Klasifikasi BBLR Bayi Berat Lahir Rendah

Banyak istilah yang digunakan untuk menunjukkan bahwa bayi KMK ini dapat menderita gangguan pertumbuhan di dalam uterus intrauterine growth retardation = IUGR. Setiap bayi baru lahir premature, matur dan postmature mungkin saja mempunyai berat yang tidak sesuai dengan masa gestasinya. Gambaran kliniknya tergantung dari pada lamanya, intensitas dan timbulnya gangguan pertumbuhan yang mempengaruhi bayi tersebut. BAB III KERANGKA KONSEP, HIPOTESA, DAN DEFENISI OPERASIONAL

A. Kerangka Konsep

Kerangka konsep adalah suatu uraian dan visualisasi hubungan atau kaitan antara konsep satu terhadap konsep yang lainnya, atau antara variabel yang satu dengan variabel yang lain dari masalah yang ingin diteliti Notoatmodjo, 2010. Variabel Independent Variabel Dependent Antenatal care : Diteliti dan diuji secara statistik : Diteliti tetapi tidak diuji secara statistik KunjunganAntenatal care 1. Kunjungan awal 2. Jumlah kunjungan 3. Kualitas kunjungan Karakteristik : 1. Paritas 2. Umur 3. Pendidikan Berat badan lahir bayi

B. Hipotesa

Menurut Rumengan 2008 Hipotesa adalah suatu pernyataan yang masih lemah dan memerlukan suatu pembuktian untuk menegaskan apakah hipotesis tersebut dapat diterima atau ditolak berdasarkan fakta atau data empiris yang telah dikumpulkan dalam penelitian. Jika diperoleh hasil nilai p α maka hipotesa diterima, dan jika p α maka hipotesa ditolak, dengan nilai α = 0,05 CI=95. Ha = Ada hubungan antara antenatal care dengan berat badan lahir bayi H o = Tidak ada hubungan antara antenatal care dengan berat badan lahir bayi

C. Defenisi Operasional

No. Variabel Penelitian Defenisi Operasional Alat Ukur Cara Ukur Kategori Skala Ukur 1. Kunjungan Awal Pemeriksaan kehamilan pertama ibu ketika ibu dikatakan hamil. Kuesioner - a. Baik jika responden melakukan kunjungan awal b. Tidak baik jika responden tidak melakukan kunjungan awal Nominal 2. Jumlah Kunjungan Banyaknya pemeriksaan yang dilakukan oleh ibu selama kehamilan. Kuesioner - a. Baik jika responden memeriksakan kehamilan ≥ 4 kali b. Tidak baik jika responden memeriksakan kehamilan 4 kali. Nominal 3. Kualitas Kunjungan Pemeriksaan yang dilakukan oleh ibu sesuai dengan standart 7 T . Kuesioner - a. Berkualitas, jika komponen pemeriksaan Nominal