Pajak Tangguhan lanjutan Deferred Tax continued

Indonesian language. PT WISMILAK INTI MAKMUR TBK DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2012 dan 2011 Disajikan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT WISMILAK INTI MAKMUR TBK AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years Ended December 31, 2012 and 2011 Expressed in Rupiah, unless Otherwise Stated 62 20. LIABILITAS IMBALAN KERJA lanjutan 20. EMPLOYEE BENEFITS LIABILITY continued Program Manfaat Karyawan lanjutan Employee Benefits Program continued Perubahan atas nilai kini liabilitas imbalan pasti sebagai berikut: Changes in the present value of defined benefit obligation are as follows: 2012 2011 Saldo awal tahun 28.246.209.000 17.545.980.000 Balance at the beginning of the year Liabilitas imbalan pasti dari Defined benefit obligation of the entitas anak yang dijual 1.884.387.000 - sold subsidiary Beban jasa kini 4.083.833.802 4.665.339.000 Current service cost Pembayaran manfaat 2.899.664.260 655.381.000 Benefits paid Beban bunga 1.845.327.540 1.579.138.000 Interest cost Kerugian aktuarial 14.104.190.397 5.111.133.000 Actuarial losses Total 43.495.509.479 28.246.209.000 Total Rincian beban imbalan kerja periode berjalan adalah sebagai berikut: The details of employee benefits expense are as follows: 2012 2011 Beban jasa kini 4.083.833.802 4.665.339.000 Current service cost Beban bunga 1.845.327.540 1.579.138.000 Interest cost Amortisasi biaya jasa lalu 14.708.000 213.589.000 Amortization of past service cost Dampak kurtailmen - 139.803.000 Effect of curtailment Amortisasi laba aktuarial 303.056.667 28.471.000 Amortization of actuarial gain Neto 6.246.926.009 6.346.734.000 Net Jumlah yang terkait dengan liabilitas imbalan kerja adalah sebagai berikut: The amounts relating to the employee benefits liabilities are as follows: 2012 2011 2010 2009 2008 Kewajiban imbalan pasti 43.495.509.479 28.246.209.000 17.545.980.000 11.383.070.000 8.488.043.000 Defined benefit obligation Defisit 43.495.509.479 28.246.209.000 17.545.980.000 11.383.070.000 8.488.043.000 Deficit Penyesuaian atas liabilitas Experienced adjustments on imbalan pasti 14.104.190.397 5.111.133.000 2.788.594.000 43.441.000 109.662.000 defined benefit liabilities Penyesuaian atas liabilitas imbalan pasti merupakan keuntungan kerugian aktuarial yang berasal dari selisih antara nilai perhitungan liabilitas imbalan pasti dengan hasil realisasinya. Experience adjustments on employee benefit liabilities represent the actuarial gains losses resulting from the differences between realized and calculated values for the defined benefit obligations. Analisa sensitivitas untuk risiko tingkat diskonto Sensitivity analysis for discount rate risk Pada tanggal 31 Desember 2012, jika tingkat diskonto meningkat sebesar 1 poin dengan semua variabel konstan, maka liabilitas imbalan kerja lebih rendah sebesar Rp756 juta, sedangkan jika tingkat diskonto menurun 1 poin, maka liabilitas imbalan kerja lebih tinggi sebesar Rp250 juta. As of December 31, 2012, if the discount rate is higher one point with all other variables held constant, the employee benefits liability would have been Rp756 million lower, while if the discount rate is lower one point, the employee benefits liability would have been Rp250 million higher. Manajemen Grup telah mereviu asumsi yang digunakan dan berpendapat bahwa asumsi tersebut sudah memadai. Manajemen berkeyakinan bahwa liabilitas imbalan kerja tersebut telah memadai untuk menutupi liabilitas imbalan kerja Grup. The management of the Group has reviewed the assumptions used and agrees that these assumptions are adequate. Management believes that the liability for employee benefits is sufficient to cover the Group’s liability for its employee benefits. Indonesian language. PT WISMILAK INTI MAKMUR TBK DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal 31 Desember 2012 dan 2011 Disajikan dalam Rupiah, kecuali Dinyatakan Lain PT WISMILAK INTI MAKMUR TBK AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Years Ended December 31, 2012 and 2011 Expressed in Rupiah, unless Otherwise Stated 63 21. MODAL SAHAM 21. SHARE CAPITAL Susunan pemegang saham Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2012 adalah sebagai berikut: The Company’s shareholding structure as of December 31, 2012 is as follows: Ditempatkan dan Disetor PenuhIssued and fully paid Persentase Kepemilikan Jumlah Saham Percentage of Total Shares Ownership TotalTotal Central Tower Capital Pte. Central Tower Capital Pte. Ltd., Singapura 472.018.070 22,48 47.201.807.000 Ltd., Singapore Ronald Walla Direktur Utama 203.651.770 9,70 20.365.177.000 Ronald Walla President Director Stephen Walla 203.651.770 9,70 20.365.177.000 Stephen Walla Gaby Widjajadi 196.039.780 9,34 19.603.978.000 Gaby Widjajadi Indahtati Widjajadi Komisaris 160.350.820 7,64 16.035.082.000 Indahtati Widjajadi Commissioner Ir. Sugito Winarko Direktur 152.738.830 7,26 15.273.883.000 Ir. Sugito Winarko Director Gitawati Winarko 40.730.360 1,94 4.073.036.000 Gitawati Winarko Gunarwan Winarko 20.365.180 0,97 2.036.518.000 Gunarwan Winarko Dipoyono Winarko 20.365.180 0,97 2.036.518.000 Dipoyono Winarko Masyakarat masing-masing Public each less than kepemilikan kurang dari 5 629.962.000 30,00 62.996.200.000 5 ownership Total 2.099.873.760 100,00 209.987.376.000 Total Berdasarkan Akta Notaris Yulia, S.H., No. 24 tanggal 10 September 2012, pemegang saham Perusahaan telah memutuskan sebagaimana tercantum dalam Keputusan Sirkuler Para Pemegang Saham Perusahaan yang lengkap ditandatangani pada tanggal 8 September 2012, antara lain, menyetujui perubahan nilai nominal saham Perusahaan dari Rp1.000 menjadi Rp100. Based on Notarial Deed No. 24 of Yulia, S.H., dated September 10, 2012, the Company’s shareholders have decided as stated in Circular Resolution of the Company’s Shareholders which is completely signed on September 8, 2012, among others, change the Company’s share nominal value from Rp1,000 to Rp100. Susunan pemegang saham Perusahaan pada tanggal 31 Desember 2011 adalah sebagai berikut: The Company’s shareholding structure as December 31, 2011 is as follows: Ditempatkan dan Disetor PenuhIssued and fully paid Persentase Kepemilikan Jumlah Saham Percentage of Total Shares Ownership TotalTotal Ronald Walla Komisaris Utama 29.998.199 20,41 29.998.199.000 Ronald Walla President Commissioner Stephen Walla 29.998.199 20,41 29.998.199.000 Stephen Walla Gaby Widjajadi 28.876.941 19,65 28.876.941.000 Gaby Widjajadi Indahtati Widjajadi Komisaris 23.619.907 16,07 23.619.907.000 Indahtati Widjajadi Commissioner Ir. Sugito Winarko Direktur 22.498.649 15,30 22.498.649.000 Ir. Sugito Winarko Director Gitawati Winarko 5.999.641 4,08 5.999.641.000 Gitawati Winarko Gunarwan Winarko 2.999.820 2,04 2.999.820.000 Gunarwan Winarko Dipoyono Winarko 2.999.820 2,04 2.999.820.000 Dipoyono Winarko Total 146.991.176 100,00 146.991.176.000 Total Pada bulan Juni 2012, para pemegang saham Perusahaan mengalihkan kepemilikan saham sebanyak 47.201.807 saham senilai Rp47.201.807.000 kepada Central Tower Capital Pte. Ltd., Singapura, dengan rincian sebagai berikut: In June 2012, the Company’s shareholders transferred their 47,201,807 shares amounting to Rp47,201,807,000 to Central Tower Capital Pte. Ltd., Singapore, with details as follow : - Ronald Walla sebanyak 9.633.022 saham senilai Rp9.633.022.000, berdasarkan Akta Perjanjian Jual Beli Saham No. 23 dari Notaris Stephanus R. Agus Purwanto tanggal 16 Juni 2012; - Ronald Walla transferred 9,633,022 shares amounting to Rp9,633,022,000, based on Shares Sales and Purchase Agreement No. 23 of Notary Stephanus R. Agus Purwanto dated June 16, 2012;