Deskripsi Hasil Penelitian HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

54

4.2. Deskripsi Hasil Penelitian

4.2.1. Deskripsi Mengenai Variabel Ukuran Perusahaan X

1 . Dari hasil penelitian yang dilakukan mengenai ukuran perusahaan Otomotif yang terdaftar pada PT. Bursa Efek Indonesia diperoleh data sebagai berikut : Tabel 4.1 : Data Ukuran Perusahaan X 1 Perusahaan Otomotif di Bursa Efek Indonesia Tahun 2004 – 2007 No Nama Perusahaan Tahun Ukuran Perusahaan 2004 13,59 2005 13,66 2006 13,76 1 PT. Astra International Tbk. 2007 13,80 2004 12,39 2005 12,48 2006 12,48 2 PT. Astra Otoparts Tbk. 2007 12,54 2004 12,80 2005 12,87 2006 12,86 3 PT. Gajah Tunggal Tbk. 2007 12,93 2004 11,64 2005 11,66 2006 11,66 4 PT. Goodyear Indonesia Tbk. 2007 11,76 2004 12,23 2005 12,23 2006 12,18 5 PT. Indo Kordsa 2007 12,19 2004 12,53 2005 12,63 2006 12,65 6 PT. Indomobil Sukses Internasional Tbk. 2007 12,69 2004 11,28 2005 11,28 2006 11,34 7 PT. Nipress Tbk. 2007 11,46 55 No Nama Perusahaan Tahun Ukuran Perusahaan 2004 11,64 2005 11,75 2006 11,77 8 PT. Prima Alloy Steel Tbk. 2007 11,73 2004 11,81 2005 11,82 2006 11,86 9 PT. Selamat Sempurna Tbk. 2007 11,92 Sumber : Data Bursa Efek Indonesia diolah peneliti Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui nilai dividen yang dicapai oleh 9 perusahaan Otomotif yang diamati selama periode tahun 2004 hingga tahun 2007. Dari tabel di atas nampak bahwa perusahaan otomotif yang memiliki nilai ukuran perusahaan tertinggi adalah PT. Astra International Tbk. pada tahun 2007, yakni sebesar 13,80. Nilai tersebut menunjukkan besarnya kekayaan yang dimiliki oleh suatu perusahaan. Sedangkan pada tahun 2004 dan 2005, PT. Nipress Tbk. mencapai nilai ukuran perusahaan terkecil yakni sebesar 11,28. Hal menunjukkan bahwa kemampuan perusahaan dalam melunasi kewajiban atau hutang perusahaan sangat kecil sehingga keadaan perusahaan menjadi semakin buruk.

4.2.2. Deskripsi Mengenai Variabel Profitabilitas X

2 Dari hasil penelitian yang dilakukan mengenai profitabilitas perusahaan Otomotif yang terdaftar pada PT. Bursa Efek Indonesia diperoleh data sebagai berikut : 56 Tabel 4.2 : Data Profitabilitas X 2 Perusahaan Otomotif di Bursa Efek Indonesia Tahun 2004 – 2007 No Nama Perusahaan Tahun Profitabilitas 2004 0,120 2005 0,089 2006 0,067 1 PT. Astra International Tbk. 2007 0,093 2004 0,076 2005 0,072 2006 0,084 2 PT. Astra Otoparts Tbk. 2007 0,108 2004 0,070 2005 0,072 2006 0,022 3 PT. Gajah Tunggal Tbk. 2007 0,014 2004 0,033 2005 -0,008 2006 0,026 4 PT. Goodyear Indonesia Tbk. 2007 0,039 2004 0,029 2005 0,068 2006 0,012 5 PT. Indo Kordsa 2007 0,025 2004 0,013 2005 0,004 2006 -0,025 6 PT. Indomobil Sukses Internasional Tbk. 2007 0,002 2004 -0,017 2005 0,014 2006 0,029 7 PT. Nipress Tbk. 2007 0,016 2004 0,022 2005 0,007 2006 -0,004 8 PT. Prima Alloy Steel Tbk. 2007 0,004 2004 0,078 2005 0,070 2006 0,075 9 PT. Selamat Sempurna Tbk. 2007 0,075 Sumber : Data Bursa Efek Indonesia diolah peneliti 57 Berdasarkan tabel di atas, dapat diketahui nilai profitabilitas yang dicapai oleh 9 perusahaan Otomotif yang diamati selama periode tahun 2004 hingga tahun 2007. Dari tabel diatas nampak bahwa perusahaan otomotif yang memiliki nilai profitabilitas tertinggi adalah PT. Astra International Tbk. pada tahun 2004, yakni sebesar 0,120. Nilai tersebut menunjukkan tingginya laba yang dihasilkan oleh perusahaan tersebut. Sedangkan pada tahun 2006, PT. Indomobil Sukses Internasional Tbk. mencapai nilai profitabilitas terendah yakni sebesar -0,025. Hal tersebut disebabkan karena pada tahun tersebut pemasukan perusahaan yang didapatkan kecil sehingga perusahaan dalam memperoleh laba sangat kecil.

4.2.3. Deskripsi Mengenai Variabel Leverage Operasi X

3 Dari hasil penelitian yang dilakukan mengenai leverage operasi perusahaan Otomotif yang terdaftar pada PT. Bursa Efek Indonesia diperoleh data sebagai berikut : Tabel 4.3 : Data Leverage Operasi X 3 Perusahaan Otomotif di Bursa Efek Indonesia Tahun 2004 – 2007 No Nama Perusahaan Tahun Leverage Operasi 2004 0,58 2005 0,58 2006 0,61 1 PT. Astra International Tbk. 2007 0,50 2004 0,43 2005 0,46 2006 0,38 2 PT. Astra Otoparts Tbk. 2007 0,35 2004 0,73 2005 0,73 2006 0,71 3 PT. Gajah Tunggal Tbk. 2007 0,72 58 No Nama Perusahaan Tahun Leverage Operasi 2004 0,35 2005 0,40 2006 0,38 4 PT. Goodyear Indonesia Tbk. 2007 0,48 2004 0,58 2005 0,52 2006 0,45 5 PT. Indo Kordsa 2007 0,49 2004 0,89 2005 0,90 2006 0,91 6 PT. Indomobil Sukses Internasional Tbk. 2007 0,92 2004 0,58 2005 0,56 2006 0,60 7 PT. Nipress Tbk. 2007 0,67 2004 0,71 2005 0,77 2006 0,79 8 PT. Prima Alloy Steel Tbk. 2007 0,76 2004 0,37 2005 0,34 2006 0,33 9 PT. Selamat Sempurna Tbk. 2007 0,38 Sumber : Data Bursa Efek Indonesia diolah peneliti Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa selama tahun 2004 hingga tahun 2007, nilai leverage tertinggi untuk 9 perusahaan otomotif yang diteliti, adalah PT. Indomobil Sukses International Tbk. yakni sebesar 0,92 yang dicapai pada tahun 2007. Sedangkan perusahaan otomotif yang memiliki nilai leverage terendah adalah PT. Selamat Sempurna Tbk pada tahun 2006 yakni sebesar 0,033. 59

4.3. Deskripsi Hasil Pengujian