Kondisi Terminal. Kondisi Angkutan Barang

3. Sarana Perlengkapan Yang dibutuhkan Petugas di Lapangan No Jenis Perlengkapan Kondisi unit Baik Rusak R.Berat 1. 2 3 4 5 6 Handy Talky Senter Lalin Mantel Hujan Helm Perhubungan Rompi Lalin Kopel Rim 25 - 30 30 30 30 - - - - - - - - - - - -

2. KONDISI UMUM PELAYANAN SKPD

Kota Tebing tinggi merupakan salah satu Pemerintah Daerah Kota di Propinsi Sumatera Utara yang merupakan daerah lintasan keluar dari dan ke Ibukota Propinsi sumatera Utara, berdekatan dengan desa-desa dan perkebunan yang ada di daerah hinterland Kota Tebing Tinggi, yaitu Daerah Kabupaten Serdang Bedagai, Batubara dan Simalungun. Keberadaan Kota Tebing Tinggi sebagai salah satu kota lintasan terpenting dalam jaringan transportasi di Propinsi Sumatera Utara, dibarengi dengan penggunaan kendaraan bermotor pada berbagai aktifitas masyarakat, menunjukkan pertumbuhan yang semakin pesat dari tahun ke tahun. Menyikapi pertumbuhan tersebut, Pemerintah Kota Tebing Tinggi secara bertahap dan berkesinambungan melakukan berbagai upaya perbaikan dan pengembangan di bidang lalu lintas dan angkutan jalan.

2.1. Kondisi Terminal.

Terminal merupakan sarana pelayanan umum masyarakat untuk menaikkan dan menurunkan penumpang, serta mengatur kedatangan dan pemberangkatan angkutan umum. Terminal merupakan sarana strategis yang dimanfaatkan masyarakat untuk menuju suatu tujuan. Kota Tebing Tinggi memiliki Terminal Induk dan Terminal Pembantu. Terminal Induk untuk melayani semua jenis angkutan dan Terminal Pembantu khusus melayani angkutan pedesaan. Disamping itu, terminal pembantu sangat berfungsi untuk memfasilitasi kepentingan Angkutan Kota dan Angkutan Pedesaan yang memasuki inti kota. Terminal Induk dan Terminal Pembantu berada di bawah UPTD. Terminal. 8 TABEL 1 TERMINAL PENUMPANG NO. TERMINAL LOKASI KETERANGAN 1. 2. 3. 4. Bandar Kajum Pembantu Kp. Marbun Pembantu Simp. Dolok Pembantu Pasar Sakti Jl. KL. Yos Sudarso Jl. Soekarno – Hatta Jl. Ir. Juanda Jl. KF. Tandean Melayani seluruh angkutan penumpang umum Angkutan Kota dan Pedesaan Angkutan Kota dan Pedesaan Angkutan Kota dan Pedesaan

2.2. Kondisi Angkutan Barang

Sarana Angkutan Barang merupakan sarana yang sangat vital untuk meningkatkan roda perekonomian baik yang masuk maupun yang keluar Kota Tebing Tinggi. Hal ini tentunya harus ditata dengan baik, sehingga tidak menimbulkan dampak terhadap pengguna jalan lainnya, khususnya baik angkutan barang roda enam keatas yang akan memasuki inti kota. Untuk mengantisipasi dampak Angkutan Barang tersebut, berbagai tindakan dan pengaturan telah dilaksanakan, sehingga angkutan barang yang memasuki inti kota dapat diminimalisasi. TABEL 2 DATA ANGKUTAN BARANG NO. NAMA PERUSAHAAN PIMPINAN ALAMAT JUMLAH KENDARAAN 1. 2. 3. 4. 5. 6. UD. KARTIKA CV. PANCA JAYA PT. MAKMUR JAYA PT. JASA SENTOSA CV. NARAS UTAMA LAIN-LAIN PRIBADI WARIS CHANDRA IRAWAN ACIN DENISE PAHALA SITORUS Jl. Imam Bonjol Jl. KL. Yos Sudarso Jl. Bawal Jl. P. Kemerdekaan Jl. Gatot Subroto Di 5 Kecamatan 20 56 11 5 8 200 JUMLAH 300 Sumber : Bidang Bina Perhubungan Darat Dishub Kota Tebing Tinggi tahun 2012 Data angkutan barang tersebut diatas adalah data angkutan barang yang di data secara umum pada wilayah Kota Tebing Tinggi. 9

2.3. Kondisi Angkutan Penumpang