Metode Auto Regresi dan Auto Korelasi

dari t+1. Pada umumnya pengamatan dan pencatatan itu dilakukan dalam jangka waktu tertentu. Misalnya: harian, mingguan, enam bulanan, tahunan dan sebaginya.

2.4 Metode Auto Regresi dan Auto Korelasi

Metode auto regresi dan auto korelasi membahas mengenai pengaruh dan hubungan antara nilai suatu variabel yang telah terjadi pada suatu periode dan yang terjadi pada periode berikutnya. Untuk mengetahui besarnya pengaruh menggunakan Auto Regresi, sedangkan untuk mengukur kuat tidaknya hubungan tersebut digunakan koefisien Auto Korelasi. Disebut Auto karena variabel yang menjadi variabel bebas independent variable juga digunakan sebagai variable terikat dependent variable. Besarnya nilai suatu vaiabel tergantung pada nilai suatu variabel itu sendiri yang terjadi sebelumnya. Misalnya jumlah penini tergantung pada jumlah kecelakaan pada tahun yang lalu , jadi secara matematik dapat ditulis. Jika nilai sutau variabel bergantung pada nilai yangterjadi dua bulan yang lalu dapat ditulis Untuk menejelaskan hubungan nilai variabel bebas dan variabel terikat, dapat kita lihat pada table dibawah ini: Universitas Sumatera Utara Dependent Variabel Independent Variabel Nilai Periode 1 Nilai Periode 2 Nilai Periode 3 Nilai Periode 4 Nilai Periode T - Nilai Periode 1 Nilai Periode 2 Nilai Periode 3 Nilai Periode T-1 Tabel 1.1 Skema hubungan antara nilai suatu variabel yang terjadi pada suatu periode dan yang terjadi pada suatu periode berikutnya Dependent Variabel Independent Variabel Nilai Periode 1 Nilai Periode 2 Nilai Periode 3 Nilai Periode 4 Nilai Periode T - - Nilai Periode 1 Nilai Periode 2 Nilai Periode T-2 Tabel 1.2 Universitas Sumatera Utara Skema hubungan antara nilai suatu variabel yang terjadi pada suatu periode dan yang terjadi pada dua periode berikutnya Berikut ini langkah-langkah dalam penyusunannya: 1. Untuk memudahkan penyelesaiannya maka sebaiknya data disusun dalam suatu table. Kita tentukan terlebih dahulu selisih waktu periode, missal: 1 bulan, 2 bulan, 3 bulan, dan seterusnya. 2. Mencari nilai-nilai yang diperlukan untuk menghitung persamaan auto regresi, yaitu: = - = Keterangan : N = Banyaknya pasangan data X t-1 = data periode t-1 X = data periode t Perkiraan dari alpha = Perkiraan dari betha Rata-rata dari Rata-rata dari Universitas Sumatera Utara -1 = Perkiraan X t-1 3. Rumus untuk mencari koefisien korelasi 4. Setelah melakukan perhitungan auto korelasi kita lakukan tes auto korelasi dengan menentukan: 1. Hipotesis: Ho : r = 0 tidak ada pengaruh secara signifikan Ha : r ≠ 0 ada pengaruh secara signifikan 2. Hitung nilai t hitung dengan menggunakan rumus: 3. T hitung dibandingkan dengan t table dengan criteria: Tolak Ho jika atau Terima Ho jika dengan 5. Kita dapat lakukan ramalan untuk beberapa periode berikutnya. Universitas Sumatera Utara BAB 3 SEJARAH TEMPAT RISET

3.1 Sejarah Badan Pusat Statistik Provinsi Sumatera Utara