Hasil Uji Parsial Uji t

DACC = 0,049 + 2,036FCF – 0,002RKA + 0,001KI + 0,00INST + 0,00MANJ + ε Berdasarkan persamaan regresi diatas dapat dilihat bahwa konstanta berjumlah 0.049 yang beratri jika variabel lain berjumlah 0 maka nilai DCAA sebesar 0,049. Nilai koefisien free cash flow FCF sebesar 2,036 yang berarti jika variabel FCF bertambah satu satuan maka nilai discretionary accruals DCAA akan bertambah sebesar 2,036 dengan asumsi variabel lain tetap. Nilai koefisien rapat komite audit RKA sebesar -0,002 yang berarti jika variabel RKA bertambah satu satuan maka nilai DCAA akan berkurang sebesar 0,002 dengan asumsi variabel lain tetap. Nilai koefisien komposisi komisaris independen KI sebesar 0,0001 yang berarti jika variabel KI bertambah satu satuan maka nilai discretionary accruals DCAA akan bertambah sebesar 0,001 dengan asumsi variabel lain tetap. Nilai koefisien kepemilikan institusi INST sebesar 0,000 yang berarti jika variabel INST bertambah satu satuan maka nilai discretionary accruals DCAA akan tetap, dengan asumsi variabel lain tetap. Nilai koefisien kepemilikan manajemen MANJ sebesar 0,000 yang berarti jika variabel MAJN bertambah satu satuan maka nilai discretionary accruals DCAA akan tetap, dengan asumsi variabel lain tetap.

4.3.1 Hasil Uji Parsial Uji t

Hasil uji parsial uji t digunakan untuk mengetahui gambaran pengaruh variabel free cash flow FCF, rapat komite audit RKA, komposisi komisaris independen KI, kepemilikan institusi INST, kepemilikan manajemen MANJ Universitas Sumatera Utara terhadap Discretionary accruals DACC secara parsial atau sendiri-sendiri. Hasil uji parsial dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 4.4 Tabel Uji Parsial Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. Collinearity Statistics B Std. Error Beta Tolerance VIF 1 Constant .049 .048 1.035 .304 FCF 2.036E9 9.641E8 .229 2.112 .038 .883 1.133 INST .000 .000 -.092 -.872 .385 .929 1.076 MANJ .000 .002 -.021 -.189 .850 .871 1.148 KI .001 .001 .189 1.771 .080 .913 1.096 RKA -.002 .003 -.085 -.814 .418 .956 1.046 a. Dependent Variable: DACC Sumber : Output SPSS Dari tabel diatas diperoleh nilai signifikansi FCF sebesar 0.0304 dimana nilai ini lebih besar dari 0,05 yang berarti variabel free cash flow FCF berpengaruh secara parsial dan positif terhadap discretionary accruals DACC. Nilai Koefisien variabel kepemilikan institusional INST sebesar 0,385 dimana lebih besar dari dari 0,05 yang menunjukkan bahwa variabel kepemilikan institusional INST tidak berpengaruh secara signifikan terhadap discretionary accruals DACC. Nilai signifikansi variabel kepemilikan manajemen MAJN sebesar 0.850 yang berarti lebih besar dari 0,05 dimana dengan hasil seperti ini maka variabel kepemilikan manajemen MAJN tidak mempengaruhi secara signifikan discretionary accruals DACC. Nilai Koefisien variabel komposisi komisaris independen KI sebesar 0,080 dimana nilai ini lebih besar dari dari 0,05 yang menunjukkan bahwa variabel komposisi komisaris independen KI Universitas Sumatera Utara tidak berpengaruh secara signifikan terhadap discretionary accruals DACC. Nilai koefisien rapat komite audit RKA sebesar 0.418 yang berarti lebih besar dari 0,05 dimana dengan hasil ini menunjukkan bahwa variabel rapat komite audit tidak mempengaruhi secara signifikan discretionary accruals DACC.

4.3.2 Hasil Uji Simultan Uji F