Penelitian Terdahulu Multimedia Tinjauan Pustaka

7

Bab 2 Tinjauan Pustaka

2.1 Penelitian Terdahulu

Peningkatan mutu pendidikan merupakan salah satu unsur yang sangat penting dalam upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia. Sejalan dengan itu, hal yang sangat penting untuk diperhatikan adalah masalah prestasi belajar. Penelitian sebelumnya yang berjudul Perancangan Modul Pembelajaran Berbasis Interaktif Multimedia Learning SMA Kelas X Semester 1 Bab 3 Kinematika Gerak Lurus ini menghubungkan antara teknologi komputer khususnya teknologi multimedia ke dalam penerapan di bidang pendidikan dalam bentuk modul pembelajaran. Disini siswasiswi tidak hanya membaca buku teks saja namun dapat berinteraksi dengan melakukan simulasi percobaan dalam modul pembelajaran tersebut dan juga mendapatkan feedback dengan melihat langsung hasil dari simulasi percobaan yang telah dilakukan Julyandrie, 2008. Penelitian sebelumnya yang berjudul Aplikasi Pembelajaran Matematika Berbasis Multimedia untuk Kelas 1 Sekolah Dasar ini menggunakan bentuk belajar tutorial, yaitu bentuk belajar yang diberikan dengan sistem modul, dimana komputer akan menampilkan informasi–informasi yang perlu diketahui dan dipahami serta direspon oleh peserta didik Sabastian, 2009. Dalam skripsi ini dirancang aplikasi interaktif berbasis multimedia untuk pembelajaran tata hidang yang bertujuan agar siswa lebih mudah mempelajari dan memahami materi yang diberikan, siswa juga dapat melatih ingatan serta kemampuannya melalui modul latihan yang telah tersedia dan pengajar dimudahkan dalam menyampaikan materi.

2.2 Multimedia

Multimedia berasal dari kata multi Bahasa Latin, nouns yang berarti banyak, bermacam-macam, dan medium Bahasa Latin yang berarti sesuatu yang dipakai untuk menyampaikan atau membawa sesuatu. Kata medium dalam American Heritage Electronic Dictionary 1991 juga diartikan sebagai alat untuk mendistribusikan dan mempresentasikan informasi. Multimedia menggabungkan dua unsur atau lebih media yang terdiri dari teks, gambar, foto, audio, video dan animasi. Dari penjelasan– penjelasan tentang multimedia, dapat diketahui bahwa multimedia merupakan media yang dapat digunakan untuk memberikan pembelajaran karena melibatkan banyak objek pendukung yang semuanya ada di dalam dunia pendidikan, seperti teks, gambar, suara atau musik Rachmat dan Alphone, 2006. Aplikasi Interaktif Berbasis Multimedia untuk Pembelajaran Tata Hidang ini diharapkan dapat memenuhi semua obyek pendukung pembelajaran tersebut dalam satu kesatuan yang interaktif.

2.3 Dasar

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pembelajaran Rangka Manusia Berbasis Multimedia Interaktif (Studi Kasus: SDN 2 Pucang) T1 672007087 BAB II

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Interaktif Berbasis Multimedia untuk Pembelajaran Tata Hidang (Studi Kasus : SMK N 1 Salatiga)

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Interaktif Berbasis Multimedia untuk Pembelajaran Tata Hidang (Studi Kasus : SMK N 1 Salatiga) T1 672006306 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Interaktif Berbasis Multimedia untuk Pembelajaran Tata Hidang (Studi Kasus : SMK N 1 Salatiga) T1 672006306 BAB IV

0 0 38

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Interaktif Berbasis Multimedia untuk Pembelajaran Tata Hidang (Studi Kasus : SMK N 1 Salatiga) T1 672006306 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Interaktif Berbasis Multimedia untuk Pembelajaran Tata Hidang (Studi Kasus : SMK N 1 Salatiga)

0 1 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pembelajaran IPA Berbasis Multimedia Interaktif Menggunakan HTML5 (Studi Kasus: SD Negeri 06 Salatiga) T1 672007146 BAB I

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pembelajaran IPA Berbasis Multimedia Interaktif Menggunakan HTML5 (Studi Kasus: SD Negeri 06 Salatiga) T1 672007146 BAB II

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pembelajaran IPA Berbasis Multimedia Interaktif Menggunakan HTML5 (Studi Kasus: SD Negeri 06 Salatiga) T1 672007146 BAB IV

0 0 28

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pembelajaran IPA Berbasis Multimedia Interaktif Menggunakan HTML5 (Studi Kasus: SD Negeri 06 Salatiga) T1 672007146 BAB V

0 0 2