Tentukan chart styles pada kotak Chart Style untuk menentukan layout

0 Teknologi Informasi dan Komunikasi XI 5. Kemudian klik tombol Enter, sehingga muncul gambar seperti berikut.

1. Mengatur Format Graik

Anda dapat melakukan modiikasi lagi, jika hasilnya dirasakan kurang memuas-kan, misalnya warna graiknya, legendanya, letak judul sumbu X- nya, maupun judul graiknya serta pengubahan fontnya. Cara untuk mengatur format tampilan graik adalah sebagai berikut. Aktifkanlah graik dengan cara klik pada area graik, Anda akan mendapatkan Tab Format secara otomatis pada baris Tab seperti berikut. Gambar .. Pengaturan graik dapat dilakukan melalui tab Format Keterangan: No Nama Sub Tab Kegunaan 1. Current Selection a. Chart Area Digunakan untuk menyeleksi area graik yang akan dimodiikasi b. Format Selection Untuk mengatur format pada area graik khususnya bingkai graik yang dipilih c. Reset to match style Mengembalikanmenghilangkan format ke semula 2. Shape Style Untuk membuatmemodiikasi bingkai graik Gambar .. Hasil pilihan graik Cari Tahu Untuk mendapatkan informasi yang lebih mendalam tentang pembuatan graik dalam Microsoft Excel 2007 Anda dapat mengakses link berikut melalui internet. http:mugi.or.id blogsfauziarchive 2008 0921membuat- graik-interaktif-dan- dinamis-dengan- pivotchart-excel- 2007.aspx

Bab 5: Menggunakan Program Pengolah Angka Untuk Menghasilkan Informasi

3. WordArt Style Untuk membuat dan memodiikasi teks pada graik dengan format huruf indah WordArt, sekaligus dengan pewarnaannya 4. Arrange Untuk mengatur tata letak graik 5. Size Untuk mengatur ukuran graik dalam dokumen Dari masing-masing subtab tersebut Anda dapat memodiikasi graik sesuai selera Anda. Perhatikan graik berikut sebagai hasil modiikasi.

2. Menempatkan Graik

Graik yang telah dibuat, terkadang akan ditempatkan tidak dalam satu dokumen Excel. Graik tersebut juga dapat ditempatkan ke dalam dokumen Word. Untuk membantu meletakkan graik ke dalam dokumen tertentu, Excel 2007 dilengkapi fasilitas tersebut di dalam tab Design, yaitu subtab Location dengan icon Move Chart. Gambar .. Pilihan Move Chart untuk menempatkan graik Gambar .. Graik yang sudah dimodiikasi Ikon Move Chart Pada saat Anda mengklik tombol Move Chart akan muncul kotak dialog sebagai berikut. Gambar .0. Kotak dialog posisi penempatan graik dalam dokumen