Prosedur pelayanan PT Bank Sumut Syariah

Harga taksiran emas yang dimaksudkan adalah harga taksiran emas. Pengetahuan dan keahlian menilai kadar emas sangat dibutuhkan oleh penaksir dalam penilaian emas. Syarat-syaratnya adalah penaksir tidak buta warna, emas yang diuji harus sama dengan jenis jarum uji, cara memegang dan menggoreskan jarum uji selalu sama dan tetap, jenis air uji sesuai dengan perkiraan karat emas serta jumlah, ukuran goresan dan jarum uji juga harus sama. Objek jaminan hanya berupa emas minimal 18 karat. Nilai pinjaman senilai 80 dari nilai taksiran emas. Harga taksiran barang tersebut sesuai peraturan yang ditetapkan oleh PT. Bank Syariah Mandiri.

4.5. Prosedur pelayanan PT Bank Sumut Syariah

Melihat semakin berkembangnya permintaan warga masyarakat dan kian diterimanya pola bisnis berbasis syariah dalam praktek prekonomian di Indonesia, maka banyak bank dan lembaga keuangan lainnya tertarik untuk menerapkan pola serupa apalagi pola pegadaian syariah memungkinkan perusahaan dapat lebih proaktif dan lebih produktif dalam mempromosikan agar dapat menghasilkan berbagai produk jasa keuangan modern, seperti jasa piutang atau jual beli. Pada produk gadai model dimaksud, nilai-nilai dan prinsip syariah dalam hal gadai dapat diimplementasikan selain itu, fungsinya juga dapat dipertimbangkan sebagai lembaga intermediasi bagi warga masyarakat terhadap sektor keuangan. Dibandingkan dengan sistem gadai konvensional, sistem Qardh dengan gadai emas yang diterapkan PT. Bank Syariah Mandiri memiliki berbagai kelebihan, diantaranya : 1. Produk jasa gadainya berlandaskan prinsip-prinsip syariah, dimana nasabah hanya dibebani biaya administrasi dan biaya jasa simpan dan pemeliharaan barang jaminan Ijarah. Praktek ini berbeda dengan yang diterapkan sistem konvensional dimana nasabah dikenakan kewajiban membayar sewa modaluang Bunga uang atau riba. 2. Dalam pengembalian pinjaman nasabah diberi pilihan antara membayar secara sekaligus atau dengan cara cicilan. 3. Biaya jasa simpan dan pemeliharaan barang jaminan Ijarah relatif lebih rendah dibanding bunga bank. Adapun prosedur pencairan pinjaman adalah nasabah datang dengan membawa jaminan berupa emas, lalu pihak petugas mentaksir kadar emas tersebut, lalu nasabah mengisi formulir nasabah, setelah itu akad dicairkan. Banyaknya kemudahan dan kelebihan yang ditawarkan PT. Bank Syariah Mandiri melalui layanan produk Qardh Pinjaman dengan gadai emas ini, tetapi realitanya, sejak pengoperasiannya hingga sekarang, jumlah nasabahnya belum menunjukkan tanda-tanda peningkatan secara signifikan.

4.6. Karakteristik Responden

Dokumen yang terkait

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Nasabah dalam Produk Qardh dengan Gadai Emas di PT. Bank Sumut Syariah cabang Medan

11 100 104

Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Nasabah Untuk Menggunakan Jasa Bank Syariah Mandiri Cabang Medan.

3 52 119

Analisis Faktor – faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Menggunakan Fasilitas Gadai Emas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cab Iskandar Muda Medan

16 157 86

Analisis Faktor – faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Menggunakan Fasilitas Gadai Emas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cab Iskandar Muda Medan

0 16 86

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN FASILITAS PEMBIAYAAN PADA BANK Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Minat Nasabah Dalam Menggunakan Fasilitas Pembiayaan Pada Bank Syariah Di Kota Jayapura Provinsi Papua.

0 10 18

FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN FASILITAS PEMBIAYAAN PADA BANK Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Minat Nasabah Dalam Menggunakan Fasilitas Pembiayaan Pada Bank Syariah Di Kota Jayapura Provinsi Papua.

5 12 14

Analisis Faktor – faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Menggunakan Fasilitas Gadai Emas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cab Iskandar Muda Medan

0 0 12

Analisis Faktor – faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Menggunakan Fasilitas Gadai Emas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cab Iskandar Muda Medan

0 0 4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Gadai 2.1.1 Gadai Menurut Konvensional - Analisis Faktor – faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Menggunakan Fasilitas Gadai Emas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cab Iskandar Muda Medan

0 0 18

Analisis Faktor – faktor Yang Mempengaruhi Nasabah Menggunakan Fasilitas Gadai Emas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cab Iskandar Muda Medan

0 0 12