasil belajar siswa meningkat.
B. Rekomendasi