Teknik Analisis Data Hasil Uji Coba Instrumen

21 2. Reliabilitas Reliabilitas adalah instrument yang akan menghasilkan, hasil yang kurang sama untuk beberapa kali pengukuran. Untuk menguni koefisien reliabilitas butir pertanyaan maka digunakan metode Alpha Arikunto, 2002 : r 11 = k k-1 1- Σσb 2 σ 1 2 Keterangan : r 11 : reabilitas instrumen k : banyaknya buir pertanyaan Σσb 2 : jumlah varian butir σ 1 2 : varian total

G. Teknik Analisis Data

Untuk mendapatkan hasil penelitian yang rasional dan dapat dipertanggungjawabkan maka digunakan rumus : r xy= n Σxy-ΣxΣy n Σx 2 - Σx 2 n Σy 2 - Σy 2 Keterangan : rxy : koefisien korelasi tiap item r hitung x : nilai dari suatu variabel independen y : nilai dari suatu variabel independen n : Banyak responden 22 1. Uji Normalitas Hubungan variabel perhatian perhatian orang tua dengan prestasi belajar siswa akan dievaluasi dengan alat statistic parametric korelasi product moment. Alat ini mengasumsikan data berdistribusi normal sehingga perlu dipastikan bahwa distribusi data sudah sesuai.Pengujian distribusi dilakukan dengan uji Kolmogorov. 2. Uji Linearitas Asumsi kedua yang melatari penggunaan alat uji korelasi product moment adalah independen memiliki hubungan linier dengan dependen.Sehingga dapat menjelaskan tinggi rendahnya dependen dari tinggi rendahnya independen.Evaluasi kelinieran dilakukan dengan uji F.

H. Hasil Uji Coba Instrumen

Perhatian orang tua diketahui dengan melakukan pengukuran menggunakan intsrumen kuesioner yang terdiri dari 10 pertanyaan. Sehubungan dengan penggunaan instrumen ini dilakukan pengujian validitas dan reliabilitas untuk mengevaluasi kelayakannya. Hasil pengujian pertanyaan pertama mendapatkan koefesien korelasi sebesar 0.494, perolehan lebih dari 0.3 menandakan valid atau memiliki ketepatan dan kecermatan dalam fungsi ukurnya Donald Ary, 2010 : 2. Koefesien korelasi pertanyaan lain juga menunjukan lebih dari 0.3 seperti ditunjukan dalam tabel di bawah. 23 Tabel 3.1.Hasil Validitas Item Korelasi Keterangan Item Korelasi Keterangan 1 0.494 Valid 6 0.454 Valid 2 0.674 Valid 7 0.545 Valid 3 0.560 Valid 8 0.502 Valid 4 0.649 Valid 9 0.635 Valid 5 0.475 Valid 10 0.493 Valid Sumber : Hasil pengujian validitas

I. Reliabilitas

Instrumen selain valid dalam mengukur juga mampu menunjukan konsistensi dalam fungsi ukurnya. Kemampuan ini dievaluasi dengan uji reliabilitas dengan rumus alpha cronbach. Hasil perhitungan mendapatkan koefesien sebesar 0.844, perolehan lebih dari 0.7 menandakan reliabel. 24

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Dokumen yang terkait

Hubungan antara komunikasi orang tua dan siswa dengan prestasi belajar siswa : studi penelitian pada siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Pamulang

0 5 94

Hubungan Antara Perhatian Orangtua Dengan Prestasi Belajar Siswa

1 6 100

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS TINGGI SD NEGERI DI KECAMATAN TEMANGGUNG KOTATEMANGGUNG

2 60 212

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DENGAN PRESTASI BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 KUPANG KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2015/2016

0 7 67

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN MATEMATIKA Hubungan anta Perhatian Orang Tua dan Disipint Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Matematika Kelas IV SDN kedungwaduk 1 Kecamatan Karangmal

0 0 14

Hubungan antara tingkat pendidikan orang tua, perhatian orang tua, dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa : studi kasus siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Pundong, Bantul, Yogyakarta.

0 3 156

Hubungan antara tingkat pendidikan orang tua, perhatian orang tua, dan motivasi belajar dengan prestasi belajar siswa studi kasus siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Pundong, Bantul, Yogyakarta

0 0 154

HUBUNGAN ANTARA PERHATIAN ORANG TUA DAN GAYA BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

0 0 6

HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN BELAJAR, FASILITAS BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI SE-KECAMATAN PAJANGAN

0 0 8

Hubungan antara perhatian orang tua dengan prestasi belajar pada siswa kelas IV SD Negeri Gantang 1 Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang - USD Repository

0 0 79